Anda di halaman 1dari 29

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


SD KRISTEN REHOBOTH
KISI – KISI PENILAIAN UJIAN SEKOLAH
TAHUN AJARAN 2022/2023

KELAS : VI, V dan VI


MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
TAHUN PELAJARAN : 2022 / 2023

KISI-KISI SOAL BAHASA INDONESIA KELAS IV


KD MATERI INDIKATOR BENTUK NO. RUMUSAN SOAL KUNCI SKOR
POKOK SOAL SOAL JAWABAN
3.1 Mencermati Mencermati Peserta didik PG 1. Setiap hari Pak Markus pergi A 1
gagasan pokok Gagasan dapat memberi makan ternaknya. Ia juga
dan gagasan Pokok dan memahami membersihkan kandang hewan
pendukung yang Gagasan Gagasan pokok s ternaknya itu. Selain itu, setiap pagi
diperoleh dari
Pendukung dan sore Pak Markus memerah susu
teks lisan, tulis,
atau visual
sapi-sapi perahnya. Kemudian, Paka
Markus menjual susu murni itu ke
koperasi. Itulah pekerjaan sehari-hari
Pak Markus sebagai peternak.

Gagasan pokok paragraf tersebut


adalah…
A. Pekerjaan Pak Markus sehari-
hari adalah sebagai peternak
B. Di sana Pak Markus memberi
makan ternaknya.
C. Kemudian Pak Markus
menjual susu murni ke
koperasi.
D. Setiap hari Pak Markus pergi
ke peternakannya.

PG 2. Tim paduan suara SMP Kristen D 1


Rehoboth sedang mempersiapkan
diri mengikuti lomba bernyanyi
tingkat Kabupaten. Pak Christofer,
guru pembimbing tim paduan suara,
sudah mendaftarkan kepada panitia
lomba. Setelah itu, mereka memilih
lagu yang akan dinyanyikan. Dari
semua daftar lagu yang ada, mereka
sepakat memilih lagu “ Indonesia
Pusaka” sebagai lagu wajib “ dan
“Apuse” sebgai lagu pilihah.

Gagasan pokok paragraf tersebut


adalah…
A. Mereka sepakat memilih lagu
wajib “Indonesia Pusaka” dan
lagu pilihan wajib “ Apuse”.
B. Setelah itu, mereka memilih lagu
yang akan dinyanyikan.
C. Pak Deni, guru pembimbing tim
paduan suara, sudah
mendaftarkan kepada penitia
lomba.
D. Tim paduan suara SMP Kristen
Rehoboth sedang mempersiapkan
diri untuk mengikuti lomba
bernyanyi tingkat kabupaten.
Peserta didik PG 3. Gagasan pokok dan gagasan A 1
dapat pendukung berikut yang dapat
mengembangkan dikembangkan menjadi paragraph
gagasan pokok tentang keragaman budaya Indonesia
dan gagasan adalah…
pendukung A. Festival budaya ini akan
menjadi sebuah menampilkan berbagai
paragraf kesenian dari semua provinsi
di Indonesia.
B. Lagu” Gambang Suling “ di
bawakan dengan bagus oleh
Rara Kartika, wakil dari
presiden Jawa tengah.
C. Rumah gadang itu terlihat
gagah walaupun sudah berusia
lebih dari satu abad.
D. Wisatawan yang datang di
pulau Bali pasti tidak
melewatkan kesempatan
mengunjungi pantai Kuta.
Peserta didik PG 4. Gagasan pokok: Seruling termasuk A 1
dapat alat musik tiup.
memahami
gagasan Gagasan pendukung:
pendukung dari 1) Seruling menghasilkan bunyi
sebuah gagasan jika di tiup.
pokok 2) Suara yang dihasilkan seruling
sangat harmonis jika
disandingkan dengan alat
music lainnya.
3) Bunyi seruling terjadi jika
udara di dalam tabung rekorder
bergetar
4) Bunyi akan keluar dari lubang-
lubang pada seruling
Gagasan pendukung yang tidak sesuai
dengan gagasan pokoknya adalah
kalimat pada angka….
A. 1)
B. 2)
C. 3)
D. 4)

3.2 Mencermati Mencermati Disajikan PG 5. Perhatikan gambar berikut! A 1


keterhubungan Hubungan gambar, peserta
antargagasan Antargagasan didik dapat
yang didapat dari dalam teks lisan, memahami
teks lisan, tulis, tulis, dan visual
gagasan yang
dan visual
tergambar pada
poster
Gagasan yang tergambar pada poster
tersebut adalah ….
A. Memanfaatkan air secara
optimal.
B. Gunakan air dari keran.
C. Gunakan air bersih.
D. Gunakan keran dengan hati-
hati.

