Anda di halaman 1dari 2

FORMAT IDENTIFIKASI MASALAH UNTUK PTK

Form D3.3A/LK.3.3A

A. IDENTIFIKASI MASALAH
1. Kurangnya minat siswa kelas III dalam proses pembelajaran daring

2. Pembelajaran Tema 3membutuhkan media pembelajaran berbasis

teknologi

3. Kebutuhan variasi media pembelajaran berbasis teknologi pada

pembelajaran

A. RUMUSAN MASALAH
Bagaimana meningkatkan minat belajar tema 3 Benda di Sekitarku melalui

media wordwall pada siswa kelas 3 SD Ihsaniyah1 Pusaka?

B. JUDUL
PENINGKATAN MINAT BELAJAR TEMA 3 BENDA DI SEKITARKU

MELALUI MEDIA WORDWALL PADA SISWA KELAS 3 SD IHSANIYAH 1

PUSAKA TAHUN PELAJARAN 2020-2021

C. RENCANA TINDAKAN
1. Siklus I bulan Oktober 2020
2. Siklus II Bulan November 2020
Tegal, 8 Oktober 2020
Mahasiswa PPG,

Puji Hastuti, S.Pd.Si

Anda mungkin juga menyukai