Anda di halaman 1dari 19

Akuntansi Keuangan Lanjutan 2

(Advance Accounting 2)

Fakultas Ekonomi Bisnis


2023 / 2024
ADVANCE ACCOUNTING 2 1
Laporan Keuangan Konsolidasi

Laporan keuangan konsolidasian adalah laporan keuangan suatu kelompok usaha yang di dalamnya
aset, liabilitas, ekuitas, penghasilan, beban, dan arus kas entitas induk dan entitas anak disajikan
sebagai suatu entitas ekonomi tunggal.

Tujuan dari penyusunan laporan konsolidasian adalah untuk menyediakan laporan keuangan yang
bermanfaat dan relevan bagi para pengguna. Meskipun secara hukum entitas-entitas tersebut
berdiri sendiri, tetapi secara substansi mereka adalah entitas ekonomi tunggal, satu kesatuan
usaha. Oleh karena itu, laporan keuangannya harus dikonsolidasikan.

Dengan demikian dapat dikatakan konsolidasi adalah proses mempersiapkan dan menyajikan
laporan keuangan dari induk dan anak perusahaan dimana kedua perusahaan tersebut seolah-olah
adalah satu entitas usaha.

ADVANCE ACCOUNTING 2 2
Dalam pembahasan penyusunan laporan konsolidasi digunakan asumsi induk perusahaan menyajikan
laporan keuangan sendiri sebagai informasi tambahan. Oleh karena itu dalam mencatat investasinya pada
anak perusahaan, induk perusahaan dianggap menggunakan metode biaya, metode ekuitas, atau metode
nilai wajar sesuai PSAK 55 dengan tekanan lebih kepada metode biaya dan metode ekuitas.

Dalam laporan keuangan (neraca) induk perusahaan akan menggunakan akun “Investment in Subsidiary”,
dan masuk ke dalam kelompok No- current asset

ADVANCE ACCOUNTING 2 3
PSAK 65 memberikan prosedur dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian, sebagai berikut:

a. Menggabungkan item sejenis seperti aset, liabilitas, ekuitas, penghasilan, beban, dan arus kas dari entitas induk
dengan entitas anaknya;
b. Menghapus (mengeliminasi) jumlah tercatat dari investasi entitas induk di setiap entitas anak dan bagian entitas
induk pada ekuitas setiap entitas anak (PSAK 22: Kombinasi Bisnis menjelaskan bagaimana menghitung setiap
goodwill terkait);
c. Mengeliminasi secara penuh aset dan liabilitas, ekuitas, penghasilan, beban, dan arus kas dalam intra kelompok
usaha terkait dengan transaksi antar entitas dalam kelompok usaha (laba atau rugi yang timbul dari transaksi intra
kelompok usaha yang diakui dalam aset, seperti persediaan dan aset tetap, dieliminasi seluruhnya). Kerugian intra
kelompok usaha mengindikasikan adanya penurunan nilai yang mensyaratkan pengakuan dalam laporan
keuangan konsolidasian.
d. Mengidentifikasi kepentingan non pengendali dan bagian kepemilikan entitas induk atas asset neto entitas anak
yang dikonsolidasikan. Kepentingan non pengendali atas aset neto terdiri dari:
1) Jumlah kepentingan nonpengendali pada tanggal kombinasi awal yang dihitung sesuai PSAK 22
2) Bagian kepentingan nonpengendali atas perubahan ekuitas sejak tanggal kombinasi bisnis tersebut

ADVANCE ACCOUNTING 2 4
Jurnal eliminasi hanya dilakukan pada saat proses penyiapan laporan konsolidasi sehingga tidak mempengaruhi
pencatatan yang dilakukan pada masingmasing entitas secara terpisah serta tidak dibawa ke periode-periode
berikutnya