Disajikan PG 6. Perhatikan gambar berikut! D 1


gambar, peserta
didik dapat
kalimat yang
sesuai dengan
gagasan pada
poster
Kalimat berikut ini yang tidak sesuai
dengan gagasan pada poster tersebut
adalah….
A. Gunakan lampu kamar
seperlunya.
B. Listrik hendaknya digunakan
sehemat mungkin.
C. Nyalakan lampu kamar pada
malam hari
D. Nyalakan televisi, computer
serta lampu sepanjang hari
Peserta didik PG 7. Bacaan berikut untuk soal nomor 7 B 1
memahami – 8.
gagasan pokok
Jika sistem pencernaan anda
kerap terganggu akibat mengonsumsi
terlalu banyak makanan berlemak ,
konsusmilah jahe. Jahe tidak haya
berguna mengurangi rasa mual, tetapi
juga dapat memperbaiki perbaikan
system pencernaan dan mengurangi
kandungan gas dalam system
pencernaan.
Selain itu, jahe kaya
kandungan antioksidan yang baik bagi
system kekebalan tubuh. Anda bisa
mengonsumsinya dalam bentuk air
jahe atau menambahkan parutan halus
pada jus buah atau sayur.

Gagasan pokok paragraf pertama


bacaan tersebut adalah ….
A. Sistem pencernaan tubuh
manusia.
B. Manfaat jahe.
C. Cara menanam jahe
D. Kandungan vitamin dalam jahe
Peserta didik PG 8. Kandungan antioksidan dalam jahe… D 1
dapat A. Membuat jahe disukai banyak
memahami orang
kandungan B. Mengurangi kandungan lemak
antioksidan C. Mengurangi kandungan gas
dalam jahe dalam system pencernaan
D. Meningkatkan sistem
kekebalan tubuh
Peserta didik PG 9. Perhatikan petunjuk acak berikut ini! B 1
dapat 1) Gunakan remote control untuk
memahami teks mengoperasikan speaker aktif.
petunjuk 2) Tekan tombol OFF untuk
mematikan Speaker aktif.
3) Arahkan remote control kearah
Speaker aktif ,
4) Tekan tombol ON untuk
Membandingkan menghidupkan Speaker.
teks petunjuk Menggunakan
5) Tekan tombol – untuk Mengganti
3.4 penggunaan dua teks petunjuk
alat yang sama penggunaan alat lagu-lagu sesuai yang diinginkan
dan berbeda 6) Aturlah volume dengan menekan
tombol + dan -.

Petunjuk menghidupkan Speaker Aktif


yang tepat terdapat pada susunan….
A. 1),3),5),4),6),2)
B. 1),3),4),5),6),7)
C. 3),1),5),4),6),2)
D. 3),4),5)6),2),1)
Disajikan PG 10. Perhatikan petunjuk menggunakan C 1
gambar, Peserta setrika berikut!
didik dapat
melengkapi
kalimat dalam
sebuah teks
petunjuk
1.) Tancapkan steker setrika pada
stop kontak.
2.) Setelah setrika hidup, putarlah
pengatur panas.
3.) Menyetrikalah dengan hati-hati.
4.) Matikan setrika setelah kamu
setelah selesai menyetrika.
Caranya putarlah tombol
pengatur panas pada posisi
MINIMAL atau 0ff.
5.) ….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi
petunjuk tersebut adalah…
A. Simpanlah kembali setrika
B. Jauhkan setrika panas dari
jangkauan anak-anak
C. Cabutlah steker dari
stopkontak
D. Tekanlah tombol power

