Anda di halaman 1dari 22

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA (PKM)

JUDUL

PELATIHAN PENGELOLAAN MINYAK JELANTAH DENGAN


EKSTRAK DAUN SEREH SEBAGAI BAHAN SABUN CUCI PIRING

BIDANG KEGIATAN :
PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

DIUSULKAN OLEH :

Muhammad Padil NIM : 2010070170046 / ANGKATAN : 2020


Alyu Fivy Sepriani NIM : 2010070170040 / ANGKATA : 2020
Putri Regina Prayoga NIM : 2010070170044 / ANGKATAN : 2020

UNIVERSITAS BAITURRAHMAH PADANG


2023
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
DAFTAR ISI I

BAB 1 PENDAHULUAN 1

1.1 Latar Belakang 1

1.2 Rumusan Masalah 2

1.3 Tujuan 2

1.4 Luaran Program 3

BAB II GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN 4

BAB III METODE PALAKSANAAN 6

BAB IV BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 8

4.1 Anggaran Biaya 8

4.2 Jadwal Kegiatan 8

DAFTAR PUSTAKA 9

LAMPIRAN

I
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Dalam aktivitas sehari-hari penggunaan minyak goreng tidak bisa
dihindari, baik dalam kalangan bawah, menengah maupun atas. Secara
dominan pengelolaan makanan banyak menggunakan minyak goreng
karena lebih praktis. Masyarakat indonesia tidak bisa lepas dengan
penggunaan minyak goreng. Minyak goreng yang telah digunakan
berulang 3-4 kali disebut dengan minyak jelantah. Sikap masyarakat yang
masih sering menggunakan minyak jelantah bisa dikarenakan memang
belum tau akan bahayanya atau karna masalah prekonomiannya (Agustine
et al., 2022).
Minyak jelantah secara fisik sangat berdedah dengan minyak yang
baru, minyak jelantah biasanya lebih pekat dan berbau tengik. Kualitas
rasa yang di hasilkan dari penggorengan menggunakan minyak jelantah
pun kurang enak. Penggunaan minyak jelantah sebetulnya memiliki efek
negatif atau bahaya bagi tubuh. Jika kita menggoreng dengan
menggunakan minyak bekas pada suhu > 180 maka akan terjadi reaksi
oksidasi yang menyebabkan perubahan asam lemak cis menjadi trans.
Mengkonsumsi asam lemak trans ini dapat menyebabkan kolestrol
(Hanung et al., 2019)
Minyak jelantah yang sudah tidak digunakan lagi akan menjadi
limbah. Limbah minyak jelantah yang di buang begitu saja atau dengan
kata lain tidak di olah dengan benar maka dapat merusak lingkungan.
Limbah minyak jelantah yang berbahaya bagi tubuh dan lingkungan ini
sebenarnya bisa diolah menjadi berbagai produk salah satunya adalah
sabun cuci piring. Sabun dapat dibuat dari minyak karena sabun
merupakan salah satu produk turunan dari minyak (Susilawaty et al.,
2017)
Mitra yang dilibatkan dalam pelatihan pembuatan sabun cuci piring
dari minyak jelantah dengan ekstra daun serei adalah masyarakat umum

3
yaitu ibu-ibu rumah tangga di wilayah Nagari Duo Koto, Kec.Tj Raya,
Kab. Agam. Karena pengetahuan masyarakat yang masih kurang akan
pengelolaan limbah minyak jelantah. Sehingga dengan kondisi ini peneliti
tertarik untuk melakukan pelatihan di daerah tersebut
(www.canangduokoto.id)
Berdasarkan permasalahan yang telah disebutkan, membuat kami
terdorong untuk melakukan edukasi akan bahaya penggunaan minyak
jelantah dengan begitu untuk memberikan solusi sehingga kami
mengadakan pelatihan dalam pengelolaan limbah minyak jelantah menjadi
sabun cuci piring dengan mengunakan wangi daun sereh. Dengan
dilaksanakannya pelatihan ini diharapkan wawasan dan keterampilan
masyarakat meningkat dalam hal mengelolah limbah serta menjadi salah
satu sumber penghasilan.
1.2 Rumusan Masalah
Rumusan masalah pada program ini, tidak lepas dari permaalahan
yang ada di atas Yaitu :
1. Bagaimana cara mengelolah limbah minyak jelantah menjadi sabun
cuci piring?
2. Bagaimana caranya agar masyarakat tau akan bahaya limbah minyak
jelantah jika tidak di olah dengan benar
3. Bagaimana cara untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang
pengelolaan limbah yang berbahaya menjadi berguna?
1.3 Tujuan
Adapun tujuan dari program kreatifitas Mahasiswa ini adalah
sebagai berikut:
1. Untuk memberikan pemahaman tentang pengelolaan minyak jelantah
2. Menjadikan masyarakat tau akan bahaya penggunaan dan pencemaran
lingkungan akibat limbah minyak jelantah jika tidak di olah dengan
benar
3. Memberikan wawasan yang lebih luas lagi kepada masyarakat tentang
limbah minyak jelantah.

