Anda di halaman 1dari 5

UNIVERSITAS SANGGA BUANA

Jl. PHH. Mustopa No. 68 Kota Bandung 40124


Website: www.usbypkp.ac.id, email: sekretariat.rektorat@usbypkp.ac.id
Telp 022-7275489, Fax: 022-7201756

UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)


SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2023/2024
[PERIODE 20231]

Mata Kuliah (Kode/Kls) : Kewirausahaan (USB3006/A4) Semester : Ganjil


SKS : 3 sks Hari/Tanggal : Selasa, 21 Nov 2023
Dosen Pembina : Adriansyah Ekaputra Waktu : 90 menit
Program Studi : Teknik Informatika Pukul : 09.30 s.d. 12.00
Fakultas : Teknik Sifat : buka buku

I. INFORMASI AKADEMIK DAN PETUNJUK UJIAN:


1. Ujian Akhir Semester (UAS) Periode 20231 akan dilaksanakan pada tanggal 15 – 27 Januari 2024.
2. Syarat utama mahasiswa dapat mengikuti UAS periode 20231 adalah menyelesaikan kewajiban
pembayaran s/d bulan Januari 2024.
3. Masa Umumkan Nilai akan dibuka mulai tanggal 29 Januari 2024.
4. Berdo’alah sebelum ujian dimulai sesuai keyakinan masing-masing!

II. SOAL:

1. a) Jelaskan pemahaman Anda mengenai definisi enterpreneur! (bobot nilai 10)


b) Jelaskan perbedaan antara seorang enterpreneur dan small business owner! (bobot nilai:
10)
2. Sebutkan 3 (tiga) macam riset pengembangan kewirausahaan yang sedang tren di abad 21?
Jelaskan dan berikan contoh usahanya! (bobot maks: 15)
3. Jelaskan ide bisnis yang Anda buat dan apa problem dan solusi yang mendasarinya! (bobot nilai:
15)
4. Apakah yang dimaksud dengan Value Proposition Canvas? (bobot nilai: 10)
5. Buatlah Value Proposition Canvas dari ide bisnis Anda. Jelaskan mengenai detail canvas yang
Anda buat dan apakah manfaat yang Anda dapat dari Value Proposition Canvas yang Anda
buat! (bobot: 40)

Kolom validasi soal

Keterangan Tanda Tangan

Dosen Pembina

“ Selamat Mengerjakan Soal dan Semoga Sukses ”


UNIVERSITAS SANGGA BUANA
Jl. PHH. Mustopa No. 68 Kota Bandung 40124
Website: www.usbypkp.ac.id, email: sekretariat.rektorat@usbypkp.ac.id
Telp 022-7275489, Fax: 022-7201756

Ketua Program Studi

“ Selamat Mengerjakan Soal dan Semoga Sukses ”


UNIVERSITAS SANGGA BUANA
Jl. PHH. Mustopa No. 68 Kota Bandung 40124
Website: www.usbypkp.ac.id, email: sekretariat.rektorat@usbypkp.ac.id
Telp 022-7275489, Fax: 022-7201756

LEMBAR JAWABAN
UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
PERIODE 20231

Mata Kuliah : Kewiraushaan


Nama Lengkap Mahasiswa : Muhammad Syamil Fattah Rabbani
Nomor Pokok Mahasiswa : 2113231136
Dosen Pembina Mata Kuliah : Adriansyah Ekaputra
Hari, Tanggal Ujian : Selasa 21 November
Jam Mulai Ujian s.d. selesai : 9:30 s.d 12:15
Tanda Tangan :

Jawaban :

1. A. Seorang entrepreneur atau wirausahawan adalah seseorang yang menciptakan, mengelola,


dan mengembangkan suatu usaha atau bisnisnya dengan mengambil resiko untuk mencapai
tujuan-tujuan tertentu. seorang entrepreneur tidak hanya terbatas pada memulai bisnis baru,
tetapi juga dapat terlibat dalam pengembangan dan inovasi di dalam bisnis yang sudah ada

B. Enterpreneur : Mungkin memiliki tujuan besar seperti mengubah industri, menciptakan


produk revolusioner atau memecahkan masalah sosial melalui bisnisnya
Small Business Owner : untuk ini lebih fokus pada tujuan bisnisnya yang lebih praktis, sperti
memberikan layanan yang baik atau mempertahankan keberlanjutan bisnis keluarga atau lebih
tepatnya bisnis turun temurun

