Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN RENOVASI

Yang bertanda tangan di bawah ini:

1. Nama :
Jenis kelamin :
Jabatan :
NIK :
NPWP :

Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama PT.GRAHA MUDA KREASI, untuk
perumahan Graha Sekip Perumahan selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama :
Alamat :
NIK :
No Kavling Rumah :
Nama Perumahan : Graha Sekip Mencirim

Dalam hal ini di sebut sebagai pihak kedua dan sebagai pembeli di Perumahan Graha
Sekip Mencirim Jl. Sekip Desa Sei Mencirim kec.Sunggal kabupaten Deli Serdang

Kedua belah pihak telah bersepakat mengadakan Perjanjian merubah denah bentuk
bangunan yang di lakukan pembelian oleh pihak kedua di Perumahan Graha Sekip
Mencirim Jl. Sekip Desa Sei Mencirim kec.Sunggal kabupaten Deli Serdang sebagai
berikut:
KETENTUAN UMUM
1. Pihak Pertama memberikan ijin kepada pihak kedua untuk merubah denah rumah type
36 dengan luas tanah 98 m2 ( 7x14 ) berlokasi di Perumahan Graha Sekip Mencirim
jl.Sekip Desa Sei Mencirim kec. Sunggal Kabupaten Deli Serdang
2. Kedua belah pihak telah melakukan diskusi dan telah sepakat terhadap denah yang di
akan di rubah dan denah tersebut terlampir
3. Total Biaya KPR Pihak Kedua adalah dp + akad+kelebihan tanah di depan Sebesar
adalah Rp.39.400.000,00 ( Sudah dipotong booking fee Sebesar Rp.1.000.000,00 ).
4. Pihak Kedua wajib membayar biaya awal atau DP didepan sebesar Rp.20.000.000,00
sebelum rumah yang disetujui terbangun,dan sisanya dibayar setelah rumah selesai
terbangun 100% sebesar Rp18.400.000,00 .
5. Setelah perubahan denah tersebut Pihak Pertama akan tetap memproses sistem KPR
pembiayaan tersebut dengan system Pembiayaan KPR Bersubsidi dan di proses oleh
Bank yang bekerja sama dengan Pihak Pertama.
*Denah dan bentuk bangunan rumah yang terlah disetujui oleh kedua belah pihak
(terlampir)
6. Apabila tidak di setujui pembiayaan oleh Bank sebagai sistem KPR Bersubsidi akan di
diskusikan kembali dan atau pihak pertama wajib mengembalikan
DP+Akad+kelebihan Tanah setelah di kurang boking fee yang telah di berikan Pihak
Kedua.

Disetujui :
Medan, 20 Januari 2023

Pihak Pertama Pihak Kedua

PT. Graha Muda Kreasi Agustina Sri Rezeki Simbolon

Anda mungkin juga menyukai