Secara ringkas prosedur eliminasi dan penyesuaian dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasi adalah
sebagai berikut:
a. Investasi
1) Akun investasi dieliminasi dengan ekuitas entitas anak
2) Akun kepentingan non pengendali akan muncul jika kepemilikan pada entitas anak tidak 100%
3) Perhitungan perbedaan nilai wajar dan nilai buku dalam konsolidasi (nilai wajar yang dikonsolidasi)
4) Goodwiil muncul jika nilai perolehan tidak sama dengan nilai wajar
b. Akun
Akun resiprokal (transaksi yang timbul antara anak dan induk) harus dieliminasi, contoh: utang – piutang
c. Transaksi
1) Transaksi yang boleh diakui adalah transaksi kepada pihak ketiga, transaksi anak dan induk harus
dieliminasi (jual beli persediaan, aset tetap, obligasi)
2) Keuntungan dan kerugian hasil dari transaksi intra kelompok usaha yang diakui dalam aset: persediaan,
aset tetap, dan obligasi harus dieliminasi.
3) Penjualan hulu dari entitas induk, semua laba disesuaikan mempengaruhi bagian laba induk.
4) Penjualan hilir dari entitas anak, semua laba disesuaikan mempengaruhi bagian laba /kepentingan non
pengendali, karena laba ada di anak perusahaan.

ADVANCE ACCOUNTING 2 5
Contoh Kasus

Pada tanggal 1 Januari 2016 PT Papandayan membeli 100% saham PT Semeru senilai Rp 200.000.000.
Pada saat itu Shareholders’ equity PT Semeru terdiri dari Share Capital Rp 30.000.000; Share premium
Rp 90.000.000; dan Retained Earnings Rp 80.000.000. Untuk tahun 2016 PT Semeru melaporkan net
income Rp 60.000.000 dan tidak membayar dividen.

Atas transaksi tersebut, kertas kerja untuk penyusunan laporan konsolidasian tahun 2016, tampak
sebagai berikut (dalam jutaan rupiah):

ADVANCE ACCOUNTING 2 6
Metode Biaya (Cost Method)
(Dalam Jutaan)
PT Papandayan PT Semeru Adjusment & Eliminasi Konsolidasi
Debit Kredit
Aktiva:
Aktiva Lancar 175 90 265
Investasi PT S 200 - 200 -
Aktiva Tetap -
Tanah, Bangunan, Peralatan 680 245 925
Total Aktiva 1.055 335 1.190
Utang + Ekuitas:
Utang Lancar 155 75 230
Ekuitas: -
Modal Saham 150 30 30 150
Add Premium 280 90 90 280
Laba ditahan 470 140 80 530
Total Utang + Ekuitas 1.055 335 1.190

Modal Saham – PT Semeru 30


Sahama Premium – PT Semeru 90
Laba ditahan – PT Semeru 80
Investasi PT Semeru 200

ADVANCE ACCOUNTING 2 7
Metode Ekuitas (Equity Method)
(Dalam Jutaan)
PT Papandayan PT Semeru Adjusment & Eliminasi Konsolidasi
Debit Kredit
Aktiva:
Aktiva Lancar 175 90 265
Investasi PT S 260 - 260 -
Aktiva Tetap
Tanah, Bangunan, Peralatan 680 245 925
Total Aktiva 1.115 335 1.190
Utang + Ekuitas:
Utang Lancar 155 75 230
Ekuitas: -
Modal Saham 150 30 30 150
Add Premium 280 90 90 280
Laba ditahan 530 140 140 530
Total Utang + Ekuitas 1.155 335 1.190

Modal Saham – PT Semeru 30


Sahama Premium – PT Semeru 90 Investasi Saham PT Semeru 60
Laba ditahan – PT Semeru 80 Laba ditahan PT Semeru 60
Investasi PT Semeru 200

ADVANCE ACCOUNTING 2 8
Cara menentukan goodwill
Awal Januari 2016, PT Pandu membayar Rp 87.000.000 untuk membeli 80% saham PT Siwi. Pada saat itu
Shareholders’ equity PT Siwi terdiri dari modal saham Rp 60.000.000 (6,000 lembar saham) dan Laba di
tahan Rp 30.000.000; nilai tercatat net asset sama dengan nilai wajarnya.

cara pertama akan didapat goodwill

Cost/harga perolehan Rp 87.000.000


% kepemilikan 80% x (Rp60.000.000 + Rp30.000.000) Rp 72.000.000
Goodwill Rp 15.000.000