Peserta didik PG 11. Petunjuk ketiga menggunakan senter C 1


dapat adalah…
memahami A. Ambillah senter dan baterai
petunjuk B. Bukalah tutup pada salah satu
penggunaan ujung senter
suatu alat C. Masukan baterai ke dalam
lubang senter dengan arah
kepala baterai ke depan semua
D. Tekanlah tombol on
Peserta didik PG 12. Langkah terakhir yang dilakukan A 1
dapat untuk menghidupkan senter adalah….
memahami A. Menekan tombol on
langkah-langkah B. Membuka tutup pada bagian
penggunaan belakang senter
suatu alat C. Masukkan baterai ke dalam
lubang senter dengan arah
kepala baterai ke depan semua
D. Menutup kembali bagian senter
yang telah terbuka tersebut
3.5 Menguraikan Menguraikan Peserta didik PG 13. Pengertian Peendapat adalah …. A 1
pendapat pribadi pendapat dapat A. Gagasan seseorang yang di
tentang isi buku tentang Sastra memahami kemukkan kepada orang lain
sastra (cerita, pengertian B. Pemikiran seseorang yang akan
dongeng, dan
pendapat dituangkan dalam tulisan
sebagainya
C. Sanggahan seseorang terhadap
pemikiran orang lain
D. Kritik seseorang terhadap sikap
orang lain

Peserta didik PG 14. Sebuah cerita dibangun dengan unsur- C 1


dapat unsur intrinsik berikut, kecuali….
memahami A. Tema cerita
unsur-unsur B. Tokoh dan penokohan
intrinsik C. Latar belakang pengarang
D. Sudut pandang pengarang

Peserta didik PG 15. Amanat cerita adalah…. B 1


dapat A. Pelaku cerita
memahami B. Pesan yang disampaikan
pengertian pengarang
amanat cerita C. Jalinan peristiwa cerita
D. Cara pandang penulis
Peserta didik PG 16. Bacalah kutipan berikut ini! D 1
dapat
memahami Pulau kosong hanyalah sebuah nama
unsur intrinsik atau sebutan saja. Disebut pulau
kosong karena pulau ini sengaja
dibiarkan kosong tanpa penghuni.
Siapapun yang ada dipulau ini tidak
perlu khawatir dan merasa takut.
Pulau ini tidak mungkin dimasuki
penjahat atau binatang buas karena
dijaga oleh para petugas keamanan
yang sangat ketat. Tampaknya, raja
sengaja memilih dan mempersiapkan
pulau ini sebagai kawah
candradimuka (tempat uji coba) bagi
siapapun yang akan diangkat sebagai
abdi negara.
Unsur intrinsik yang tergambar
dalam kutipan tersebut adalah….
A. Penokohan
B. Amanat
C. Tema
D. latar

KISI-KISI SOAL BAHASA INDONESIA KELAS V


3.1 Menentukan Menyajikan Peserta didik PG 17. Bacalah teks berikut! A 1
pokok pikiran hasil dapat Lemak tak jenuh tunggal terkandung
dalam teks lisan identifikasi memahami letak dalam kacang mede, almon, dan
dan tulis Pokok Pikiran pokok pikiran kenari. Ketiganya adalah bahan
teks makanan rendah lemak yang baik
untuk kesehatan jantung kacang-
kacangan itu juga mengandung
vitamin E, mengensium, dan
phytochemical yang terkait erat
dengan kesehatan jantung. Sayangnya,
seperti avokad dan kacang-kacangan
ini sangat tinggi protein. Jadi. Jangan
rakus makan kacang-kacangan
tersebut agar manSfaatnya benar-benar
maksimal.
Letak pokok pikiran teks tersebut pada
kalimat….
A. Pertama
B. Kedua
C. Ketiga
D. keempat
Peserta didik PG 18. Pokok pikiran disebut juga dengan D 1
dapat istilah -istilah berikut, kecuali….
memahami A. Gagasan pokok
istilah-istilah B. Gagasan utama
pokok pikiran C. Ide pokok
D. Pikiran penjelas

Peserta didik PG 19. Pasar glodok adalah salah satu pasar A 1


dapat yang terdapat di kota tua Jakarta. Pasar
memahami letak glodok terkenal sebagai sentra
pokok pikiran penjualan aneka barang elektronik
buatan dalam dan luar negeri di
Jakarta barat. Pasar ini sudah ada sejak
zaman belanda. Pasar glodok juga
merupakan saksi sejarah berdirinya
kota Batavia.
Pokok pikiran paragraf tersebut
terletak di….
A. Akhir paragraf
B. Awal paragraf
C. Awal dan akhir paragraph
D. Keseluruhan paragraf
Peserta didik PG 20. Apabila kadar asam urat dalam darah B 1
dapat naik, berakibat tergantungnya
memahami metabolism tubuh. Itulah yang
pokok pikiran menjadi penyebab penyakit asam
urat. Penyakit asam urat adalah
penyakit sendi yang berhubungan
dengan metabolism tubuh. Penyakit
ini menyerang sendi tulang sehingga
kelihatan membengkak, berwarna
merah, panas, terasa nyeri pada kulit,
sakit kepala, dan penderitanya tidak
mempunyai nafsu makan.
Pokok pikiran paragraph tersebut
adalah...

