Anda di halaman 1dari 6

LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)

L.02 - PROGRAM PELATIHAN KOMPETENSI


PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL_BUNDLING UJIKOM
(BERBASIS SKKNI NO. 21-2022)
LK 1. PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

NAMA PESERTA : AGUNG SUSANTO


INSTANSI : PT. ATLANTIC BIRURAYA
LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)
L.02 – PROGRAM KOMPETENSI PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL BERBASIS SKKNI (BUNDLING UJI KOMPETENSI)
LK.1 PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

MODUL PENYUSUNAN DOKUMENPENERAPAN SJPH (LK1)


TANGGAL :
TUJUAN :
 Peserta memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang dibutuhkan
dalam menyusun, menerapkan dan memverifikasi dokumen SJPH yang sesuai
persyaratan standar

REFERENSI :
 SKKNI Unit M.74PHI00.001.02 : Menyusun Dokumen Penerapan SJPH dan
Kelengkapannya

 SJPH KRITERIA 1-5

Berlaku Tanggal : 06 Aug 23 Revisi : 05 Halaman : 2 dari 6


LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)
L.02 – PROGRAM KOMPETENSI PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL BERBASIS SKKNI (BUNDLING UJI KOMPETENSI)
LK.1 PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

CATATAN SEORANG PENYELIA HALAL


Anda merupakan seorang penyelia halal tersertifikasi yang bekerja di PT. Maju Pastry
Indonesia dimana perusahaan ini bergerak di bidang makanan minuman yang
memproduksi biskuit yang dipasarkan di Indonesia. Perusahaan ini baru akan melakukan
proses sertifikasi halal untuk sebagian produk yang diproduksi di fasilitas miliknya dan
menerapkan Sistem Jaminan Produk Halal, sehingga perusahaan ini membutuhkan
manual SJPH sebagai panduannya.
Berikut adalah informasi dasar terkait perusahaan PT. Maju Pastry Indonesia :
Nama Perusahaan : PT. Maju Pastry Indonesia
Alamat Head Office : Jl. Kenanga N0.2 Jakarta Pusat
Alamat Pabrik : Kawasan Industri Baru Kav 15 No. 57 Surabaya
Nama Produk : Peppa Bear Strawberry Sandwich Cremes
Peppa Bunny Milk Sandwich Cremes
Peppa Bear Mini Chocolate Sandwich Cremes

PT. Maju Pastry Indonesia hanya memiliki 1 fasilitas yang digunakan mulai dari
pengembangan produk/peluncuran produk baru hingga distribusi produk. Fasilitas inipun
digunakan untuk produk yang belum disertifikasi halal namun tidak mengandung babi.
Head office mereka hanya digunakan untuk keuangan.

Bahan-bahan yang digunakan oleh PT. Maju Pastry untuk produk yang akan disertifikasi
halal antara lain :
No Nama Bahan Produsen Supplier
1 Tepung Mocaf (fermentasi singkong) PT. Mocafo PT. Mocafo
Indonesia Indonesia
2 Mentega Oily Butter Inc., PT. Duta Tepung
3 Modified Starch Sarasha Ltd Sarasha Ltd
4 Xanthan gum Oxello PT. Duta Tepung
5 Flavor strawberry S88080 Aromatic Global Aromatic Global
6 Flavor milk M87987 Aromatic Global Aromatic Global
7 Flavor chocolate C97987 Aromatic Global Aromatic Global
8 Potassium Chlorida Chunyen Ltd., PT. Maju
Bersama
9 Air PT. Maju Pastry PT. Maju Pastry

Dalam Lembar Kerja ini, Anda akan mendapatkan instruksi dan pertanyaan dari
perwakilan manajemen puncak tentang pengembangan dan penerapan manual SJPH dan
meminta anda sebagai penyelia halal yang bertugas dalam hal ini. Tugas Anda adalah
melakukan seluruh instruksi tersebut sesuai dengan SKKNI No. 21 tahun 2022.