20% kepentingan non pengendali adalah Rp. 90.000.000 – 72.000.000 = 18.000.000

ADVANCE ACCOUNTING 2 9
Cara kedua, akan diperoleh goodwill sebesar

Cost/harga perolehan Rp 87.000.000


Nilai Perusahaan = Rp 90.000.000
Total nilai perusahaan = 100/80 x 87.000.000 = 108.750.000
Bagian kepentingan non pengendali 20% x 108.750.000 = Rp 21.750.000 (-)
Bagian kepentingan pengendali Rp 68.250.000 (-)
Goodwill Rp 18.750.000

Atau 80% Goodwill Kepentingan Pengendali Rp. 15.000.000


20% Goowill kepentingan non pengendali Rp. 3.750.000
Share nilai perusahaan = 100/80 x 87.000.000 = Rp108.750.000
Total Nilai Perusahaan = Rp 90.000.000 (-)
Goodwill Rp 18.750.000

Bila dalam soal di atas diketahui nilai pasar saham kepentingan non pengendali Rp20.000/lembar, maka
goodwill dihitung sebagai berikut:
Cost/harga perolehan Rp 87.000.000
Bagian kepentingan non pengendali Rp 20.000 x 1,200 lembar Rp 24.000.000 (+)
Total nilai perusahaan Rp111.000.000
Nilai buku = nilai wajar aset neto Rp 90.000.000 (-)
Goodwill Rp 21.000.000

ADVANCE ACCOUNTING 2 10
Latihan Kasus
Pada awal Januari 2016, PT Pandu membayar Rp 87.000.000 untuk membeli 80% saham PT Siwi.
Pada saat itu Shareholders’ equity PT Siwi terdiri dari Share Capital Rp 60.000.000 dan Retained Earnings
Rp 30.000.000;
nilai tercatat net asset sama dengan nilai wajarnya. Nilai pasar kepentingan non pengendali tidak
diketahui.
Dari transaksi ini terdapat goodwill sebesar (100/80 x 87.000.000)–90.000.000 = Rp18.750.000).
Tahun 2016, PT Siwi melaporkan net income Rp25.000.000 dan membayar dividen Rp15.000.000.

Buatlah Kertas kerja konsolidasi dan jurnal eliminasi yang dibuat pada 31 Desember 2016 bila PT Pandu
menggunakan Metode Cost & Metode Equity

ADVANCE ACCOUNTING 2 11
Laporan Keuangan Laporan Keuangan
Per 31 Desember 2016 (Metode Cost) Per 31 Desember 2016 (Metode Ekuitas)
Keterangan PT Pandu PT Siwi Keterangan PT Pandu PT Siwi
Laporan Laba Rugi Laporan Laba Rugi
Penjualan 250.000 65.000 Penjualan 250.000 65.000
Pendapatan Deviden 12.000 Pendapatan Investasi 20.000
Biaya Biaya 200.000 40.000 Biaya Biaya 200.000 40.000
Laba Bersih 62.000 25.000 Laba Bersih 70.000 25.000
Non Controlling Interest (NCI) Non Controlling Interest (NCI)
Consolidated Net Income (CNI) Consolidated Net Income (CNI)
Saldo Laba di tahan Saldo Laba di tahan
Laba ditahan - Awal 5.000 30.000 Laba ditahan - Awal 5.000 30.000
Pendapatan Bersih 62.000 25.000 Pendapatan Bersih 70.000 25.000
Deviden 30.000 15.000 Deviden 30.000 15.000
Laba ditahan - Akhir 37.000 40.000 Laba ditahan - Akhir 45.000 40.000

Neraca Neraca
Kas dan Setara kas 40.000 10.000 Kas dan Setara kas 40.000 10.000
Aktiva lancar lain 90.000 50.000 Aktiva lancar lain 90.000 50.000
Investasi PT Siwi 87.000 Investasi PT Siwi 95.000
Aktiva Tetap 300.000 100.000 Aktiva Tetap 300.000 100.000
Akumulasi Penyusutan AT (50.000) (30.000) Akumulasi Penyusutan AT (50.000) (30.000)
Goodwill Goodwill
Total Aktiva 467.000 130.000 Total Aktiva 475.000 130.000

