Anda di halaman 1dari 45

Katalog BPS : 5104002.

1203

BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN


TAPANULI SELATATAN
Katalog BPS : 5104002.1203

No. Publikasi : 12030.10.12

Ukuran Buku : 15 x 21 cm

Jumlah Halaman : viii + 76 Halaman

Naskah : Seksi Statistik Produksi

Gambar Kulit : Seksi Statistik Produksi

Diterbitkan Oleh : Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan

‘’Boleh dikutip dengan menyebut sumbernya’’


Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
Publikasi Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli
Kata Pengantar………………………………………………………… i
selatan Tahun 2009 ini merupakan terbitan buku statistik produksi pertanian.
Data yang disajikan dalam penerbitan ini hanya mencakup data penggunaan Daftar Isi ………....……………………………………………………. ii

lahan sawah keadaan tahun 2008-2009, yang meliputi 12 kecamatan di Daftar Tabel ……..…………….…………………………..………….. iv
Kabupaten Tapanuli Selatan. Bab I. Pendahuluan ………………………………………………… 1

Pada Publikasi ini disajikan beberapa penggunaan lahan sawah,


1.1. Latar Belakang ……………………………………………… 1
seperti : lahan sawah irigasi teknis, irigasi setengah teknis, irigasi
1.2. Landasan Hukum Survei Pertanian ………………………. 2
sederhana/PU, irigasi Desa/non PU, sawah tadah hujan, sawah pasang
1.3. Maksud dan Tujuan ………………………………………… 5
surut, sawah lebak dan sawah lainnya termasuk polder dan lainnya.
Disamping itu disajikan pula lahan sawah yang ditanami padi satu kali dalam 1.4. Ruang Lingkup Penulisan …………………………………… 6

setahun, ditanami padi dua kali atau lebih dalam setahun, lahan sawah yang 1.5. Metodologi …………………………………………………… 6
tidak ditanami padi dan sawah yang sama sekali tidak diusahakan untuk Bab II. Konsep dan Defenisi ……....................................………… 8
pertanian (lahan tidur) di Kabupaten Tapanuli Selatan.
2.1 Konsep dan Defenisi ..…………………………………… 8
Mudah-mudahan Publikasi ini dapat lebih melengkapi informasi dari
sektor pertanian. Pada kesempatan ini perkenankan kami mengucapkan 2.2. Daftar Laporan SP-Lahan……………………………….. 9
terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya kepada Dinas 2.3. Lahan Sawah ….…………………………………………… 9
Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tapanuli Selatan dan Instansi 2.4. Lahan Sawah Irigasi (Berpengairan) ………………….. 10
terkait yang telah membantu lancarnya pelaksanaan Survei Pertanian
2.5. Lahan Sawah Non Irigasi (Tak Berpengairan)……….. 10
Penggunaan Luas Lahan Sawah, sehingga publikasi ini dapat diterbitkan.
2.6. Lahan Sawah Irigasi Teknis …………………………… 10
2.7. Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis ………………. 11
Padangsidimpuan, Oktober 2010 2.8. Lahan Sawah Irigasi Sederhana PU ………………… 11
Kepala Badan Pusat Statistik
2.9. Lahan Sawah Irigasi Desa / Non PU ………………… 12
Kabupaten Tapanuli Selatan
2.10. Lahan Sawah Tadah Hujan ...................................... 12

Ir.Hj. TUTI HIDAYATI, M.Si 2.11. Lahan Sawah Pasang Surut ...................................... 12
NIP. 196612111994012001
2.12. Lahan Sawah Lebak .………………………………….. 12
2.13. Lahan Sawah Polder……………………………………. 13

i ii
Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan
Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

2.14. Lahan Sawah Lainnya ...……………………………… 13 DAFTAR TABEL

2.15. Lahan Sawah Yang Sementara Tidak Diusahakan . 13 Tabel Uraian Halaman
2.16. Menaksir Luas Lahan ………………………………. 13 Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi Satu
1
2.17. Referensi Waktu Data ……………………………… 15 Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
17
Tahun 2008 – 2009…………………………………………………

2 Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi Dua


Tabel Tabel……………………………………………….……………... 17 - 76 Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
18
Tahun 2008 – 2009…………………………………………………

3 Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi Tiga


Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
19
Tahun 2008 – 2009…………………………………………………

4 Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Tidak Ditanami Padi


Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –
20
2009………………………………………………………………….

5 Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Sementara Tidak


Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –
21
2009………………………………………………………………….

6 Total Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Kabupaten Tapanuli 22


Selatan Tahun 2008 – 2009……………………………………….
7 Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami
Padi Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli
23
Selatan Tahun 2008 –2009……………………………….……….

8 Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami


Padi Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli
24
Selatan Tahun 2008 –2009………………………………………..

9 Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami


Padi Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli
25
Selatan Tahun 2008 –2009………………………………………..

10 Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Tidak Ditanami 26


Padi Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009…………
11 Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Sementara
Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –
27
2009………………………………………………………………….