A. Apabila kadar asam urat dalam


darah naik, berakibat
tergangunya metabolism tubuh.
B. Itulah yang menjadi penyebab
penyakit asam urat.
C. Penyakit asam urat adalah
penyakit sendi yang
berhubungan dengan
metabolisme tubuh.
D. Penyakit ini menyerang sendi
tulang sehingga kelihatan
membengkak, berwarna merah,
panas, terasa nyeri pada
kulit,sakit kepala, dan
penderitanya tidak mempunyai
nafsu makan .

3.2 Mengklasifikasi Menggunakan Peserta didik PG 21. …..nama tarian khas masyarakat B 1
informasi yang kata tanya dapat Sumba Tangah?
didapat dari dengan tepat memahami kata Kata tanya yang tepat untuk
buku ke dalam tanya melengkapi kalimat tersebut adalah….
aspek : apa, di A. Siapakah
mana, kapan, B. Apakah
siapa, mengapa, C. Mengapa
dan bagaimana D. Bagaimana

Peserta didik PG 22. Bacalah paragraf berikut! D 1


dapat Candi prambanan merupakan candi
memahami Hindu terbesar di Indonesia.
kalimat tanya Kompleks bangunan candi prambanan
yang sesuai ini terdiri atas tiga candi utama, yaitu
candi siwa, candi brahma, dan candi
wisnu.

Kalimat tanya yang sesuai dengan isi


paragraf tersebut adalah….
A. Kapan candi prambana didirikan
B. Pada masa pemerintahan dinasti
siapakah candi prambanan
didirikan?
C. Dimana candi Hindu terbesar di
Indonesia berada?
D. Mengapa candi prambanan
disebut candi Hindu terbesar?
Peserta didik PG 23. …. yang pertama kali menemukan D 1
dapat Sepeda Motor?
memahami kata Kata tanya yang sesuai untuk
tanya melengkapi pertanyaan tersebut adalah
….
A. Dimana
B. Kemana
C. Siapa
D. Apa

