Anda di halaman 1dari 4

Teknik Dasar Pemeliharaan & Perbaikan Yang Terkait Dengan Bidang Otomotif

1. Di bawah ini yang bukan merupakan tujuan dari pemeliharaan atau perawatan otomotif adalah ....

A.menjaga dan memelihara peralatan agar tetap

dalam keadaan siap pakai

B.mengurangi dan menghindari kerusakan

C. meminimalkan biaya perbaikan

D.menjaga mesin agar tetap terlihat baru

E.merawat mesin supaya tetap efektif dan efisien

2. Jenis perawatan yang dilakukan dengan kriteria

tertentu pada tahapan proses produksi guna mencegah kerusakan yang lebih besar adalah ....

A.perawatan kerusakan

B.perawatan terjadwal

C.perawatan pencegahan

D.perawatan

E.perawatan darurat

3. Perawatan yang dilakukan secara teratur dan

berkala dalam kurun waktu yang ditentukan berdasarkan berbagai data rekaman masa lalu adalah ....

A.perawatan darurat

B.perawatan terjadwal

C.perawatan pencegahan
D.perawatan prediktif

E.perawatan kerusakan

4. Perawatan yang dilakukan berdasarkan kondisi alat atau mesin itu sendiri adalah ....

A.perawatan penangkal

B.perawatan terjadwal

C.perawatan pencegahan

D. perawatan prediktif

E.perawatan darurat

5. Perawatan yang dilakukan pada saat mesin atau sehingga memerlukan penangulangan yang
bersifat darurat, alat mengalami tertentu guna mencegah kerusakan lebih besar adalah ....

A. perawatan penangkal

B. perawatan terjadwal

C. perawatan pencegahan

D. perawatan prediktif

E. perawatan darurat

6. Perawatan yang dilakukan ketika mesin atau alat pemeriksaan kerusakan sesuai prioritasnya adalah
mengalami kegagalan proses produksi sehingga pekerjaan harus dihentikan dan dilakukan

A. perawatan penangkal

B. perawatan terjadwal

C. perawatan kerusakan
D. perawatan prediktif

E. perawatan darurat

7. Pemeliharaan meliputi ....

A. Perawatan

B. Perbaikan

C. Perawatan dan perbaikan*

D. Pengecekan

E. Pemeliharaan

8. Pemeliharan terdiri dari berapa macam...

A. Lima

B. Tiga

C. Tujuh

D. Empat

E. Dua*

9. sistem hidrolik adalah penerapan dari hukum

A. Newton

B. Faradaeg

C. Thomas Alfa Edison

D. Pascal

E. Kia chof
10. Kata hidrolik berasal dari bahasa inggris hidraulyc yang berarti

A. Cairan atau minyak

B. Udara atau gas

C. Cairan dan gas

D. Gas dan nitrogen

E. Fluida gas

Anda mungkin juga menyukai