12 Total Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Kabupaten 28


Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009…………………………….

iii iv
Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan
Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

26 Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi Dua


Lebih Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
42
Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Yang Ditanami Padi Satu Tahun 2008 –2009…………………………………………………
13
Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Selatan Tahun 2008 – Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi Tiga
29 27
2009…………………………………………………………………… Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
43
Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Yang Ditanami Padi Dua Tahun 2008 –2009………………………………………………….
14
Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Selatan Tahun 2008 – Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Tidak Ditanami Padi
30 28 44
2009…………………………………………………………………. Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009……………….
15 Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Yang Ditanami Padi Tiga 29 Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Sementara Tidak
Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Selatan Tahun 2008 – Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –
31 45
2009…………………………………………………………………. 2009………………………………………………………………….
16 Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Tidak Ditanami Padi 32 30 Total Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Kabupaten Tapanuli 46
Kabupaten Selatan Tahun 2008 –2009…………………………. Selatan Tahun 2008 –2009………………………………………..
17 Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Yang Sementara Tidak 33 Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi Satu
31
Diusahakan Kabupaten Selatan Tahun 2008 –2009…..………. Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
47
18 Total Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhan Kabupaten Selatan 34 Tahun 2008 –2009………………………………………………….
Tahun 2008 –2009…..……………………………………………..
32 Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi Dua
19 Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Yang Ditanami Padi Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Selatan Tahun 48
35 Tahun 2008 –2009…...........................................................…...
2008 –2009………………………………………………………….
33 Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi Tiga
20 Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Yang Ditanami Padi Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Dua Kali Atau Lebih Tanam Dalam Setahun Kabupaten 49
36 Tahun 2008 –2009…...........................................................…...
Selatan Tahun 2008 –2009………………………………………..
34 Luas Lahan Sawah Pasang Surut Tidak Ditanami Padi 50
21 Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Nion PU Yang Ditanami Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009...............……
Padi Dua Kali Atau Lebih Tanam Dalam Setahun Kabupaten
37 Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Sementara Tidak
Selatan Tahun 2008 –2009……………………………………….. 35
Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –
51
22 Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Nion PU Tidak Ditanami 38 2009…..………………………………………………..............……
Padi Kabupaten Selatan Tahun 2008 –2009……………………
36 Total Luas Lahan Sawah Pasang Surut Kabupaten Tapanuli 52
Selatan Tahun 2008 –2009………………………………………..
23 Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Nion PU Yang Sementara 39
Tidak Diusahakan Kabupaten Selatan Tahun 2008 –2009…. 37 Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi Satu Kali
Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun
24 Total Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Nion PU Kabupaten 40 53
2008 –2009………………………………………………………….
Selatan Tahun 2008 –2009……………………………………..
Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi Satu 38 Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi Dua Kali
25 Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun
Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan 41 54
Tahun 2008 –2009………………………………………………. 2008 – 2009…………………………………………………………

v vi
Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan
Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

39 Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi Tiga Kali Tanam 52 Total Luas Lahan Sawah Tidak Ditanami Padi Kabupaten 68
Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 – Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009………………………….…
55
2009……………………………………………………………………
53 Total Luas Lahan Sawah Yang Sementara Tidak Diusahakan 69
Luas Lahan Sawah Lebak Tidak Ditanami Padi Kabupaten Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009…………….…
40 56
Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009……………………………… Total Luas Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun
54 70
2008 –2009……………………………………………………….…
41 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang
55 Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Satu Kali Dalam
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli
57 71
Tahun 2008 –2009……………………………………………….….. Selatan Tahun 2008 – 2009.......................................................
42 Total Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya 58
56 Total Luas Lahan Sawah Ditanami Padi Dua Kali Panen
Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009………………. Dalam Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten
72
43 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Tapanuli Selatan Tahun 2008 - 2009…………………………….
Ditanami Padi Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten 59
Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009……………………………. 57 Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Tiga Kali Dalam
Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli
73
44 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Ditanami Selatan Tahun 2008 – 2009......................................................
Padi Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli 60
Selatan Tahun 2008 –2009……………………………………….. 58 Total Luas Lahan Sawah Yang Tidak Ditanami Padi Menurut
Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 -
74
45 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Ditanami 2009……………………………………………..…………………...
Padi Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli 61
Selatan Tahun 2008 –2009……………………………………….. 59 Total Luas Lahan Sawah Yang Sementara Tidak Diusahakan
Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan
75
46 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Tidak Tahun 2008 – 2009....................................................................
Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 – 62
2009…………………………………………………………………. 60 Total Luas Lahan Sawah Menurut Jenis Penggunaan 76
Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 – 2009......................
47 Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan 63
Tahun 2008 –2009……………………………………………….…

48 Total Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya 64


Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008 –2009……………….
49 Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Satu Kali
Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun
65
2008 –2009………………………………………………………….

50 Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Dua Kali Atau
Lebih Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
66
Tahun 2008 –2009………………………………………………….

51 Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Tiga Kali


Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun
67
2008 –2009………………………………………………………….