Peserta didik PG 24. Dori dan Obed membuat layang- D 1


dapat layang pesawat terbang.
memahami Kalimat tanya yang tepat untuk
kalimat tanya jawaban kata-kata yang bercetak
yang tepat miring adalah….
A. Kapan Doni dan Toto membuat
layang-layang pesawat terbang?
B. Bagaimana cara membuat laying-
layang pesawat terbang ?
C. Dimana Dodi da Toto membuat
layang-layang pesawat terbang?
D. Apakah yang dibuat Doni dan
Toto?
3.3 Meringkas teks Meringkas teks Peserta didik PG 25. Pernyataan berikut yang tidak dapat A 1
penjelasan penjelasan dapat dijelaskan dengan teks eksplanasi
(eksplanasi) (eksplanasi) memahami teks adalah….
dari media eksplanasi A. Peristiwa gerhana total
cetak atau B. Kerusakan alat laboratorium
elektronik. C. Banjir di Jakarta dan sekitarnya
D. Peristiwa tanah longsor di suatu
daerah
PG 26. … akan terjadi apabila cahaya C 1
matahari terkena air hujan. Fenomena
alam ini terjadi apabila cahaya
mengalami pembiasaan ketika cahaya
matahari terkena di air hujan.
Penjelasan tersebut menerangkan
terjadinya….
A. Petir
B. Guruh
C. Pelangi
D. Angin rebut
PG 27. Yang termasuk teks eksplanasi A 1
adalah….
A. Tanah longsor adalah peristiwa
terjadinya gerakan tanah karena
terjadinya pergerakan massa
batuan atau tanah dengan
berbagai tipe dan jatuhnya
bebatuan atau gumpalan besar
tanah. Tanah longsor secara garis
besar bisa terjadi karena dua
faktor, yaitu factor pendorong
dan factor pemicu.
B. Tanah longsor yang terjadi
minggu lalu masih menyisakan
trauma bagi penduduk Dusun
meranti. Banyak rumah terkubur
tanah longsor. Bahkan, hamper
seluruh wilayah Dusun meranti
tertutup tanah. Untung saja waktu
itu penduduk berhasil
menyelamatkan diri walaupun
ada juga yang menjadi korban.
C. Tanah longsor adalah tema
kliping yang karus dibuat oleh
siswa kelas V. mereka boleh
mencari bacaan tentang tanah
longsor dari media cetak ataupun
internet. Kliping ini dibuat siswa
sebagai tugas akhir di kelas V.
D. Tanah longsor dan banjir, dua
peristiwa alam ini pernah dialami
Hery ketika ia sedang berlibur di
rumah kakeknya. Untuing saja
tanah longsor itu tidak
mengakibatkan korban jiwa dan
korban harta yang berarti.
PG 28. Petir merupakan salah satu fenomena A 1
alam. Petir…..
Agar menjadi teks eksplanasi, kalimat
tersebut dapat di lengkapi dengan
kalimat-kalimat….
A. … lebih seing terjadi pada musim
hujan karena pada keadaan tersebut
udara mengandung kadar air yang
lebih tinggi sehingga daya
isolasinya turun dan arus lebih
mudah mengalir. Karena ada awan
bermuatan negative dan awan
bermuatan positif, petir terjadi
antar awan yang berbeda muatan.
B. … adalah suara yang dihasilkan
akibat petir. Kilatan petir dan
Guntur yang menyertai terjadi
sekitar waktu yang sama. Petir
biasanya terjadi didalam awan,
antara awan dan udara atau antara
tanah dan awan.
C. … pada awan hangat adalah
dengan cara saat uap air berangkat
dari permukaan bumi dan
kemudian menuju atmosfer akan
terjadi proses kondensasi yang
dapat menyebkan uap air
mengalami proses evaporsi dengan
adanya sumber garam yang berasal
dari laut.
D. … adalah peristiwa terjadinya
gerakan tanah karena terjadinya
pergerakan massa batuan atau
tanah dengan berbagai tipe dan
jatuhnya bebatuan atau gumpalan
besar tanah. Tanah longsor secara
garis besar bisa terjadi dua faktor,
yaitu factor pendorong dan factor
pemicu.

3.4 Menganalisis Membuat Iklan Disajikan PG 29. Perhatiakan gambar berikut ini! B 1
informasi yang gambar, peserta
disampaikan didik dapat
paparan iklan memahami iklan
dari media
cetak atau
elektronik

Gambar iklan tersebut menawarkan


produk…
A. Sepatu sekolah
B. Tas sekolah
C. seragam sekolah
D. buku-buku pelajaran
PG 30. Perhatiakan gambar berikut ini! C 1

Gambar iklan tersebut menawarkan


produk….
A. Obat sakit kepala
B. Obat sakit perut
C. Obat batuk anak
D. Vitamin untuk anak
PG 31. Perhatiakan gambar berikut ini! B 1

Kata tepat untuk melengkapi kalimat


ilkan tersebut adalah….
A. Listrik
B. Air
C. Waktu
D. Selang
PG 32. Perhatiakan gambar berikut ini! B 1

