Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

POLIMERFISME MENGGUNAKAN PYTHON

Dosen Pengampu : Rizky Putra Fhonna, S.T., M.Kom

Disusun Oleh :
M. KHELVIN SYAHPUTRA TARIGAN
(230180047)
A2

UNIVERSITAS MALIKUSSALEH
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN SISTEM INFORMASI
2023/2024
KATA PENGANTAR

Segala puji bagi Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya
kepada kita, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini. Dengan segala
keterbatasan dan kekurangan pengetahuan yang dimiliki, saya mencoba membuat
makalah inI untuk memenuhi tugas mata kuliah pemograman berbasis objek.

Sholawat beserta salam mari sama sama kita sanjung sajikan kepangkuan Nabi
Muhammad SAW, yang telah membawa kita dari zaman kebodohan ke zaman yang
penuh dengan ilmu pengetahuan. Tak lupa kami mengucapkan terimakasih kepada
Dosen pengampu bidang studi, karena telah membimbing kami yang masih serba
kekurangan dalam pemahaman materi. Saya telah berusaha maksimal untuk
menyusun makalah ini dengan sebaik mungkin dan apabila ada kesalahan atau
kekurangan dalam makalah ini, saya mohon maaf. Oleh karena itu, segala kritik dan
saran demi perbaikan makalah ini sangat saya harapkan.

Akhirnya saya menyampaikan terima kasih banyak kepada semua pihak yang telah
membantu saya semoga segala amal baiknya selalu mendapat pahala dari Allah Swt.

Lhokseumawe, 21 Maret 2024


Penulis,

M.Khelvin Syahputra T
230180047

2
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...............................................................................................................2
DAFTAR ISI.............................................................................................................................3
BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................................4
1.1 Latar Belakang...........................................................................................................4
1.2 Rumusan Masalah......................................................................................................4
1.3 Tujuan.........................................................................................................................4
BAB II PEMBAHASAN..........................................................................................................5
2.1 Polimerfisme..............................................................................................................5
2.1.1 Kelas Abstrak.....................................................................................................5
2.1.2 Method Abstrak..................................................................................................6
BAB III PENUTUP..................................................................................................................8

3
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Pemograman berorientasi objek (oop) adalah model pemograman komputer
yang mengatur desain perangkat lunak seputar data, atau objek, bukan fumgsi
logika. Objek dapat didefinisikan sebagai bidang data yang memiliki atribut dan
perilaku unik. OOP) adalah suatu metode pemrograman yang berorientasi kepada
objek. Tujuan dari PBO/OOP diciptakan adalah untuk mempermudah
pengembangan program dengan cara mengikuti model yang telah ada
dikehidupan sehari-hari.

Pemrograman Berorientasi Objek (Object Oriented Programming/OOP)


merupakan pemrograman yang berorientasikan kepada objek, dimana semua data
dan fungsi dibungkus dalam class-class atau object-object. Setiap object dapat
menerima pesan, memproses data, mengirim, menyimpan dan memanipulasi
data.Pemrograman berorientasi objek (PBO) memiliki konsep-konsep
dasar,antara lain : abstraksi, enkapsulasi, pewarisan (Innheritance), dan
polimorfisme. Pada makalah ini akan di jelaskan salah 1 dari konsep-konsep
dasar tersebut, yaitu polimorfisme, bagaimana fungsinya dan cara penulisannya.

1.2 Rumusan Masalah


Adapun rumusan masalah dalam makalah ini adalah :
1. Apa pengertian dari polimerfisme beserta jenis dan contohnya ?
2. Apa fungsi dari polimerfisme ?
3. Bagaimana implementasinya dalam java ?
1.3 Tujuan
Adapun tujuan dalam makalah ini adalah :
1. Untuk mengetahui pengertian dari polimerfisme

4
2. Untuk mengetahui fungsi dan cara kerja dari polimerfisme
3. Untuk mengetahui implementasinya dalam java

5
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 Polimerfisme

Polimorfisme adalah salah satu konsep OOP yang menggambarkan situasi di


mana sesuatu terjadi dalam beberapa bentuk berbeda. Dalam ilmu komputer,
polimorfisme menjelaskan konsep bahwa Anda dapat mengakses objek dari tipe
berbeda melalui antarmuka yang sama. Setiap tipe dapat menyediakan
implementasi independennya sendiri pada antarmuka ini.