Hutang Usaha dan lainnya 80.000 30.000 Hutang Usaha dan lainnya 80.000 30.000
Modal Saham 350.000 60.000 Modal Saham 350.000 60.000
Laba ditahan Akhir 37.000 40.000
Laba ditahan Akhir 45.000 40.000
NCI Awal -
NCI Awal -
NCI Akhir -
NCI Akhir -
Total Hutang & Modal 467.000 130.000
Total Hutang & Modal 475.000 130.000

ADVANCE ACCOUNTING 2 12
Metode Cost
Atas transaksi tersebut, jurnal eliminasi yang diperlukan adalah sebagai berikut:

a. Pendapatan Deviden Rp 12.000.00


Dividend PT Siwi Rp 12.000.000
(untuk mengeliminasi dividend income dan dividend S)
Dari sudut pandang konsolidasi, tidak ada pendapatan yang berasal dari anak perusahaan dan tidak
ada pembagian dividend kepada induk, sehingga akun-akun tersebut harus dieliminasi

b. Modal saham PT Siwi Rp 60.000.000


Laba di Tahan PT Siwi Rp 30.000.000 (awal)
Goodwill Rp 18.750.000
Investasi PT Siwi Rp 87.000.000
Non-controlling interest Rp 21.750.000 (Awal)
(untuk mengeliminasi akun Investment in S dan Shareholders’ equity S dan memunculkan goodwill
serta NCI)

c. Non-controlling interest expense Rp 5.000.000


Dividend PT Siwi Rp 3.000.000
Non-controlling interest Rp 2.000.000 (Ending)
(untuk mencatat bagian laba kepentingan non pengendali, mengeliminasi dividend S dan
menambahkan bagian laba tersebut ke ekuitas kepentingan non pengendali)

ADVANCE ACCOUNTING 2 13
Laporan Keuangan
Per 31 Desember 2016 Metode: Cost
Adj & Eliminasi Laporan
Keterangan PT Pandu PT Siwi
Db Cr Konsolidasi
Laporan Laba Rugi
Penjualan 250.000 65.000 315.000
Pendapatan Deviden 12.000 12.000 a -
Biaya Biaya 200.000 40.000 240.000
Laba Bersih 62.000 25.000
Non Controlling Interest (NCI) 5.000 c 5.000
Consolidated Net Income (CNI) 70.000
Saldo Laba di tahan
Laba ditahan - Awal 5.000 30.000 30.000 b 5.000
Pendapatan Bersih 62.000 25.000 70.000
Deviden 30.000 15.000 12.000 a 30.000
3.000 c
Laba ditahan - Akhir 37.000 40.000 45.000

Neraca
Kas dan Setara kas 40.000 10.000 50.000
Aktiva lancar lain 90.000 50.000 140.000
Investasi PT Siwi 87.000 87.000 b -
Aktiva Tetap 300.000 100.000 400.000

Akumulasi Penyusutan AT (50.000) (30.000) (80.000)


Goodwill 18.750 b 18.750
Total Aktiva 467.000 130.000 528.750

Hutang Usaha dan lainnya 80.000 30.000 110.000


Modal Saham 350.000 60.000 60.000 b 350.000
Laba ditahan Akhir 37.000 40.000 45.000
NCI Awal - 21.750 b
NCI Akhir - 2.000 c 23.750
Total Hutang & Modal 467.000 130.000 528.750
ADVANCE ACCOUNTING 2 14
Metode Ekuitas

Atas transaksi tersebut, jurnal eliminasi yang diperlukan adalah sama seperti Metode Cost
Yang membedakan adalah:

Jurnal eliminasi yang berbeda dengan kalau P menggunakan metode cost/fair value adalah:

Pedapatan Investasi PT Siwi Rp 20.000.000


Dividend Rp 12.000.000
Investment PT Siwi Rp 8.000.000

ADVANCE ACCOUNTING 2 15
Laporan Keuangan
Per 31 Desember 2016 Metode: Ekuitas
Adj & Eliminasi Laporan
Keterangan PT Pandu PT Siwi
Db Cr Konsolidasi
Laporan Laba Rugi
Penjualan 250.000 65.000 315.000
Pendapatan Investasi 20.000 20.000 a -
Biaya Biaya 200.000 40.000 240.000
Laba Bersih 70.000 25.000
Non Controlling Interest (NCI) 5.000 c 5.000
Consolidated Net Income (CNI) 70.000
Saldo Laba di tahan
Laba ditahan - Awal 5.000 30.000 30.000 b 5.000
Pendapatan Bersih 70.000 25.000 70.000
Deviden 30.000 15.000 12.000 a 30.000
3.000 c
Laba ditahan - Akhir 45.000 40.000 45.000