Informasi yang terdapat di dalam iklan


tersebut adalah…
A. Permen buah bisa bisa dibelidi
took-toko terdekat
B. Permen buah mengandung
vitamin C
C. Harga permen buah Rp.
500,00.
D. Permen buah tidak membuat
anak sakit gigi
KISI-KISI SOAL BAHASA INDONESIA KELAS VI
3.1 Menyimpulkan Menyajikan PG 33. Perhatikan paragraf berikut! A 1
informasi simpulan Jagung termasuk salah satu
berdasarkan laporan hasil tanaman pangan penghasil karbohidat
teks laorran pengamatan terpentingdi dunia, selain padi dan
hasil dan wawancara gandum, jagungbdijadikan sebagai
pengamatan bahan makanan pokok diberbagai
yang didengar tempat, seperti di pulau madura.
dan dibaca Pembiakan tanaman jagung dimulai
dengan menanam benih. Setelah tiga
sampai empat hari, bibit akan muncul
di bagian permukaan tanah. Tanaman
Peserta didik jagung akan terus tumbuh menjadi
dapat besar. Tiga hari empat bulan, buah
memahami jagung akan dipanen oleh petani…...
laporan Paragraf tersebut merupakan bagian
dari laporan….
A. Pengamatan
B. Perjalanan
C. Kegiatan
D. Penilitian
Peserta didik PG 34. Perhatikan laporan pengamatan A 1
dapat berikut!
memahami
simpulan dari Kecelakaan lalu lintas itu terjadi
laporan pada saat jalan ramai. Dua sepeda
pengamatan motor yang berlawanan arah saling
bertabrakan. Penyebabnya adalah
sepeda motor yang berasal dari arah
selatan melanggar lampu merah.
Sebuah sepda motor dari arah barat
yang akan menyeberangi jalan dengan
kecepatan tinggi tertabrak sepeda
motor aria rah utara.
Semua kendaraan yang mulai
berjalan dari arah barat dan timur
menghentikan kendaraannya dengan
mendadak. Mereka menghindar dari
tabrakan beruntun. Beberapa
pengendara kemudian mendekati
korban untuk menolongnya. Polisi
yang sedang bertugas sedang bertugas
ditempat itu sedang mendekat dan
memproses kecelakaan itu.

Simpulan dari laporan pengamatan


tersebut adalah….
A. Kecelakaan lalu lintas itu
terjadi karena ada pengendara
sepeda motor yang tidak
menaati rambu-rambu lalu
litntas.
B. Setiap pengendara yang
menjalankan kendaraan di
jalan harus selalu waspada agar
tidak agar tidak celaka
C. Jika terjadi kecelakaan lalu
lintas, semua pengendara harus
saling peduli menollong
korban kecelakaan
D. Polisi lalu lintaslah yang paling
berkepentingan jika terjadi
kecelakaan lalu linatas di jalan
raya.
Peserta didik PG 35. Unsur-unsur wawancara selain B 1
dapat narasumber adalah….
memahami A. Sekretaris
unsur-unsur B. Pewawancara
wawancara C. Notulen
D. Moderator
Peserta didik PG 36. Perhatikan paragraf berikut! C 1
dapat Buah jagung berbentuk tongkol
mengetahui pada mulanya berupa sekuntum bunga.
tentang Bunga jagung memiliki helai-helai
wawancara rambut halus pada bagian ujungnya.
Pada helai rambut tersebut terdapat
tepung sari. Bunga sari akan terbang
terbawa angin, sebagian akan jatuh di
kepala putik yang terletak di bagian
bawah bunga pada pohon jagung lain.
Ketika itulah, terjadi pembuahan.
Pernyataan wawancara yang
jawabannya tidak sesuai dengan
paragraf tersebut adalah….
A. Bagaimana mula-mula bentuk
tongkol buah jagung?
B. Di mana terdapat tepung sari
bunga jagung?
C. Apa kegunaan helai-helai
rambut halus pada bagian
ujung?
D. Kapan terjadi pembuahan pada
bunga jagung?
Peserta didik PG 37. Berikut ini adalah contoh pengunaan C 1
dapat formulir, kecuali….
memahami A. Mencari KTP
Mencermati penggunaan B. Mencari SIM
Petunjuk dan isi formulir C. Akan mengadakan rapat
teks formulir D. Ingin menjadi anggota selalu
(pendaftaran, perkumpulan
kartu anggota,
Mengisi teks
3.6 pengiriman Peserta didik PG 38. Rudi ingin mendaftar sebagai anggota C 1
formulir
uang, melalui dapat perpustakaan SD teladan. Rudi
bank / kantor memahami harus…….. formulir pendaftaran
pos, daftar formulir anggota dahulu.
riwayat hidup, A. Mengumpulkan
dsb.) B. Membayar
C. Mengisi
D. Membaca
Peserta didik PG 39. Perhatikan Formulir berikut! A 1
dapat
memahami teks Nama :Rudianto
formulir Tempat, Tanggal lahir: . . . . . .
Alamat : Jalan Ikan
Bandeng, 3 Waingapu
Agama : Kristen