vii viii
Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

kembali usahanya yang sempat terhenti akibat krisis, terutama pada


Bab I
sektor/kegiatan lapangan usaha pertanian.
Pendahuluan
Perekonomian Indonesia dikelompokan menjadi 9 (sembilan)
sektor atau kegiatan lapangan usaha, yaitu
1.1. Latar Belakang 1. Kegiatan Lapangan Usaha Pertanian
Pembangunan akan dapat berjalan dengan baik sesuai apa yang 2. Kegiatan Lapangan Usaha Pertambangan dan Penggalian
diharapkan, tidak terlepas dari perencanaan yang matang. Hal ini 3. Kegiatan Lapangan Usaha Industri Pengolahan
didukung oleh data atau informasi yang diperoleh secara akurat dan 4. Kegiatan Lapangan Usaha Listrik, Gas dan Air Bersih
obyektif dengan menggambarkan realitas potret di lapangan 5. Konstruksi dan Bangunan
berdasarkan prosedur yang ditetapkan. Faktor pendukung utama 6. Kegiatan Lapangan Usaha Perdagangan, Hotel, Rumah Makan
keberhasilan pembangunan yang terarah dan berkesinambungan adalah dan Restoran
pertumbuhan perekonomian nasional yang mantap dan stabil 7. Kegiatan Lapangan Usaha Pengangkutan dan komunikasi
Perekonomian nasional sendiri tidak terlepas dari pertumbuhan 8. Kegiatan Lapangan Usaha Keuangan, Persewaan dan Jasa
ekonomi regional/daerah. Apabila daerah mampu mengangkat dan Perusahaan.
memanfaatkan potensi sumber daya alam (natural resources) yang 9. Kegiatan Lapangan Usaha Jasa-Jasa
dimiliki dan dikelolah oleh sumber daya manusia (human resources) Pembangunan sektor/lapangan usaha pertanian masih
yang handal, maka diharapkan mampu menghasilkan devisa dan nilai merupakan prioritas utama di Kabupaten Tapanuli Selatan. Hal ini
tambah sebagai modal pembangunan. Hal ini menjadi tugas dan ditunjukkan kontribusinya sektor pertanian terhadap pembentukkan
tanggung jawab pemerintah daerah dalam mengelolah sumber-sumber Pendapatan Domestik Regional Brutto kabupaten sebesar 41,92%.
yang ada khususnya di Kabupaten Tapanuli Selatan.
Melalui kebijakan-kebijakan yang ditetapkan, pemerintah berupaya 1.2 Landasan Hukum Survei Pertanian
untuk meningkatkan pembangunan di setiap sektor/kegiatan lapangan Survei Pertanian diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik
usaha vital perekonomian seperti: membuka peluang kepada investor bekerja sama dengan Direktorat Jendral Pertanian Tanaman Pangan RI.
untuk menanamkan investasinya di dearah ini, memberikan jaminan Landasan Hukum pelaksanaan survei dan pengolahan hasilnya
kestabilan kamtibmas dalam berusaha, memberikan pinjaman lunak berdasarkan :
kepada dunia usaha dengan suku bunga pinjaman yang rendah, 1. Undang-undang No. 16 Tahun 1997 tentang Statistik.
memberikan subsidi pupuk, obat-obatan tanaman dan bibit unggul 2. Keputusan Mentri Pertanian Nomor : 527/kpts/DP/II/1970 tanggal
kepada petani gurem sehingga dapat merangsang minat menghidupkan 9 November 1970 membentuk Tim Kerja Perbaikan Statistik
Pertanian yang terdiri dari unsur-unsur Direktorat Jendral

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 1 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 2
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Pertanian Tanaman Pangan, Badan pengendalian Bimas, Badan 2) Mengawasi agar Koordinator Statistik Kecamatan /
Perencanaan Pembangunan Nasional (BAPPENAS) dan Badan Mantri Tani / Petugas Kecamatan melakukan
Pusat Statistik (BPS) yang bertujuan mengkaji metode lama pelaporan sesuai dengan jadwal yang telah
tentang pengumpulan, penelitian, pelaporan, pengolahan dan ditentukan.
publikasi statistik pertanian serta mengusulkan metode baru. 3) Menjelaskan kepada tiap tiap Kepala Desa/Daerah
3. Instruksi bersama Direktorat Jendrala Pertanian dan Kepala yang setingkat dengan desa beserta juru tulisnya
Badan Pusat Statistik Nomor SK 47/DJP/IX/1972 tanggal 20 tentang cara-cara menaksir luas tanaman, konsep
November 1972 memetapkan Bahan dasar pelaksanaan dan defenisi dan cara pengisian register serta jadwal
kerjasama pengumpulan, pengolahan dan penyajian data antara waktu pelaporan. Koordinator Statistik Kecamatan
Badan Pusat Statistik dan Direktorat Jendral Pertanian Tanaman (KSK) maupun Mantri Tani (KCD Pertanian
Pangan, baik di Pusat maupun Tingkat Daerah Kecamatan) atau Petugas Kecamatan yang pernah
4. Mengingat aparat Dinas Pertanian di daerah adalah aparat mendapat pelatihan, statistik pertanian sistem baru
Pemerintah Daerah, maka pelaksanaan sistem pengumpulan dimanfaatkan untuk memberikan bimbinmgan teknis
dan pelaporan yang baru hasil tim maka dilengkapi Instruksi kepada Kepala Desa.
Mentri Dalam Negeri Nomor 3 tahun 1973 tanggal 12 Pebruari 5. Dalam rangka meningkatkan kerja sama penghitungan produksi
1973 yang ditujukan kepada semua Gubernur Kepala Daerah pertanian dilengkapi pula dengan Instuksi Mentri Negara
untuk : Ekonomi, Keuangan dan Industri No. IN/05/MENKUIN/1973
a. Membantu dan mengawasi kelancaran pelaksanaan sistem tanggal 23 Januari 1997, kepada Mentri Pertanian, Mentri
pengumpulan data pelaporan baru di bidang satatistik Keuangan dan Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) untuk
pertanian sebagaimana digariskan dalam buku instruksi a. Melaksanakan cara penghitungan produksi pertanian yang
dan pedoman yang diterbitkan oleh Direktorat Jendral sama agar diperoleh hasil yang seragam
Pertanian Tanaman Pangan dan Badan Pusat Statistik b. Mengusahakan cara perhitungan produksi pertanian yang
(BPS). tepat untuk dapat digunakan secara nasional.
b. Agar memerintahkan kepada semua Bupati / Walikota dan c. Menugaskan Badan Pusat Statistik (BPS) sebagai
Camat untuk : Koordinator.
1) Mengawasi agar buku register kabupaten / kecamatan 6. Untuk kelancaran kerjasama antar aparat Depatemen Pertanian
desa diisi dengan tertib dan teratur sesuai dengan dan aparat Badan Pusat Statistik (BPS) di daerah, dikeluarkan
petunjuk-petunjuk yang diberikan oleh Instansi Instruksi bersama Direktorat Jendral Pertanian Tanaman dan
Pusat. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS).