Polimerfisme adalah suatu konsep yang mana sebuah tampilan muka tunggal
akan digunakan untuk berbagai entitas yang berbeda. Secara umum, suatu simbol
tunggal yang digunakan, memiliki fungsi untuk mewakili berbagai jenis objek.
Polymorphism juga bisa dikatakan sebagai atribut, fungsi, tampilan muka, atau
salah satu item lainnya yang digunakan untuk beberapa jenis entitas yang berbeda
– beda di dalam bahasa pembuatan program.

Pada umumnya terdapat 2 jenis polimorfisme yaitu :

1. Polimorfisme Dinamik Pengimplementasian dilakukan dengan fungsi


overriding. Dimana fungsi overriding ini yaitu fungsi dengan nama yang
sama tetapi berada pada kelasa yang berbeda, yang diimplementasikan
dengan menggunakan keyword virtual.
2. Polimorfisme Statik Pengimplementasian dilakukan dengan fungsi
overloading. Dimana fungsi overloading ini merupakan fungsi dengan
nama yang sama, dengan 3 ciri yang membedakannya, antara lain :
- Jumlah argument
- Letak argument
- Tiap argumen

6
2.1.1 Kelas Abstrak

Abstract class atau kelas abstrak adalah kelas yang terletak di posisi tertinggi
dalam hierarki class. Class ini tidak dapat diinstansiasi karena masih bersifat
abstrak. Class ini hanya berisi variabel umum dan deklarasi method tanpa detail
penggunaannya (abstract method).Digunakan pada polimerfisme, dimana kelas
anak dari kelas abstrak akan mendefinisikan dari method kosong dari kelas
abstrak tersebut.

Contoh pendefinisian kelas abstrak :

2.1.2 Method Abstrak

Method abstrak adalah method yang tidak memiliki implementasi atau tidak
ada bentuk konkritnya. Analoginya abstract class seperti sebuah rancangan yang
belum final dan masih bisa diubah apabila diperlukan. Mungkin pertanyaan mana
yang lebih direkomendasikan kurang tepat karena keduanya memiliki fungsi
yang berbeda ya kak (tidak menggantikan satu sama lain).Method abstrak adalah
method yang didefinisikan dengan keyword abstrak. Method abstrak adalah
method yang tidak ada implementasinya. Implementasiyang ada di method
abstrak dilakukan di kelas konkrit yang ditrurunkan dari kelasabstrak tersebut.
Method abstrak hanya dimiliki oleh kelas abstrak. Dan sebuahkelas konkrit tidak
bisa memiliki method abstrak. Contoh implementasi method abstrak :

7
Contoh implementasi polimerfisme

class Binatang:

def bersuara(self):

pass

class Anjing(Binatang):

def bersuara(self):

print("Guk guk!")

class Kucing(Binatang):

def bersuara(self):

print("Meong!")

class Tikus(Binatang):

def bersuara(self):

8
print("Cit cit!")

# Fungsi untuk memanggil metode bersuara dari objek Binatang

def main():

binatangs = [Anjing(), Kucing(), Tikus()]

for binatang in binatangs:

binatang.bersuara()

if __name__ == "__main__":

main()

9
BAB III
PENUTUP

Polimorfisme adalah bahwa konsep ini memberikan fleksibilitas, abstraksi, dan


kode yang dapat digunakan kembali dalam pemrograman. Dengan menggunakan
polimorfisme, kita dapat menciptakan kode yang lebih mudah dipelihara,
meningkatkan keterbacaan, mengurangi duplikasi, dan fokus pada konsep yang sama
dalam pengembangan sistem. Polimorfisme secara efektif memungkinkan perilaku
objek untuk bervariasi tergantung pada tipe data atau kelasnya, sehingga memperkaya
desain dan fungsionalitas aplikasi secara keseluruhan.

10

Anda mungkin juga menyukai