Anda di halaman 1dari 4

JADWAL KEGIATAN OBSERVASI KELAS KEPALA MADRASAH

MARET 2024

Nama Madrasah : MI Nurul Iman

Nama Kepala Madrasah : Siti Salma Ibrahim SS

No Hari/ Tgl Nama Guru yang Hasil Observasi Rencana Tindak Lanjut

diobservasi (rekomendasi)

1. Kamis/28- Fadlina S.Ag M.Pd Baik Memberikan dorongan


3-2024 agar tetap belajar,dan
menyusun perencanaan

Jakarta, 28 Maret 2024

Kepala Madrasah

Siti Salma Ibrahim


INSTRUMEN OBSERVASI KELAS

MARET 2024

Nama Kepala Madrasah :

Nama Guru yang diobservasi :

Hari/ Tanggal :

No ASPEK YANG DIOBSERVASI JAWABAN HASIL CATATAN


OBSERVASI
1 Guru melakukan komunikasi positif untuk
membangun suasana kelas yang
kondusif.
 Guru memanggil murid dengan Apakah sudah
menyebut Namanya. dilakukan Ketika
observasi?
a. Belum
dilakukan.
b. Dilakukan tapi
belum efektif.
c. Dilakukan dan
efektif
 Guru menyampaikan harapan Apakah sudah
positif terhadap kelas dilakukan Ketika
observasi?
a. Belum
dilakukan.
b. Dilakukan tapi
belum efektif.
Dilakukan dan efektif
 Guru melakukan aktivitas yang Apakah sudah
mencairkan suasana kelas dilakukan Ketika
observasi?
a. Belum
dilakukan.
b. Dilakukan tapi
belum efektif.

Dilakukan dan efektif


Dokumen yang tersedia :

1. RPP/ Modul ajar tentang ………………..(ada/ tidak)


2. Buku absensi siswa (ada/tidak)
3. Suasana ruang kelas (nyaman/ tidak)
4. Penataan kelas (rapi/ tidak/kurang rapi)
5. Pencahayaan (terang/kurang terang)
6. Penggunaan media pembelajaran ……………………………………

Refleksi Guru

a. Sadar tantangan dan penyebabnya berada diluar kendali diri


b. Sadar tantangan di dalam kendali diri .
c. Sadar tantangan di dalam kendali diri dan dampaknya bagi kenyamanan perbaikan suasana
kelas.

Rekomendasi Atasan

…………………………………………………….

Jakarta,……………………

Kepala Madrasah

……………………………………

FOTO KEGIATAN OBSERVASI (bapak Kamad dan suasana kelas)


Panduan Rubrik:

 Guru memanggil murid dengan menyebut Namanya

“ Hai Alif apa kabarmu hari ini?”

‘ Nina coba baca cerita di halaman 32”.

 Guru menyampaikan harapan positif terhadap kelas

“ Ibu berharap kalian semua menjadi anak-anak yang hebat”.

 Guru melakukan aktivitas yang mencairkan suasana kelas

Sebelum pembelajaran guru mengajak anak melakukan ice breaking, cerita lucu , permainan
seru di kelas.

 Jika semua dilakukan maka guru mencapai kategori dilakukan dan efektif
 Jika tidak ada yang dilakukan maka kategori belum dilakukan
 Jika ada satu atau dua yang dilakukan maka dilakukan tapi belum efektif.

Anda mungkin juga menyukai