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 3 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 4
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

a. No. 20/DJTP/VI/1975, tanggal 28 Juni 1975 tentang 1.4 Ruang Lingkup Penulisan
P.2/1/11/1975
Pelaksanaan perbaikan statistik pertanian Pada penulisan ini, karena keterbatasan dan ketersedian data
b. No. I.H.K.050.84.86 tanggal 7 Agustus 1987 tentang maka yang dibahas umumnya mengenai penggunaan lahan sawah di
04110.0288
Kabupaten Tapanuli Selatan pada tahun 2008 sampai dengan 2009.
Keseragaman metode untuk memperoleh kesatuan angka
Peyajian analisa data ini secara series dimaksudkan agar
b. No. 04110.143 tanggal 7 Agustus 1987 tentang
04110.0288 pengguna/konsumen data (user) lebih mudah dalam melakukan analisa
Petunjuk pelaksanaan peramalan dan pengolahan bersama
dengan mengacu pada tahun sebelumnya.
data statistik padi dan palawija.
Cakupan data yang digunakan bersumber dari hasil laporan
Dalam realisasinya di daerah khususnya Kabupaten Tapanuli
penggunaan lahan SP-Lahan (Survei Pertanian Lahan) yang di
Selatan kerjasama ini terjalin antara Badan Pusat Statistik Kabupaten
laporkan/dikumpulkan oleh Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan
dengan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Tapanuli
Kabupaten Tapanuli Selatan melalui petugas di Kecamatan (UPT
Selatan dan Bupati sebagai pengambil keputusan untuk dijadikan
Pertanian Kecamatan/KCD/Mantri Tani). Jumlah laporan yang
kebijakan-kebijakan pembangunan di bidang pertanian.
dikumpulkan berasal dari 12 kecamatan. Laporan SP-Lahan ini
dilaporkan bersifat tahunan dan dikirim ke BPS Kabupaten untuk
1.3 Maksud Dan Tujuan dilakukan pengolahan melalui SIMTP (Sistem Informasi Management
Tanaman Pangan).
Maksud dan tujuan penulisan Statistik Penggunaan Lahan
Sawah Tahun 2009 Kabupaten Tapanuli Selatan adalah untuk Data yang disajikan sebelumnya dilakukakan pengeditan
memberikan gambaran secara rinci mengenai penggunaan luas lahan (penyuntingan data) dan pengentryan data. Hal ini dimaksudkan untuk
sawah di Kabupaten Tapanuli Selatan pada trend waktu tahun 2008 melihat keakuratan dan kekonsistensian laporan antar kecamatan untuk
sampai dengan 2009 seperti luas lahan sawah irigasi (berpengairan) menghasilkan laporan total kabupaten yang akurat.
dan luas lahan sawah non irigasi (tidak berpengairan)

Analisis data ini diharapkan dapat bermanfaat sebagai bahan masukkan


1.5 Metodologi
bagi para pembuatan kebijakan dan pengambilan keputusan dalam
Untuk menyusun publikasi ini penelitian dilakukan secara sensus
merencanakan serta merumuskan strategi pembangunan khususnya
(lengkap) artinya dilakukan pengumpulan laporan penggunaan lahan
pada sektor pembangunan di bidang pertanian
sawah terhadap 12 kecamatan yang ada di Kabupaten Tapanuli
Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 5 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 6
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Data yang disajikan sebelumnya dilakukakan editing


Bab II
(penyuntingan data) dan pengentryan melalui program System Informasi
Konsep dan Defenisi
Managenen Tanaman Pangan (SIMTP). Hal ini dimaksudkan untuk
melihat keakuratan dan kekonsistensian laporan antar kecamatan yang
dilakukan oleh UPT Pertanian Kecamatan / KCD / Mantri Tani untuk Peran pemerintah merupakan bagian penting dari strategi
menghasilkan laporan angka kabupaten lebih akurat. pembangunan. Faktor sumber daya alam yang dimiliki merupakan asset

Penyajian data dilakukan dalam bentuk tabel. Penyajian dalam didalam mengelola dan mengembangkan kegiatan ekonomi bangsa di

bentuk tabel dimaksudkan agar data yang ditampilkan tampil siap pakai segala sektor. Dengan kebijakan-kebijakan yang ditetapkan diharapkan

(instant) dan lebih cepat dimengerti untuk mengambil keputusan. Bila dapat menguntungkan antar pemerintah, pengusaha perusahaan di

pengguna/konsumen data (user) ingin mengetahui data yang lebih rinci, bidang pertanian dan masyarakat (petani).

tentu harus merujuk pada tabel-tabel yang ada. Dalam mengelola sumber-sumber kekayaan alam, tidaklah
cukup dengan menghandalkan kemampuan yang ada, Dengan kondisi
perekonomian yang tidak stabil dan cadangan devisa sangat terbatas,
pemerintah harus memikirkan bagaimana dapat menghidup
kembangkan usaha di bidang pertanian agar tetap eksis dan survive
untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Peran pemerintah
sangat dibutuhkan seperti: mencari dan membuka peluang seluas-
luasnya bagi para investor baik asing maupun lokal untuk
menginvestasikan modalnya didaerah, menurunkan proteksi terhadap
barang / produk ekspor, meningkatkan devisa negara dengan
mengandalkan ekspor non minyak dan gas terutama pada agrobisnis.
memberikan motivasi kepada petani gurem agar tetap eksis dalam
mengolah lahan pertaniannya pada tanaman pangan padi/palawija.

