Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA SURABAYA

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH DASAR NEGERI WONOREJO Y / 316
Jl. Tempel sukorejo I Nomor 55 Telp. (031) s458436 strRABAyA

KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI WONOREJO V/316


Nomor 400.3.5.6/3 2t 436.7 .1 .i.4t2OZ3
TENTANG
KRITERIA KELULUSAN SEKOLAH DASAR NEGERI WONOREJO
V/316
TAHUN PELAJARA N 202U2A23

KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERIWONOREJO V/316


,Menimbang : Bahwa untuk menentukan kelulusan peserta didik sDN woNoREJo
v/316
maka dipandang perlu menetapkan Kriteria Kelulusan peserta Didik
sekolah Dasar sDN woNoREJo v1316 Tahun pelajaran 2o2u2azs
Mengingat : 1. undang - undang Republik lndonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang
Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik lndonesia
Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4301);
2- Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 2021 lentang Standar Nasional
Pendidikan (Lembaran Negara Republik lndonesia Tahun 2021 Nomor
87, Tambahan Lembaran Negara Republik lndonesia Nomor 6676)
sebagaimana telah diubah dengan peraturan pemerintah Nomor 4
Tahun 2A22 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 57
Tahun 2021 tenang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara
Republik lndonesia Tahun zoz2Nomor 14, Tambahan Lembaran
Negara
Republik lndonesia Nomor 6762);
3. Peraturan Menteripendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Nomor
5 Tahun 2022 tentang Standar Kompetensi Lulusan pada pendidikan
Anak usia Dini, Jenjang pendidikan Dasar, dan Jenjang pendidikan
Menengah;
4. Peraturan Menteri pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknorogi
Nomor
21 Tahun 2A22 Tentang Standar Penilaian pada Pendidikan Anak Usia
Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, dan Jenjang pendidikan Menengah.
MEMUTUSKAN

MENETAPKAN : KRITERIA KELULUSAN SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI


WONOREJO V1316 TAHUN PELAJARAN 202212023 YANG MELIPUTI
ASPEK SIKAP, KETERAMPILAN, DAN PENGETAHUAN
Pertama : memiliki kompetensi :

a. mengenal Tuhan Yang Maha Esa melalui sifat-sifatNya, memahami


ajaran pokok agama/kepercayaan, melaksanakan ibadah dengan
bimbingan, bersikap jujur, menunjukkan perilaku hidup sehat dan
beFih, menyayangi dirinya, sesama manusia serta alam sebagai
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa, serta taat pada aturan;
b. mengenal dan mengekspresikan identitas diri dan budayanya,
mengenal dan menghargai keragaman budaya di lingkungannya,
melakukan interaksi antarbudaya, dan mengklarifikasi prasangka dan
stereotip, serta berpartisipasi untuk menjaga Negara Kesatuan
Republik lndonesia;
c. menunjukkan sikap peduli dan perilaku berbagi serta berkolaborasi
antarsesama dengan bimbingan di lingkungan sekitar;
d. menunjukkan sikap bertanggung jawab sederhana, kemampuan
mengelola pikiran dan perasaan, serta tak bergantung pada orang lain
dalam pembelajaran dan pengembangan diri;
e. menunjukkan kemampuan menyampaikan gagasan, membuat
tindakan atau karya kreatif sederhana, dan mencarialternatif tindakan
untuk menghadapi tantangan, termasuk melalui kearifan lokal;
f. menunjukkan kemampuan menanya, menjelaskan dan
menyampaikan kembali informasi yang didapat atau masalah yang
dihadapi;
g' menunjukkan kemampuan dan kegemaran berliterasi berupa mencari
dan menemukan teks, menyampaikan tanggapan atas bacaannya,
dan mampu menulis pengalaman dan perasaan sendiri; dan
h. menunjukkan kemampuan numerasi dalam bernatar menggunakan
konsep, prosedur, fakta dan arat matematika untuk menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan diri dan lingkungan terdekat
Kedua : a. memiliki pencapaian hasil belajar untuk seluruhi mata pelajaran pada
kelas V dan kelas Vl minimal 75.00 dan nilai rata-rata kelas V dan kelas
Vl minimal 78.00
b. memiliki nilai ekstra kurikuler pada kegiatan ekstra kurikuler yang
diikuti minimal BAIK
Ketiga a. Siswa yang dinyatakan LULUS berhak mendapat Rapor dan IJAZAH.
b. Siswa yang dinyatakan TIDAK LULUS berhak mengulang kelas Vl
pada tahun berikutnya.
Keempat Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan apabila di kemudian hari
terdapat kekeliruan akan diperbaiki sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Surabaya
Tanggal :6Maretz}z3

,4r.f,69.1KCf4
"ifu1#ffi lah,
I 4,,'l--=---*-Tffi w
,{+Isoru v/316

IKMAH M MOEHANI,M.Pd
fi2AA1

Anda mungkin juga menyukai