Anda di halaman 1dari 22

KONEKSI

ANTAR MATERI
Tugas Modul 3.2.a.8
Pemimpin dalam
Pengelolaan Sumber Daya M. FAISAL ABDUH
SMAN 1 KERSANA
CGP ANGKATAN 8
PEMIMPIN DALAM
PENGELOLAAN
SUMBER DAYA
Buatlah kesimpulan tentang
apa yang dimaksud dengan
‘Pemimpin Pembelajaran
dalam Pengelolaan Sumber
Daya’ dan bagaimana Anda
bisa mengimplementasikannya
di dalam kelas, sekolah, dan
masyarakat sekitar sekolah 01
SEKOLAH SEBAGAI
EKOSISTEM
PENDIDIKAN
Interaksi antara faktor biotik dan abiotik
merupakan sebuah bentuk hubungan
dalam ekosistem.
Faktor biotik dapat mencakup kepala
sekolah, guru, pengawas, siswa, orang
tua, dan masyarakat sekitar, serta
01
dinas terkait.
Faktor abiotik meliputi keuangan,
sarana prasarana, dan lingkungan alam.
DUA PENDEKATAN
YANG DIGUNAKAN
DALAM MENGELOLA
SUMBER DAYA
Pendekatan Berbasis Pendekatan Berbasis
Kekurangan atau Masalah Kekuatan atau Aset
Memfokuskan perhatian Memfokuskan perhatian pada
pada hal-hal yang hal-hal yang berjalan dengan
mengganggu, yang kurang, baik, yang menginspirasi, dan
dan yang berfungsi kurang menjadi kekuatan atau potensi
baik. yang positif.

01
PENDEKATAN
ABCD
A-set B-ased C-ommunity D-evelopment

7 aset Pendekatan Komunitas Pengembangan 01


pendukung berbasis didasarkan pada meruapakan
kekuatan interaksi sosial, proses
ketergantungan, berkelanjutan,
dan kolaborasi,
kepentingan inovasi.
bersama.
7 ASET
01 MANUSIA MODAL
02 SOSIAL

03 POLITIK

04 LINGKUNGAN/ALAM

05 FINANSIAL

06 FISIK
01
07 AGAMA & BUDAYA
PEMIMPIN PEMBELAJARAN
DALAM PENGELOLAAN
SUMBER DAYA
adalah penggunaan aset-aset
sekolah yang dimiliki dan
dikelola dengan baik oleh
seorang pemimpin
pembelajaran sebagai
kekuatan atau potensi sekolah
sesuai dengan kondisi alam
dan kodrat zaman. 01
IMPLEMENTASI DI
01 KELAS, SEKOLAH,
DAN MASYARAKAT
SEKITAR
Di dalam kelas, saya menggunakan pendekatan berbasis
kekurangan dengan mencari potensi dalam setiap
kekurangan.
Saya berkolaborasi dengan murid dan rekan sejawat
untuk mengoptimalkan aset-aset yang kurang tersebut.
Saya juga berupaya memaksimalkan penggunaan aset
yang telah dimanfaatkan sebelumnya agar dapat
memberikan manfaat yang lebih optimal.
PEMIMPIN DALAM
PENGELOLAAN
SUMBER DAYA
Jelaskan dan berikan contoh
bagaimana hubungan
pengelolaan sumber daya
yang tepat akan membantu
proses pembelajaran murid
menjadi lebih berkualitas.
02
Modal Manusia
Guru yang mandiri,
Modal Fisik
reflektif, kolaboratif, dan
berpihak pada murid Sarana dan prasarana
dapat mendorong tumbuh yang memadai akan
kembang murid untuk menunjang pembelajaran
menggali potensi diri. murid lebih efektif

Modal Finansial Modal Politif


Sekolah terdapat Keterlibatan guru dalam
dana BOS dan BOP organisasi profesi dapat
dari pemerintah membantu meningkatkan
untuk operasioanl kompetensi guru.
sekolah

02
Modal Sosial
Modal
Relasi baik dengan
Lingkungan/Alam
lembaga sekitar sekolah
dan ulama dapat Lingkungan yang nyaman
membantu sebagai dapat membantu murid
sumber belajar. dalam pembelajaran.

Modal Agama &


Budaya
Pembiasaan Muahadah
pada pagi hari dapat
meningkatkan sifat
religius murid.

