Anda di halaman 1dari 5

Nama Anggota:

1. Imam Romadhon Kurnia S B : 2398011598


2. Anggi Mahesti : 2398011548
3. Itsna Nilam Salma Eldaus : 2398011461
4. Ivon Bella Sukma : 2398011453
Rombel : 1 Pendidikan Bahasa Indonesia
Mata Kuliah : Pembelajaran Sosial Emosional

TOPIK 1
RUANG KOLABORASI LK 1.6

RUANG KOMPETENSI TEKNIK PEMBELAJARAN


LINGKUP
PEMBELAJARAN KSE
SOSIAL (sesuai dengan jenjang
pendidikan peserta didik)
EMOSIONAL
1. Teknik yang dapat
dilaksanakan dengan
RUTIN (waktu Kesadaran diri pengenalan
berorganisasi;
khusus di luar emosi
2. Penjelasan tentang apa yang
kegiatan
dilakukan guru dengan
akademik)
menggunakan teknik
meminta peserta didik
untuk terlibat aktif dalam
setiap kegiatan ekstra di
sekolah;
3. Penjelasan tentang apa yang
dikatakan pada peserta
didik. Tekniknya peserta
didik mengikuti kegiatan di
luar jam pembelajaran
sekolah formal dengan
mengatur informasi yang
telah didapatkan dari
kegiatan ekstra kulikuler
yang diikuti dan juga
mengatur waktu dalam
kegiatan sehari-hari peerta
didik;
4. Penjelasan tentang tujuan
peserta didik akan lebih
terorganisir, produktif serta
dapat mengoptimalkan
waktu sehari-hari dan dapat
menerima informasi yang
relevan dengan tujuan.
Pengelolaan diri - mengelola 1. Teknik yang digunakan
emosi dan fokus adalah bernafas dengan
kesadaran penuh;
2. Penjelasan tentang apa yang
dilakukan guru, dapat
menggunakan cara meminta
peserta didik untuk berhenti
melakukan segala aktifitas
kemudian menarik nafas
secara dalam-dalam. Lalu
peserta didik melepaskannya
secara perlahan. Kegiatan
tersebut dilakukan berulang-
ulang sebanyak 10 kali;
3. Penjelasan tentang apa yang
dikatakan pada peserta didik.
Teknik yang dapat digunakan
adalah dengan meminta
peserta didik merasakan apa
yang dirasa pada tubuh,
pikiran, dan perasaan setelah
peserta didik melakukan
kegiatan tersebut.
4. Penjelasan tentang tujuan
penggunaan teknik tersebut
(yang berupa menarik nafas
dalam-dalam secara berulang
kali) dapat meningkatkan
suplai oksigen ke otak dan
menstimulasi sistem saraf
parasimpatis yang dapat
meningkatkan ketenangan.
Kesadaran sosial - keterampilan 1. Teknik yang digunakan
berempati adalah dengan kegiatan
keagamaan dan kegiatan
sosial.
2. Penjelasan tentang apa yang
dilakukan guru
Kegiatan sosial atau kegiatan
keagamaan yang dapat
menumbuhkan kesadaran
sosial-keterampilan
berempati dapat dilakukan
dengan membuat galang dana
atau sumbangan untuk
membantu korban bencana.
Kegiatan lain dapat dilakukan
dengan membantu dan
menjenguk peserta didik
yang tengah sakit atau tidak
mampu.
3. Penjelasan tentang apa yang
dikatakan pada peserta didik
Teknik yang dilakukan
dengan mengumpulkan dana
atau sumbangan yang
dikoordinasi oleh ketua kelas
atau wali kelas.
4. Penjelasan tentang tujuan
untuk
menumbuhkembangkan
kesadaran sosial (empati)
bagi warga sekolah. Aksi
sosial dengan semua orang di
kelas.
Keterampilan berhubungan sosial 1. Teknik yang dapat
- daya lenting (resiliensi) digunakan, menggunakan
teknik senyum, sapa dan
salam.
2. Penjelasan tentang apa yang
dilakukan guru. Tekniknya
dengan cara guru menunggu
murid di depan gerbang
sekolah dengan
mengucapkan salam,
tersenyum dan menyapa
mereka dengan ramah.
3. Penjelasan tentang apa yang
dikatakan pada murid, guru
menyapa murid dengan
ucapan salam dengan ramah
dan sopan untuk
menimbulkan budaya positif
sekolah.
4. Penjelasan tentang
tujuan, yakni murid
mampu menumbuhkan
kemampuan hubungan
sosial dengan semua
warga sekolah.
Pengambilan keputusan yang 1. Teknik yang dapat
bertanggung jawab dilaksanakan adalah
menggunakan kerangka yang
disebut POOCH –(Problem
(Masalah), Options
(Alternatif pilihan),
Outcomes (Hasil atau
konsekuensi), dan Choices
(Keputusan yang diambil);
2. Tentang apa yang dilakukan
guru adalah membimbing,
mengarahkan dan membantu
menumbuhkan kemampuan
mengambil keputusan yang
bertanggung jawab;
3. Tentang apa yang dikatakan
pada murid adalah meniru
dan berlatih dalam
menumbuhkan kemampuan
mengambil keputusan yang
bertanggung jawab;
4. Tentang tujuan, yakni
memastika bahwa
keputusannya mengarah pada
tindakan yang meningkatkan
kesehatan, melindungi
keselamatan, mematuhi
undang-undang,
menunjukkan rasa hormat
pada diri sendiri dan orang
lain, mengikuti pedoman
yang ditetapkan oleh orang
dewasa.

Anda mungkin juga menyukai