2.1 Konsep dan Defenisi

Dalam kegiatan perstatistikan nasional, konsep dan defenisi


memegang peranan yang sangat penting. Tidak mungkin suatu kegiatan
sensus atau survei dilaksanakan tanpa merumuskan konsep dan

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 7 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 8
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

defenisi yang akan dipergunakan terlebih dahulu. Konsep dan defenisi 2.4 Lahan Sawah Irigasi (Berpengairan)
inilah yang akan digunakan untuk menentukan arah dan batasan-
Lahan Sawah Berpengairan (Irigasi) yaitu lahan sawah yang
batasan yang diinginkan dalam suatu kegitan statistik.
memperoleh pengairan dari sistem irigasi, baik yang bangunan
Perlu dijelaskan disini mengenai konsep dan defenisi yang penyadap dan jaringan-jaringannya diatur dan dikuasai dinas pengairan
mendukung penulisan ini khususnya mengenai Sektor Pertanian dalam PU (Pekerjaan Umum) maupun dikelola sendiri oleh masyarakat. Lahan
Penggunaan Luas Lahan Sawah antara lain: sawah irigasi terdiri dari :

a. Lahan Sawah Irigasi Teknis

2.2 Daftar Laporan SP-Lahan b. Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis

Daftar SP-Lahan ini digunakan untuk melaporkan luas lahan c. Lahan Sawah Irigasi Sederhana
menurut pengggunaannya yang berada di wilayah administrasi
d. Lahan Sawah Irigasi Non PU
kecamatan termasuk tanah yang diusahakan oleh rakyat, perusahaan,
pemerintah dan lain-lain. Laporan ini merupakan laporan tahunan yang
berisi kondisi akhir tahun dan dilaporkan pada setiap awal tahun 2.5 Lahan Sawah Non Irigasi (Tak Berpengairan)
berikutnya. Data yang diisikan adalah keadaan lahan yang sebenarnya
Lahan Sawah Tak Berpengairan (Non Irigasi) yaitu lahan sawah yang
dan bukan berdasarkan status.
tidak memperoleh pengairan dari sistem irigasi tetapi tergantung pada air
alam seperti : air hujan, pasang surutnya air sungai/laut, dan air
rembesan. Lahan sawah non irigasi ini meliputi :
2.3 Lahan Sawah
a. Lahan Sawah Tadah Hujan
Yang dimaksud dengan lahan sawah adalah lahan pertanian
yang berpetak-petak dan dibatasi oleh pematang (galangan, saluran b. Lahan Sawah Pasang Surut
untuk menahan/menyalurkan air, yang biasanya ditanami padi sawah
c. Lahan Sawah Lainnya (lebak, polder, rembesan, lahan rawa
tanpa memandang dari mana diperolehnya atau status tanah tersebut.
yang dapat ditanami padi dan lain lain)
Termasuk di sini lahan yang terdaftar di Pajak Hasil Bumi, Iyuran
Pembanguna Daerah, Lahan Bengkok, Lahan Serobotan, Lahan Rawa
yang ditanami padi dan lahan-lahan bukaan baru (transmigrasi dan 2.6 Lahan Sawah Irigasi Teknis
sebagainya)
Lahan Sawah Irigasi Teknis adalah lahan sawah yang
mempunyai jaringan irigasi dimana saluran pemberi terpisah dari saluran

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 9 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 10
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

pembuang agar penyediaan dan pembagian air ke dalam lahan sawah Ciri-ciri irigasi sederhana :
tersebut dapat sepenuhnya diatur dan diukur dengan mudah. Biasanya
Air dapat diatur, bangunan-bangunannya belum/tidak permanen (mulai
lahan sawah irigasi teknis mempunyai jaringan irigasi yang terdiri dari
dari primer sampai tersier).
saluran primer dan skunder serta bangunannya dibangun dan dipelihara
oleh PU.
2.9 Lahan Sawah Irigasi Desa/Non PU
Ciri-ciri irigasi teknis :
Yang dimaksud dengan lahan sawah irigasi non PU adalah
Air dapat diatur dan diukur sampai dengan saluran tersier serta
sawah yang memperoleh pengairan dari sistem pengairan yang dikelola
bangunan permanennya.
sendiri oleh masyarakat atau irigasi desa.

2.7 Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis


2.10 Lahan Sawah Tadah Hujan
Yang dimaksud dengan lahan irigasi setengah teknis adalah
Yang dimaksud dengan lahan sawah tadah hujan adalah lahan
lahan sawah yang memperoleh irigasi dari irigasi setengah teknis. Sama
sawah yang bergantung pada air hujan.
halnya dengan pengairan teknis, namun dalam hal ini PU hanya
menguasai bangunan penyadap untuk dapat mengatur dan mengukur
pemasukan air, sedangkan pada jaringan selanjutnya tidak diukur dan
2.11 Lahan Sawah Pasang Surut
tidak dikuasai oleh PU.
Yang dimaksud dengan lahan sawah pasang surut adalah lahan
Ciri-ciri irigasi setengah teknis :
sawah yang pengairannya tergantung pada air sungai yang dipengaruhi
Air dapat diatur seluruh sistem, tetapi yang dapat diukur hanya sebagian oleh pasang surutnya air laut.
(primer/sekunder). Bangunan sebagian belum permanen
(sekunder/tersier), primer sudah permanen.
2.12 Lahan Sawah Lebak

Yang dimaksud dengan lahan lebak adalah lahan sawah yang


2.8 Lahan Sawah Irigasi Sederhana (PU)
pengairannya berasal dari reklamasi rawa lebak (bukan pasang surut).
Yang dimaksud dengan lahan sawah irigasi sederhana (PU)
adalah lahan sawah yang memperoleh pengairan dari irigasi sederhana
yang sebagian jaringannya (bendungan ) dibangun oleh PU.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 11 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 12
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