3
1.4 Luaran Program

Meningkatkan keterampilan serta pengetahuan yang luas tentang


bahayanya limbah minyak jelantah. Serta agar dapat memahami bahwa
pelatihan ini sangat bermanfaat bagi masyarakat Nagari Duo Koto, Kec. Tj
Raya, Kab. Agam karena dapat meningkatkan produktivitas ibu-ibu rumah
tangga dalam segi peningkatan ekonominya. Kegiatan pelatihan ini dirasa
sangat cocok dilaksanakan karena tidak hanya menarik, melainkan dari
sesuatu yang berbahaya jika di olah lebih lanjut dapat menghasilkan
produk yang berguna yaitu sabun cuci piring.

3
BAB II
GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

Terdapat berbagai permasalah yang dihadapi mitra yaitu masyarakat di


Nagari Duo Koto, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam khususnya
pada ibu-ibu rumah tangga. Mereka belum sepenuhnya memahami dampak
negatif dari limbah minyak jelantah bagi kesehatan manusia maupun efek
lingkungan. Mereka juga belum memahami seberapa pentingnya pengendalian
pencemaran air dan sebagainya. Literasi masyarakat dalam penanganan
limbah baik dengan reduce, eruse and recelly juga masih sangat minim sekali
sehingga itulah yang membuat kebiasaan buruk membuang hasil limbah
secara langsung tanpa adanya proses lanjutan agar mampu mengubah hal
tersebut menjadi produk yang lebih berdaya guna, bermanfaat, bermutu dan
bernilai ekonomis tinggi.

Nagari Duo Koto sendiri terdiri dari 5 jorong/RW yaitu Mudiak,


Railia, Pasar Ahad, Tanjuang Batuang dan Koto tinggi. Dari ke 5 jorong/RW
tersebut terdapat 965 Keluarga yang terdaftar dimana pada umumnya limbah
minyak jelantah dibuang dilingkungan ataupun di sungai dan danau sehingga
sekarang kondisi lingkungan dan sumber air sudah mulai tercemar. Terutama
bagi ibu-ibu yang jualan salah satunya gorengan yang hampir 2 sampai 3 hari
menghasilkan 2- 3 Liter limbah minyak jelantah.
Walaupun keadaan sudah mulai tercemar tidak ada solusi atau tidak
terlalu diperhatikan sebab kurangnya pengetahuan mengenai pengelolaan
limbah terutama minyak jelantah sehingga semua diabaikan tanpa
memikirkan dampak kedepannya.

5
BAB III
METODE PALAKSANAAN

Metode pengembangan yang akan dilaksanakan merupakan suatu


rangkaian kegiatan yang disusun secara sistematis. Berikut adaalah tahapan
ragkaian kegiatan yang akan dilaksanakan:

1. Penetapan daerah sasaran berdasarkan survei yang telah dilakukan


2. Meninjau beberapa lokasi
3. Melakukan pengamatan langsung ke lokasi
4. Penyusunan materi, alat dan bahan untuk pelatihan
5. Jadwal pelatihan
6. Izin pelaksanaan untuk pelatihan
7. Sosialisasi program
8. Pelaksanaan program pelatihan
9. Laporan akhir

Untuk memulai tata pelaksanaan pelatihan yang akan dilaksanakan,


langkah awal yang akan dilakukan adalah meminta izin terlebih dahulu untuk
melakukan pelatihan pengelolaan minyak jelantah menjadi sabun cuci piring
kepada pihak yang berwajib di daerah tersebut, misalnya seperti RT atau RW
setempat. Tahap selanjutnya melalukan sosialisasi program pelatihan terhadap
ketua RT atau RW serta rekan setempat. Tahap ketiga menyusun materi
pelatihan serta rancangan kegiatan yang akan dilaksanakan. Tahap keempat
adalah persiapan alat,tempat dan bahan yang dibutuhkan untuk pelaksaan
pelatihan, seperti penyiapan tempat untuk pelatihan, perisapan minyak jelantah
dan daun serai, pembelian wadah untuk produksi serta bahan atau alat-alat lainya
yang dapat menunjang pelatihan.
Kegiatan ini akan berlangsung selama 3 bulan. Yang meliputi penyuluhan
serta melakukan sosialisasi program pada bulan pertama, pada bulan kedua dan
ketiga melakukan pelaksaan kegiatan langsung. Dalam penyuluhan pada bulan
pertama, pokok-pokok yang disampaikan meliputi :

1. Pemanfaatan limbah minyak jelantah


2.
3. Kelebihan sabun cuci piring dari minyak jelantah

Sabun cuci piring dari minyak jelantah dengan ekstrak daun sereh ini
merupakan suatu kegiatan pemanfaat limbah rumah tangga yang ditujukan
khususnya untuk ibu-ibu, agar di daerah ini tidak mencemari lingkungan.
Alasan diadakannya pelatihan di daerah ini karena kondisi atau keadaan daerah
sangat mendukung dimana terdapat banyak limbah minyak jelantah yang
dibuang sembarangan sehingga mencemari lingkungan serta ekonomimasyarakat
yang masih menengah kebawah yang masih melakukan penghematan dalam
pemakaian minyak ataupun sabun cuci piring. Pelatihan yang dilaksanakan
adalah pelatihan pembuatan sabun cuci piring dari minyak jelantah dengan
ekstra daun serei serta cara pemasarannya.
Petugas dalam kelompok ini beranggotakan 3 orang, anggota pertama
bertugas sebagai administrasi, anggota kedua bertugas sebagai pengajar ibu-ibu
dalam pembuatan sabun cuci piring dari minyak jelantah dengan ekstrak daun
serei dan anggota ketiga bertugas membantu ibu-ibu jika mengalami kesulitan
dalam proses pembuatan.