Neraca
Kas dan Setara kas 40.000 10.000 50.000
Aktiva lancar lain 90.000 50.000 140.000
Investasi PT Siwi 95.000 8.000 a -
87.000 b
Aktiva Tetap 300.000 100.000 400.000
Akumulasi Penyusutan AT (50.000) (30.000) (80.000)
Goodwill 18.750 b 18.750
Total Aktiva 475.000 130.000 528.750

Hutang Usaha dan lainnya 80.000 30.000 110.000


Modal Saham 350.000 60.000 60.000 b 350.000
Laba ditahan Akhir 45.000 40.000 45.000
NCI Awal - 21.750 b
NCI Akhir - 2.000 c 23.750
Total HutangADVANCE
& ModalACCOUNTING 2 475.000 130.000 528.750 16
Tugas ke – 1

Tahun 2017, PT Siwi melaporkan net income Rp 30.000.000 dan membayar dividen Rp 15.000.000.
PT Siwi meminjam uang kepada PT Pandu sebesar Rp 10.000.000 dan menyerahkan wesel bayar.
Jurnal dan Kertas kerja konsolidasi yang dibuat PT Pandu adalah (menggunakan Metode Cost dan
Ekuitas), dengan laporan keuangan sebagai berikut:

ADVANCE ACCOUNTING 2 17
Laporan Keuangan Laporan Keuangan
Per 31 Desember 2017 (Metode Cost) Per 31 Desember 2017 (Metode Ekuitas)
Keterangan PT Pandu PT Siwi Keterangan PT Pandu PT Siwi
Laporan Laba Rugi Laporan Laba Rugi
Penjualan 300.000 75.000 Penjualan 300.000 75.000
Pendapatan Deviden 12.000 Pendapatan Investasi 24.000
Biaya Biaya 244.000 45.000 Biaya Biaya 244.000 45.000
Laba Bersih 68.000 30.000 Laba Bersih 80.000 30.000
Non Controlling Interest (NCI) Non Controlling Interest (NCI)
Consolidated Net Income (CNI) Consolidated Net Income (CNI)
Saldo Laba di tahan Saldo Laba di tahan
Laba ditahan - Awal 37.000 40.000 Laba ditahan - Awal 45.000 40.000
Pendapatan Bersih 68.000 30.000 Pendapatan Bersih 80.000 30.000
Deviden 45.000 15.000 Deviden 45.000 15.000

Laba ditahan - Akhir 60.000 55.000 Laba ditahan - Akhir 80.000 55.000

Neraca Neraca
Kas dan Setara kas 46.000 20.000 Kas dan Setara kas 46.000 20.000
Piutang PT Siwi 10.000 Piutang PT Siwi 10.000
Aktiva lancar lain 97.000 70.000 Aktiva lancar lain 97.000 70.000
Investasi PT Siwi 87.000 Investasi PT Siwi 107.000
Aktiva Tetap 300.000 100.000 Aktiva Tetap 300.000 100.000
Akumulasi Penyusutan AT (60.000) (40.000) Akumulasi Penyusutan AT (60.000) (40.000)
Goodwill Goodwill
Total Aktiva 480.000 150.000 Total Aktiva 500.000 150.000

Hutang Usaha dan lainnya 70.000 25.000 Hutang Usaha dan lainnya 70.000 25.000
Hutang PT Pandu 10.000 Hutang PT Pandu 10.000
Modal Saham 350.000 60.000 Modal Saham 350.000 60.000
Laba ditahan Akhir 60.000 55.000 Laba ditahan Akhir 80.000 55.000
NCI Awal - NCI Awal -
NCI Akhir - NCI Akhir -
Total Hutang & Modal 480.000 150.000 Total Hutang & Modal 500.000 150.000
ADVANCE ACCOUNTING 2 18
ADVANCE ACCOUNTING 2 19

Anda mungkin juga menyukai