2.13 Lahan Sawah Polder Contoh :

Yang dimaksud dengan lahan sawah polder adalah lahan sawah Sawah desa A mempunyai 3 blok pengairan. Volume air yang
yang terdapat didelta sungai yang pengairannya dipengaruhi oleh air tersedia dalam desa tersebut bisa mengairi sawah seluas 3 hektar
sungai tersebut. dalam waktu satu minggu. Untuk menggarap sawah blok 1
diperlukan pengairan selama 2 minggu, untuk blok 2 diperlukan
pengairan selama 1 minggu.
2.14 Lahan Sawah Lainnya
Dari ketentuan diatas bisa diperkirakan luas tanaman yang ada
Yang dimaksud dengan lahan sawah lainnya adalah rembesan-
pada sawah desa A secara keseluruhan = 2 x 3 hektar + 3 x 3
rembesan yang biasanya ditanami padi.
hektar + 1 x 3 hektar = 18 hektar.

2). Laporan petani kepada Kepala Desa


2.15 Lahan Sawah Yang Sementara Tidak Diusahakan
Petani biasanya melaporkan kepada Kepala Kelompok/Kontak
Yang dimaksud dengan lahan sawah yang sementara tidak Tani lebih dahulu dan Kepala Kelompok/Kontak Tani ini langsung
diusahakan adalah lahan sawah yang karena beberapa alasan misalnya melaporkan kepada Kepala Desa, tetapi ada juga petani yang
tidak ada tenaga, adanya OPT maka selama lebih dari 1 tahun dan langsung melaporkan kepada Kepala Desa tanpa melalui Kepala
kurang dari 2 tahun tidak diusahakan. Bila lahan tersebut tidak Kelompok/Kontak Tani.
diusahakan lebih dari 2 tahun dianggap lahan bukan sawah.
3). Banyaknya benih yang digunakan

Dengan mendasarkan pada banyaknya benih yang digunakan,


2.16 Menaksir Luas Lahan petugas akan bisa mengetahui luas tanaman.

Beberapa cara yang dapat dilakukan untuk menaksir luas lahan Contoh :
adalah :
Untuk satu hektar padi sawah, biasanya memerlukan benih 30 kg
1). Dengan menggunakan sistem blok pengairan gabah (tergantung pada kebiasaan daerah masing-masing).
Apabila jumlah benih yang digunakan pada desa tersebut adalah
Biasanya desa yang sudah mempunyai perairan teknis, sawah
150/30 x 1 ha = 5 ha.
dalam desa tersebut dibagi dalam beberapa blok pengairan,
kemudian tanggal penanaman ditentukan untuk setiap blok 4). Eye estemate (pandangan mata) berdasarkan luas baku.
pengairan.
Metode inidilakukan dengan cara perkiraan berdasarkan
pencatatan yang dilakukan oleh pegawai/petugas desa, dengan

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 13 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 14
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

syarat bahwa yang melakukan taksiran harus sudah


berpengalaman.

Penjelasan :

Tanaman yang diperhitungkan luas tanamannya hanya


terbatas pada tanaman yang jarak tanamnya maksimum 3 kali
jarak tanam normal. Untuk tanaman perkarangan yang
memenuhi persyaratan tersebut luas tanamannya tetap
dimasukkan dan harus mempunyai peluang untuk terpilh
dalam ubinan.

Cara menghitung luas tanaman campuran

Dalam menaksir luas tanaman campuran ini tidak akan


diperkirakan berapa bagian yang ditanami tanaman yang lain,
tetapi menurut luas bidang yang ditanami tanpa memandang
apakah jarak antara dua tanaman tersebut normal atau tidak,
asal tidak terlalu lebar. Bila terlalu lebar (jarak melintang
membujur lebih dari tiga kali dari jarak tanam normal) tanaman
tersebut dianggap tidak ada dan luasny tidak perlu dilaporkan.

2.17 Referensi Waktu Data

Untuk data statistik laporan penggunaan lahan sawah digunakan


hasil survei/laporan penggunaan lahan baku sawah keadaan akhir
tahun 2008-2009 (per 31 Desember) dengan menggunakan Daftar SP
Lahan. Hasil laporan tahun 2009 ini dipergunakan juga untuk perkiraan
penggunaan lahan sawah pada tahun 2010, begitu pula untuk laporan
tahun 2008 dipergunakan untuk tahun berikutnya.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 15 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 16
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 1 Tabel : 2
Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008 – 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 432 2273

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 485 485

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 310 310

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 1227 3068


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 17 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 18
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 3 Tabel : 4
Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Tidak
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 19 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 20
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 5 Tabel : 6
Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Yang Sementara Total Luas Lahan Sawah Irigasi Teknis Kabupaten Tapanuli Selatan
Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 432 2273
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 485 485
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 310 310
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 0 0
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 1227 3068
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 21 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 22
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 7 Tabel : 8
Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 472 100

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 484 484

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 355 355

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 227 227

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 804 804

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 450 450

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 1058 1058

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 552 552

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 116 116

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 59 59

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 4577 4205


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 23 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 24
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 9 Tabel : 10
Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tidak Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 25 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 26
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 11 Tabel : 12
Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Yang Total Luas Lahan Sawah Irigasi Setengah Teknis Kabupaten
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 472 100

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 484 484

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 355 355

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 227 227

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 804 804

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 450 450

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 1058 1058

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 552 552

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 116 116

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 59 59

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 4577 4205


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 27 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 28
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 13 Tabel : 14
Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 87 87

