Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KERJA

(KAK)

Kegiatan:
PENYEDIAAN BIAYA PERSONIL
PESERTA DIDIK SEKOLAH DASAR
SDN MOJOLANGU 05 MALANG

Pekerjaan :
BELANJA PEMELIHARAAN
KOMPUTER - PERALATAN
KOMPUTER - PERALATAN
JARINGAN

SATKER/SKPD
SDN MOJOLANGU 05 KOTA MALANG

SUMBER ANGGARAN
APBD TAHUN ANGGARAN 2023

DINAS PENDIDIKAN DAN


KEBUDAYAAN KOTA MALANG 2023
2023
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)
2023
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK) PENGADAAN BARANG
PEKERJAAN : BELANJA PEMELIHARAAN KOMPUTER - PERALATAN KOMPUTER - PERALATAN
JARINGAN
DANA APBD TAHUN ANGGARAN 2023

1. Latar Belakang : Prasarana dan sarana memegang peranan penting dalam


menunjang pembangunan. Dengan diberlakukan otonomi daerah
berarti pemerintah memberikan kesempatan kepada sekolah untuk
berinisiatif dan berkarya sesuai dengan kemampuan lembaga
pendidikan/sekolah masing-masing termasuk dalam pengembangan
prasarana dan sarana. Dalam rangka meningkatkan kinerja dan
pelayanan yang prima dan efektif maka diperlukan tersedianya sarana
yang memadai.
Untuk itu kami berinisiatif untuk menganggarkan Kegiatan
Penyediaan Biaya Personil Peserta Didik Sekolah Dasar SDN
Mojolangu 05 Sub Kegiatan Belanja Pemeliharaan Komputer -
Peralatan Komputer - Peralatan Jaringan melalui dana APBD Tahun
Anggaran 2023 .
Lokasi pengadaan pekerjaan/Pengadaan barang yaitu Dinas
Pendidikan dan Kebudayaan Kota Malang, Jl. Veteran No. 19 Malang

2. Maksud dan : a. Maksud


Tujuan b. Maksud pengadaan barang ini adalah untuk memperoleh barang
berupa Belanja Pemeliharaan Komputer - Peralatan Komputer -
Peralatan Jaringan
c. Tujuan
Tujuan pengadaan barang ini adalah :
Untuk menunjang kegiatan tenaga administrasi dan menunjang
sarana prasarana sekolah, kegiatan ini juga guna mendukung
program pengembangan sekolah.

3. Target/Sasaran : Target/sasaran yang ingin dicapai dalam pengadaan barang yaitu


a. Tercapainya sasaran Pendidikan didalam suatu kegiatan dan
pekerjaan.
b. Terlaksananya kegiatan belajar mengajar di sekolah.
c. Terlaksanakannya Program Pengembangan Sekolah.

4. Nama Organisasi : Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pengadaan


Pengadaan Barang barang :

«Nama_Sekolah» KOTA MALANG


KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)
2023
a. K/L/D/I : Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota
Malang
b. SKPD : SDN MOJOLANGU 05 MALANG
c. KPA : TUJUWARNO, S.Pt., M.Pd.

5. Sumber Dana dan : a. Sumber dana yang diperlukan untuk membiayai Pengadaan barang
Perkiraan Biaya : APBD Tahun Anggaran 2023
b. Total perkiraan biaya yang diperlukan :
Rp. 10.000.000 ( Sepuluh Juta Rupiah)

6. Jangka Waktu : Waktu yang diperlukan untuk melaksanakan Pengadaan barang adalah
Pelaksanaan 14 (Empat Belas) hari kalender.
Pekerjaan

7. Tenaga Ahli/ : Tenaga terampil yang dibutuhkan meliputi : Tidak Ada


Terampil
8. Spesifikasi Teknis : Terlampir

9. Pelatihan : Tidak diperlukan

10. Lain-lain : Tidak ada

Malang, 06 Juni 2023


Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) selaku
Pejabat Pembuat Komitmen (PPKom)
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota
Malang

TUJUWARNO, S.Pt., M.Pd.


Pembina, IV/a
NIP. 19670311 199003 1 011

«Nama_Sekolah» KOTA MALANG

Anda mungkin juga menyukai