Pengisian bagian rumpang dalam


formulir tersebut adalah …
A. Waingapu, 1 januari 2007
B. 1 Januari2005
C. Waingapu,Sumba Tengah
D. 1 Januari 2005 di semarang
Peserta didik PG 40. Perhatikan Formulir berikut! B 1
dapat 1) Jl Teratai 22, Palangkaranya
memahami 2) Pelajar
formulir 3) Arif Budiman
4) Palangkaraya, 16 April 2000
5) 0536 325678

Perpustakaan umum
Kabupaten/Kota

Tanda Peminjaman Untuk


Umum

Nama :…
Pekerjaan :…
Tempat, tanggal lahir : …
Alamat rumah :…
Nomor :…

Jika data tersebut diisikan ke dalam


kartu anggota perpustakaan,
urutannya adalah….
A. 3)-1)-2)-4)-5)
B. 3)-1)-4)-2)-5)
C. 3)-2)-1)4-)-5)
D. 3)-2)-4)-1)-5)

3.7 Memperkirakan Menyampaikan Peseta didik PG 41. “Harga Cabai Tembus Rekor Baru” B 1
informasi yang kemungkinana dapat Informasi yang bisa didapatkan dari
dapat diperoleh informasi yang memperkirakan bacaan dengan judul tersebt adalah…..
dari teks diperoleh infirmasi yang A. Menjelang hari raya lebaran
nonfiksi berdasarkan diperoleh semua harga barang kebutuhan
sebelum judul teks berdasarkan pokok naik.
membaca nonfiksi judulnya teks B. Harga cabai rawit merah
(hanya menembus serratus ribu rupiah
berdasarkan per kilogram
membaca C. Pasokan cabai rawit dipasar
judulnya saja). induk mengalami hambatan
karena banjir
D. Permintaan cabai rawit di pasar
induk akhir-akhir ini
meningkat tajam.

Peserta didik PG 42. Judul: “ Kompleks Candi Gendong D 1


dapat Songo” salah satu informasi yang
menentukan sesuai dengan judul tersebut adalah….
informasi yang A. Banyak wisatawan menyukai
sesuai berwisata ke candi-candi
berdasarkan peninggalan sejarah
judul sebuah B. Candi yang ada di jawa tengah
teks antara lain candi Borobudur
dan Gedong Songo
C. Candi Buddha terbesar itu
setiap hari ramai dikunjungi
wisatawan Nusantara dan
mancanegara
D. Tempat wisata candi Gedong
Songo membuktikan kepada
wisatawan bahwa wisata candi
juga menarik
Peserta didik PG 43. Informasi yang didapat dari bacaan C 1
dapat berjudul “Koperasi” seperti berikut,
menentukan kecuali……
informasi yang A. Koperasi adalah badan usaha
sesuai dari bersama berdasarkan atas asas
sebuah judul kekeluargaan
teks B. Model koperasi didapatkan
dari simpanan pokok,
simpanan wajib, dan simpanan
sukarela anggota
C. Barang-barang yang dijua
ditoko ini lebih murah daripada
barang-barang yang dijual di
swalayan.
D. Sisa hasil usaha jasa tiap-tiap
koperasi akan dibagi sesuai
jasa tiap-tiap anggota koperasi

3.8 Menggali Menggali Peserta didik PG 44. Penyebab kecelakaan lalu lintas B 1
informasi yang informasi teks mampu memang sangat kompleks. Namun,
terdapat pada nonfiksi menggali yang menonjol adalah factor manusia.
teks informasi informasi dari Manusia cenderung lalai tidak
teks mematuhi aturan, mengabaikan
rambu-rambu lalu lintas, atau
menggunakan kendaraan yang
sebetulnya secara fisik tidak layak.
Informasi yang terdapat dalam
paragraph tersebut adalah……
A. Penyebab kecelakaan Sebagian
besar karna factor manusia
B. Pengguna jalan yang
melanggar peraturan harus
ditindak
C. Banyak kecelakaan terjadi di
jalan raya karena pengemudi
mengantuk
D. Banyak pengguna kendaraan
menggunakan kendaraan yag
tidak layak.
Peserta didik PG 45. Kita dapat mengadakan sosialisasi C 1
dapat menggali tentang hidup sehat kepada
informasi masyarakat.
mengenai Kata Sosialisasi dapat diganti dengan
pengertian suatu kata…..
kata yang A. Ajakan
terdapat pada B. Imbauan
teks C. Pengenalan
D. Perintah