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 325 325

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 115 115

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 1370 137

10 120 ARSE 0 63 10 120 ARSE 63 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 63 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 727 664


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 29 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 30
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 15 Tabel : 16
Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Tidak
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 31 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 32
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 17 Tabel : 18
Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Yang Total Luas Lahan Sawah Irigasi Sederhana Kabupaten Tapanuli Selatan
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 87 87
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 325 325
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 115 115
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 137 137
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 63 63
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 727 727
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 33 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 34
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 19 Tabel : 20
Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 419 0 1 010 BATANG ANGKOLA 1182 213

2 011 SAYUR MATINGGI 216 216 2 011 SAYUR MATINGGI 735 735

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 612 612

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 151 151

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 1010 1010

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 953 803

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 1062 1062

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 150

9 110 SIPIROK 0 948 9 110 SIPIROK 948 0

10 120 ARSE 0 702 10 120 ARSE 702 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 631 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 631 0

12 160 AEK BILAH 0 456 12 160 AEK BILAH 619 163

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 635 2953 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 8605 4899
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 35 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 36
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 21 Tabel : 22
Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tidak Ditanami Padi Kabupaten Asahan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2003– 2006 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 37 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 38
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 23
Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Tabel : 24
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Total Luas Lahan Sawah Irigasi Desa/ Non PU Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 1601 213

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 951 951

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 612 612

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 151 151

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 1010 1010

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 953 803

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 1062 1062

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 150

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 948 948

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 702 702

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 631 631

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 619 619

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 9240 7852


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 39 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 40
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 25 Tabel : 26
Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 97 16 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 72 72 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 94 94 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 31 31 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 204 204 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 587 385 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 134 134 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 202 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 52 52 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 68 68 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 63 63 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 112 112 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 1514 1433 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 41 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 42
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 27 Tabel : 28
Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Tidak Ditanami Padi
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 43 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 44
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 29 Tabel : 30
Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Total Luas Lahan Sawah Tadah Hujan Kabupaten Tapanuli Selatan
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 97 16
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 72 72
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 94 94
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 31 31
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 204 204
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 587 385
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 134 134
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 202
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 52 52
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 68 68
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 63 63
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 112 112
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 1514 1433
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 45 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 46
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 31 Tabel : 32
Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 47 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 48
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 33 Tabel : 34
Luas Lahan Sawah Pasang Surut Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Pasang Surut
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tidak Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 49 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 50
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 35 Tabel : 36
Luas Lahan Sawah Pasang Surut Total Luas Lahan Sawah Pasang Surut Kabupaten Tapanuli Selatan
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 0 0
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 51 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 52
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 37 Tabel : 38
Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 53 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 54
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 39 Tabel : 40
Luas Lahan Sawah Lebak Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Lebak
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tidak Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 58 58

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 58 58


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 55 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 56
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 41 Tabel : 42
Luas Lahan Sawah Lebak Total Luas Lahan Sawah Lebak Kabupaten Tapanuli Selatan
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 58 58
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 0 0
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 58 58
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 57 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 58
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 43 Tabel : 44
Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 59 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 60
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 44 Tabel : 45
Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Yang Ditanami Padi Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tidak Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 61 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 62
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 47 Tabel : 48
Luas Lahan Sawah Polder dan Sawah Lainnya Total Luas Lahan Sawah Polder dan
Sementara Tidak Diusahakan Kabupaten Tapanuli Selatan Sawah Lainnya Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0 1 010 BATANG ANGKOLA 0 0

2 011 SAYUR MATINGGI 0 0 2 011 SAYUR MATINGGI 0 0

3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0 3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0

4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0 4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0

5 090 ANGKOLA BARAT 0 0 5 090 ANGKOLA BARAT 0 0

6 100 BATANG TORU 0 0 6 100 BATANG TORU 0 0

7 101 MARANCAR 0 0 7 101 MARANCAR 0 0

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0

9 110 SIPIROK 0 0 9 110 SIPIROK 0 0

10 120 ARSE 0 0 10 120 ARSE 0 0

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0

12 160 AEK BILAH 0 0 12 160 AEK BILAH 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0


*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 63 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 64
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 49 Tabel : 50
Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi
Satu Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Dua Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
KODE KODE
NO KECAMATAN NO KECAMATAN
KEC KEC
2008 2009 2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5) (1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 516 16 1 010 BATANG ANGKOLA 2173 2673

2 011 SAYUR MATINGGI 288 288 2 011 SAYUR MATINGGI 1704 1704

3 070 ANGKOLA TIMUR 94 94 3 070 ANGKOLA TIMUR 1602 1602

4 080 ANGKOLA SELATAN 31 31 4 080 ANGKOLA SELATAN 378 378

5 090 ANGKOLA BARAT 204 204 5 090 ANGKOLA BARAT 1929 1929

6 100 BATANG TORU 587 385 6 100 BATANG TORU 1403 1253

7 101 MARANCAR 137 134 7 101 MARANCAR 1062 1062

8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 202 8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 150

9 110 SIPIROK 52 1000 9 110 SIPIROK 2143 1195

10 120 ARSE 63 833 10 120 ARSE 1317 552

11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 68 694 11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 747 116