2. 1. Teknologi dan Inovasi Digital


Riset dalam bidang teknologi dan inovasi digital akan melibatkan pengembangan solusi berbasis
teknologi untuk memecahkan masalah atau meningkatkan efisiensi di berbagai industri
Contoh Usaha: Contoh usaha yang bisa kita ambil contohnya yaitu startup yang
mengembangkan aplikasi kecerdasan buatan untuk analisis data besar, atau bisa juga contohnya
seperti e-commerce

2. Usaha Ritel
Ritel dapat disebut sebagai bisnis penjualan eceran yang dilakukan secara langsung dari
distributor kepada konsumen
Contoh Usaha: Salah satu contoh kesuksesan di bidang ritel adalah jaringan minimarket. Dengan
ribuan gerai yang terbesar di antero indonesia

“ Selamat Mengerjakan Soal dan Semoga Sukses ”


UNIVERSITAS SANGGA BUANA
Jl. PHH. Mustopa No. 68 Kota Bandung 40124
Website: www.usbypkp.ac.id, email: sekretariat.rektorat@usbypkp.ac.id
Telp 022-7275489, Fax: 022-7201756

3. Kesehatan dan Teknologi Kesehatan


dalam bidang kesehatan dan teknologi kesehatan mencakup pengembangan solusi inovatif
untuk perawatan kesehatan, pemantauan kesehatan, dan penemuan obat-obatan baru
Contoh Usaha: Startup yang menciptakan perangkat medis pintar untuk pemantauan kesehatan
mandiri, perusahaan farmasi yang melakukan riset untuk pengembangan obat-obatan inovatif,
atau platform telemedicine yang memungkinkan konsultasi dokter jarak jauh

3. Saya memiliki usaha yaitu membuka jasa editing video namun ada satu problem yaitu kurangnya
client untuk mengunakan jasa saya, dan saya research untuk mencari solusi dan saya
menemukan beberapa solusi diantaranya,
1. Pemasaran dan Branding:
Menampilkan portofolio dengan baik dan menunjukan keterampilan editing video yang unik
2. Penawaran dan Diskon:
Menawarkan penawaran khusus atau memberi diskon kepada client
3. Gunakan Platform Freelance:
Bergabung dengan platfom freelance atau memajangkan hasil karya yang unik di platform agar
orang tertarik untuk menggunakan jasa tersebut

4. Value proposition canvas merupakan sebuah tool yang dapat membantu kita mengenal lebih
dalam mengenai produk atau jasa, apa yang menjadi kebutuhan konsumen, sehingga kita dapat
menciptakan value untuk konsumen sesuai dengan kebutuhan mereka

5. Membuat Value Proposition canvas

“ Selamat Mengerjakan Soal dan Semoga Sukses ”


UNIVERSITAS SANGGA BUANA
Jl. PHH. Mustopa No. 68 Kota Bandung 40124
Website: www.usbypkp.ac.id, email: sekretariat.rektorat@usbypkp.ac.id
Telp 022-7275489, Fax: 022-7201756

Value proposition canvas yang saya buat yaitu tentang jasa editing dan ada beberapa manfaat
value proposition canvas yang sata buat diantaranya,
1. Pemahaman yang Lebih Baik:
Menyusun Value Proposition Canvas membantu dalam pemahaman yang lebih baik tentang
kebutuhan dan harapan pelanggan terkait jasa editing video
2. Fokus pada Nilai Pelanggan
Memaksimalkan manfaat pelanggan dengan fokus pada penyediaan nilai yang sesuai dengan
kebutuhan dan keinginan mereka
3. Diferensiasi dari Pers konkuren
Memungkinkan penyedia jasa untuk menonjol dan berbeda dari pesaing dengan menekankan
keunikan dan nilai tambahnya
4. Pengembangan Strategi Pemasaran
Membantu merancang strategi pemasaran yang sesuai dengan segmen pelanggan dan
mengkomunikasikan nilai yang efektif
5. Inovasi dan Perbaikan Berkelanjutan
Menyediakan kerangka kerja untuk inovasi dan perbaikan berkelanjutan dengan memahami
secara terus-menerus kebutuhan dan respons pelanggan

“ Selamat Mengerjakan Soal dan Semoga Sukses ”

Anda mungkin juga menyukai