02
PEMIMPIN DALAM
PENGELOLAAN
SUMBER DAYA
Berikan beberapa contoh
bagaimana materi ini juga
berhubungan dengan modul
lainnya yang Anda dapatkan
sebelumnya selama mengikuti
Pendidikan Guru Penggerak.
03
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Filosofi KHD Pengelolaan Sumber Daya


Menuntun segala kekuatan Guru harus cerdas dalam
kodrat yang ada pada murid mengelola dan menggali
agar dapat mencapai kemampuan muridnya,
keselamatan dan menyesuaikan dengan kodrat
kebahagiaan yang setinggi- murid agar dapat nyaman dan
tingginya baik sebagai bahagia dalam proses
manusia maupun sebagai pembelajaran.

03 anggota masyarakat.
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Nilai Guru Penggerak Pengelolaan Sumber Daya


Berpihak pada murid, Menjadi nilai positif yang
mandiri, kolaboratif, inovatif, digunakan untuk mengelola
dan reflektif. sumber daya agar tepat
sasaran sehingga bisa
Filosofi KHD meningkatkan kualitas
Pemimpin pembelajaran pembelajaran.
yaitu mewujudkan

03 kepemimpinan murid.
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Visi Guru Penggerak Pengelolaan Sumber Daya


Merancang visi yang Guru harus mampu
berpihak pada murid serta mengidentifikasi potensi dan
menginisiasi Prakarsa kekuatan yang dimiliki murid
Perubahan dengan inkuiri agar bisa diberdayakan dalam
apresiatif BAGJA. pencapaian Prakarsa
Perubahan.

03
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Budaya Positif Pengelolaan Sumber Daya


Budaya positif di kelas dan Dalam penerapan budaya
sekolah perlu dicitrakan positif di sekolah, guru perlu
agar dapat mendukung memahami aset yang dimiliki
pembentukan karakter sehingga penerapan budaya
murid sesuai dengan tujuan positif lebih optimal.
awal.

03
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Pembelajaran Berdiferensiasi Pengelolaan Sumber Daya


Guru dapat memberikan Pengelolaan sumber daya
pelayanan pembelajaran sesuai dapat dilaksanakan sesuai
dengan kebutuhan murid dengan kebutuhan belajar
murid.
Pembelajaran Sosial Emosional
Kompetensi sosial emosional
yang dimiliki guru dan murid

03 menjadi pendukung dalam


setiap kegiatan yang dilakukan.
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Coaching Pengelolaan Sumber Daya


Coaching sangat diperlukan Coaching diperlukan dalam
untuk peningkatan kinerja menggali masalah dan potensi
dalam mencapai tujuan. murid untuk menemukan solusi
Coaching dapat memecahkan dari masalah yang dihadapi.
masalah dengan optimalisasi
potensi diri.

03
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Pengambilan Keputusan Pengelolaan Sumber Daya


Pengambilan keputusan Pengambilan keputusan yang
diharapkan dapat tepat dan bertanggung jawab
menerapkan 4 paradigma, dalam mengelola sumber daya.
3 prinsip, dan 9 tahapan
pengambilan keputusan.

03
PEMIMPIN DALAM
PENGELOLAAN
SUMBER DAYA
Ceritakan pula bagaimana
hubungan antara sebelum dan
sesudah Anda mengikuti
modul ini, serta pemikiran apa
yang sudah berubah di diri
Anda setelah Anda mengikuti
proses pembelajaran dalam
modul ini. 04
KETERKAITAN
ANTAR MATERI

Sebelum Sesudah
Sebelum saya belajar modul 3.2 Secara keseluruhan, pemahaman
seringkali saya terfokus pada yang saya dapatkan dari modul 3.2
kekurangan-kekurangan yang ada telah memberikan dampak yang
dalam diri saya, serta fokus pada positif pada diri saya. Saya merasa
kekurangan aset juga. Hal ini lebih siap dan termotivasi untuk
mengakibatkan pelaksanaan mengembangkan dan memanfaatkan
tugas atau kegiatan saya menjadi kekuatan aset dalam memberikan
kurang optimal dan rasa percaya pelayanan pendidikan yang lebih

04 diri yang sedikit. bermakna dan memberi manfaat bagi


murid-murid saya.
TERIMA KASIH
WA
0823-3320-2141

Instagram
@pakical.buida

Website
gurufa.sman1kersana.sch.id/cgp8

Email
mabduh34@guru.sma.belajar.id

YouTube
GURU FA

Anda mungkin juga menyukai