12 160 AEK BILAH 112 568 12 160 AEK BILAH 678 222

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 2149 4449 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 15136 12836
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru *) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 65 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 66
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 51 Tabel : 52
Total Luas Lahan Sawah Yang Ditanami Padi Total Luas Lahan Sawah Tidak Ditanami Padi Kabupaten Tapanuli Selatan
Tiga Kali Tanam Dalam Setahun Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 58 58
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 0 0
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 58 58
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 67 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 68
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 53 Tabel : 54
Total Luas Lahan Sawah Sementara Tidak Diusahakan Total Luas Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan
Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
KODE
TAHUN NO KECAMATAN
KODE KEC
NO KECAMATAN 2008 2009
KEC
2008 2009
(1) (2) (3) (4) (5)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 010 BATANG ANGKOLA 2689 2689
1 010 BATANG ANGKOLA 0 0
2 011 SAYUR MATINGGI 1992 1992
2 011 SAYUR MATINGGI 0 0
3 070 ANGKOLA TIMUR 1696 1696
3 070 ANGKOLA TIMUR 0 0
4 080 ANGKOLA SELATAN 409 409
4 080 ANGKOLA SELATAN 0 0
5 090 ANGKOLA BARAT 2133 2133
5 090 ANGKOLA BARAT 0 0
6 100 BATANG TORU 2048 1696
6 100 BATANG TORU 0 0
7 101 MARANCAR 1196 1196
7 101 MARANCAR 0 0
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 352
8 102 MUARA BATANG TORU *) 0 0
9 110 SIPIROK 2195 2195
9 110 SIPIROK 0 0
10 120 ARSE 1385 1385
10 120 ARSE 0 0
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 810 810
11 160 SAIPAR DOLOK HOLE 0 0
12 160 AEK BILAH 790 790
12 160 AEK BILAH 0 0
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 17343 17343
KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru
*) Data Tahun 2008 Masih Bergabung Dengan Kecamatan Batang Toru Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 69 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 70
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 55 Tabel : 56
Total Luas Lahan Sawah Ditanami Padi Satu Kali Panen Total Luas Lahan Sawah Ditanami Padi Dua Kali Panen
Dalam Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
NO JENIS SAWAH NO JENIS SAWAH
2008 2009 2008 2009
1 2 3 4 1 2 3 4

1 IRIGASI TEKNIS 0 0 1 IRIGASI TEKNIS 1227 3068

2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 0 0 2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 4577 4205

3 IRIGASI SEDERHANA 0 63 3 IRIGASI SEDERHANA 727 664

4 IRIGASI DESA/ NON PU 635 2953 4 IRIGASI DESA/ NON PU 8605 4899

5 TADAH HUJAN 1514 1433 5 TADAH HUJAN 0 0

6 PASANG SURUT 0 0 6 PASANG SURUT 0 0

7 LEBAK 0 0 7 LEBAK 0 0

POLDER DAN SAWAH


8 POLDER DAN SAWAH LAINNYA 0 0 8 0 0
LAINNYA

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 2149 4449 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 15136 12836

Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan. Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 71 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 72
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 58
Tabel : 57 Total Luas Lahan Sawah Tidak Ditanami Padi
Total Luas Lahan Sawah Ditanami Padi Tiga Kali Panen Dalam Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan
Dalam Setahun Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2008– 2009 (Hektar)
Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN
TAHUN NO JENIS SAWAH
NO JENIS SAWAH 2008 2009
2008 2009 1 2 3 4
1 2 3 4
1 IRIGASI TEKNIS 0 0
1 IRIGASI TEKNIS 0 0

2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 0 0


2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 0 0

3 IRIGASI SEDERHANA 0 0
3 IRIGASI SEDERHANA 0 0
4 IRIGASI DESA/ NON PU 0 0
4 IRIGASI DESA/ NON PU 0 0
5 TADAH HUJAN 0 0
5 TADAH HUJAN 0 0
6 PASANG SURUT 0 0
6 PASANG SURUT 0 0
7 LEBAK 58 58
7 LEBAK 0 0
POLDER DAN SAWAH
8 0 0
LAINNYA
8 POLDER DAN SAWAH LAINNYA 0 0

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 58 58


KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0

Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)


Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan.

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 73 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 74
Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009 Statistik Penggunaan Lahan Sawah Kabupaten Tapanuli Selatan Tahun 2009

Tabel : 59 Tabel : 60
Total Luas Lahan Sawah Sementara Tidak Total Luas Lahan Sawah Menurut
Diusahakan Menurut Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan Jenis Penggunaan Kabupaten Tapanuli Selatan
Tahun 2008– 2009 (Hektar) Tahun 2008– 2009 (Hektar)

TAHUN TAHUN
NO JENIS SAWAH NO JENIS SAWAH
2008 2009 2008 2009
1 2 3 4 1 2 3 4

1 IRIGASI TEKNIS 0 0 1 IRIGASI TEKNIS 1227 3068

2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 0 0 2 IRIGASI SETENGAH TEKNIS 4577 4205

3 IRIGASI SEDERHANA 0 0 3 IRIGASI SEDERHANA 727 727

4 IRIGASI DESA/ NON PU 0 0 4 IRIGASI DESA/ NON PU 9240 7852

5 TADAH HUJAN 0 0 5 TADAH HUJAN 1514 1433

6 PASANG SURUT 0 0 6 PASANG SURUT 0 0

7 LEBAK 0 0 7 LEBAK 0 0

POLDER DAN SAWAH


8 0 0 8 POLDER DAN SAWAH LAINNYA 0 0
LAINNYA

KABUPATEN TAPANULI SELATAN 0 0 KABUPATEN TAPANULI SELATAN 17343 17343

Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP) Sumber : Sisitem Management Informasi Tanaman Pangan (SIMTP)
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan Badan Pusat Statistik Kabupaten

Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 75 Seksi Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Selatan 76
BADAN PUSAT STATISTIK KABUPATEN TAPANULI SELATAN
JL. Sisingamangaraja Km. 5,6 Batunadua, Padangsidimpuan
Telp. (0634) 25826, Fax. (0634) 25862
Email : bps1203@mailhost.bps.go.id

Anda mungkin juga menyukai