Peserta didik PG 46. Industri gerabah di Desa Bangunjiwo, B 1


mampu Kecamatan Kasihan, Bantul, memang
menggali berkembang pesat. Hasil dari home
informasi dan industry ini sekarang tidak hanya
menentukan disitribusikan dalam negri. Akan
topik dari tetapi, hasil kerajinan juga diekspor ke
sebuah teks luar negeri. Negara tujuan ekspor
gerabah di antaranya Australia,
Malaysia, Jepang, Belanda, dan
Jerman.
Topik yang dibahas dalam paragraph
tersenut adalah…
A. Hasil home industry dari
Kabupaten Bantul
B. Industri gerabah dari Desa
Bangunjiwo, Kecamatan
Kasihan, Bantul.
C. Negara-negara tujuan eskpor
gerabah dari Kabupaten Bantul
D. Industri gerabah dari Desa
Kasongan, Kabupaten Bantul.
3.9 Menelusuri Menyampaikan PG 47. Harimau pun sadar. A 1
tuturan dan penejlasan Peserta didik Harimau minta maaf kepada kijang.
Tindakan tokoh tuturan dan mampu Tindakan tokoh harimau patut….
serta Tindakan memahami A. Dipuji
penceritaan tokoh tuturan dari B. Dicela
penulis dalam Tindakan tokoh C. Diluruskan
teks fiksi D. Dikritik
Peserta didik PG 48. “Semua orang masih mengingat Tuhan A 1
mampu mereka tidak hanya dengan lisan
memahami mereka. Semua orang masih
tuturan dan menngimani Tuhan dalam hati,
Tindakan tokoh percaya adanya Tuhan. Orang-orang
dan penceritaan tersebut juga melisankan bahwa
penulis dalam mereka percaya dan juga setiap kata
teks yang keluar dari lisan mereka selalu
terdengar halus dan tidak pernah
menyakiti hati siapapun. Terakhir,
orang tersebut pun mengamalkan iman
itu untuk melakukan hal yang telah
dituntunkan oleh Tuhan untuk
dilaksanakan dan menjauhi larangan
Tuhan…….”

Kutipan cerita tersebut menjelaskan


Tindakan yang dilakukan semua orang
yang berhubungan dengan……
A. agama
B. sosial
C. ekonomi
D. budaya

3.10 Mengaitkan Mengaitkan Peserta didik PG 49. Cerita berikut untuk nomor soal 14 A 1
peristiwa yang peristiwa mampu dan 15.
dialami tokoh dalam fiksi memahami
dalam cerita dengan cerita dan Kancil mengambil sepotong ranting.
fiksi dengan pengalaman peristiwa dalam Dia lalu melompat ke atas Buaya
pengalaman pribadi cerita. pertama. Si Kancil mulai menghitung
pribadi. sambil mengetuk kepala buaya dengan
ranting. Akhirnya, si Kancil berhasil
menyebrangi sungai. Ketika sampai di
tepian seberang sungai, Kancil
melompat sambil berteriak.

Paragraph tersebut menceritakan


tentang ……

A. Tokoh kancil berhasil


menyebrangi sungai dengan
cara melompati tokoh Buaya
B. Tokoh Kancil berhasil menipu
tokoh Buaya
C. Tokoh Kancil berhasil
mengajak tokoh Buaya
menyebrang sungai
D. Tokoh kancil berhasil memberi
hadiah kepada tokoh Buaya

Peserta didik PG 50. Dalam cerita tersebut sifat tokoh B 1


memahami Kancil yang tidak boleh dicontoh
peristiwa dalam adalah…..
cerita serta A. Tokoh Kancil berteman dengan
mampu tokoh Buaya
mengaitkannya B. Tokoh Kancil menipu tokoh
dengan Buaya
kehidupan C. Tokoh Kancil mencari buah-
sehari-hari buahan di hutan
D. Tokoh kancil menghitung
jumlah Buaya di sungai.

Tanambanas, 14 Mei 2023


Mengetahui Guru Mata Pelajaran Bahasa
Kepala SD Kristen Rehoboth Indonesia

( Yustina Denga, S.Pd.K ) ( Elsy Putri S. Gah, S.Pd )


NIP. 198806082020122008 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai