Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI TIMUR

DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG


BIDANG SUMBER DAYA AIR
Kawasan Pusat Pemerintahan Kab. Kutai Timur Bukit Pelangi Telp.(0549)25413-25414 Fax. (0549)25412

SANGATTA

BERITA ACARA RAPAT KOORDINASI

Pada hari ini Kamis tanggal Dua Puluh Lima bulan Januari tahun Dua Ribu Dua Puluh Empat
telah diadakan Diskusi mengenai keterlambatan Pekerjaan Pembangunan Saluran Drainase Jalan
Ery Suparjan (Kenyamukan) Tahap II (Multy Years) dari Bidang Sumber Daya Air Dinas
Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Kutai Timur yang dipimpin oleh Kepala Dinas
Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kab. Kutai Timur
Adapun kesimpulan dalam rapat koordinasi tersebut sebagai berikut :
1. Rapat ini tidak dihadiri oleh Direktur Umum PT. Jumindo Indah Perkasa sehingga informasi
yang diperlukan tidak terlalu signifikan
2. Terdapat keterlambatan hingga deviasi 7,4% terhitung di tanggal 24 Januari 2024
3. Apabila keterlambatan terjadi dan tidak ada pekerjaan hingga tanggal 15 Februari 2024 maka
deviasi mencapai 15% dan diperlukan SCM 1
4. Arahan dari Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang diharapkan pekerjaan
sudah mulai berjalan di minggu depan atau 29 Januari – 4 Februari 2024
5. Arahan dari Konsultan Pengawas diharapkan dapat dilaksanakan rapat koordinasi untuk
menentukan MC-0 yang disetujui oleh semua pihak

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Kepala Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan
Ruang Umum dan Penataan Ruang

MUHAMMAD MUHIR, S.T., M.T. ADE SUDRAJAT, S.T., M.M.


NIP. 19670603 199312 1 002 NIP. 19760518 200604 1 015
Pejabat Pembuat Komitmen Penyedia Jasa
PT. Jumindo Indah Perkasa

FEBRIA NUR RISDINA, S.T., M.T.


NIP. 19790209 200903 2 002 (…………………………………)
Konsultan Pengawas

(…………………………………)

Anda mungkin juga menyukai