Berlaku Tanggal : 06 Aug 23 Revisi : 05 Halaman : 3 dari 6


LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)
L.02 – PROGRAM KOMPETENSI PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL BERBASIS SKKNI (BUNDLING UJI KOMPETENSI)
LK.1 PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

UNIT 1 ELEMEN KOMPETENSI 1


1. Langkah awal dalam membuat manual SJPH adalah kenali proses bisnis dan ruang
lingkup SJPH. Buatlah proses bisnis dan ruang lingkup SJPH untuk PT. Maju Pastry
Indonesia berdasarkan informasi diatas !

Jawab :

Proses Bisnis Ruang Lingkup SJPH


Head office/kantor pusat : aktivitas
keuangan
Fasilitas : aktivitas kritis mulai dari
pengembangan produk/peluncuran
produk baru – distribusi produk

UNIT 1 ELEMEN KOMPETENSI 2


2. Setelah anda memahami proses bisnis dan ruang lingkup, anda akan melakukan
analisa risiko titik kritis ketidakhalalan dari proses bisnis dan ruang lingkup yang
sudah anda buat diatas. Buatlah analisa risiko titik kritis ketidakhalalan tersebut !

2.a. Bahan

No Nama Bahan Kategori kekritisan Kecukupan Dokumen


bahan Pendukung
1 Tepung Mocaf
(Fermentasi singkong)
2 Mentega
3 Modified Starch
4 Xanthan gum
5 Perisa sintetik strawberry
6 Perisa alami milk
7 Perisa sintetik chocolate
8 Potassium Chlorida
9 Air

2.b. Fasilitas

No Fasilitas Titik Kritis Kontrol


1 Sharing Facility Sesuai dengan manual SJPH
bagian fasilitas

Berlaku Tanggal : 06 Aug 23 Revisi : 05 Halaman : 4 dari 6


LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)
L.02 – PROGRAM KOMPETENSI PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL BERBASIS SKKNI (BUNDLING UJI KOMPETENSI)
LK.1 PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

2.c. Proses

No Proses Risiko Titik Kritis Kontrol


Ketidakhalalan
1 Produksi Membuat SOP sesuai
2 Pengadaan Bahan dengan kriteria SJPH
3 Penanganan
Bahan/Produk
4 Pengembangan
Produk

UNIT 1 ELEMEN KOMPETENSI 3


3. Setelah anda melakukan analisa titik risiko ketidakhalalan, buatlah manual SJPH sesuai
dengan proses bisnis dan ruang lingkup PT. Maju Pastry dan tambahkan prosedur
Penyajian, aturan pengunjung serta aturan karyawan seandainya suatu hari PT. Maju
Pastry ingin membuat restoran untuk produk-produk yang mereka miliki !

Jawab :

JAWABAN PADA DOKUMEN MANUAL SJPH

4. Agar manual SJPH dapat dijadikan panduan bersama, maka manual SJPH harus
disosialisasikan kepada seluruh karyawan terutama yang terlibat dalam aktifitas kritis.
Buatlah rencana sosialisasi manual SJPH untuk SOP Seleksi Bahan baru

Jawab :

RENCANA SOSIALISASI PROSEDUR SELEKSI BAHAN BARU

Tujuan Sosialisasi :

Pihak yang disosialisasikan :

Metode Sosialisasi :

Berlaku Tanggal : 06 Aug 23 Revisi : 05 Halaman : 5 dari 6


LEMBAR KERJA PESERTA (PESERTA)
L.02 – PROGRAM KOMPETENSI PENYELIA HALAL & PENERAPAN STANDAR
HALAL BERBASIS SKKNI (BUNDLING UJI KOMPETENSI)
LK.1 PENYUSUNAN DOKUMEN PENERAPAN SJPH

HASIL EVALUASI :
Belum Memenuhi/Memenuhi Capaian Belajar (coret yg tidak perlu)
Catatan : (Hanya diisi dengan nomor soal yang belum kompeten)

Peserta : Trainer :

Nama & Tgl Nama & Tgl

Berlaku Tanggal : 06 Aug 23 Revisi : 05 Halaman : 6 dari 6

Anda mungkin juga menyukai