7
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

No Jenis Pengeluaran Sumber Dana


1. Peralatan Penunjang Rp.6.175.000
2. Peralatan Habis Pakai Rp.475.000
3. Lain-lain Rp.1.612.000
Jumlah Rp.8.262.000
Tabel 4. 1 Angaran Biaya

4.2 Jadwal Kegiatan

No. Kegiatan Bulan ke-1 Bulan Ke-2 Bulan ke-3


1 Menetapkan daerah
2 Melakuka pengamatan
3 Meminta izin
4 Pelaksanaan program pengelolaan
Minyak jelantah Menjadi Sabun
cuci piing
5 Laporan akhir
Tabel 4. 2 Jadwal Kegiatan
DAFTAR PUSTAKA

Agustine, D., Nurlatifah, I., & Sujana, D. (2022). Pelatihan Pembuatan Sabun dari
Minyak Jelantah sebagai Upaya Pemanfaatan Limbah Rumah Tangga.
Dinamisa, 6(2), 452–459.
https://journal.unilak.ac.id/index.php/dinamisia/article/view/9220

Hanung, A., Saktini, F., & Gumay, A. R. (2019). Pengaruh Frekuensi Penggorengan
Minyak Jelantah terhadap Diameter dan Gambaran Histopatologi Lumen Aorta
Tikus Wistar (Rattus Novergicus). Diponegoro Medical Journal, 8(1), 26–37.
https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/medico/article/view/23294

Susilawaty, A., Ibrahim, H., & Ugi, N. T. (2017). Pemanfaatan Minyak Jelantah
dengan Tambahan Ekstrak Daun Cengkeh ( Zyzygium aromaticum ) Sebagai
Sabun Antiseptik dalam Menurukan Jumlah Kuman pada Telapak Tangan.
Higiene, 3(1), 15–21.
https://www.canangduokoto.id/artikel/2019/12/8/gambaran-umum-kondisi-nagari
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Dosen pembimbing
Biodata Ketua Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Muhammad Padil
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Keperawatan Anestesiologi
4 NIM 2010070170046
5 Tempat dan Tanggal Lahir Manna/ 20 Februari 2002
6 E-mail mpadil822@gmail.com
7 No,Telp/HP 085379695901

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama Institusi SDN 22 Bengkulu IT Al-Qalam SMAN 01 Bengkulu
Selatan Selatan
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2009-2015 2015-2017 2017-2019

Semua data yg saya isikan dan tercantum dalam Biodata ini adalah
benar adanya dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum.
Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai Ketidaksesuaian dengan
Kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.Demikian Biodata ini
Saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan hibah PKM Pengabdian Kepada masyarakat.

Padang, 26
Februari 2023 Pengusul

Muhammad Padil
Anggota 1

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Alyu Fivy Sepriani
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Keperawatan Anestesiologi
4 NIM 2010070170040
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bayur 21 September 2002
6 E-mail Alyufivy08@gmail.com
7 No,Telp/HP 082285076903

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama Institusi SDN 10 Koto Baru MTSN 11 Agam SMAN 1 Tanjung
Raya
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2010-2016 2016-2018 2018-2020

Semua data yg saya isikan dan tercantum dalam Biodata ini adalah benar adanya dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai Ketidaksesuaian dengan Kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.Demikian Biodata ini Saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibahPKM Pengabdian Kepada masyarakat

Padang, 26
Februari 2023 Pengusul

Alyu Fivy Sepriani


Anggota 2

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Putri Regina Prayoga
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Keperawatan Anestesiologi
4 NIM 2010070170044
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pelalawan/ 25 Agustus 2002
6 E-mail putrireginaprayoga25@gmail.com
7 No,Telp/HP 081276185850

B. Riwayat Pendidikan

SD SMP SMA
Nama Institusi SDN 006 Sorek SMPN 1 SMAN 1
Dua Pangkalan Kuras Pangkalan Kuras
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2010-2016 2016-2018 2018-2020

Semua data yg saya isikan dan tercantum dalam Biodata ini adalah benar adanya dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai Ketidaksesuaian dengan Kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.Demikian Biodata ini Saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah PKM Pengabdian Kepada masyarakat

Padang, 26
Februari 2023 Pengusul

Putri ReginaPrayoga
Biodata Dosen Pembimbing

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Irwadi
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Keperawatan Anestesiologi
4 NIDN 1006068903
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pulau Beringin, 06 Juni 1989
6 E-mail irwadirsilampal@gmail.com
7 No,Telp/HP 081369179147
B. Riwayat Pendidikan

S1 S2
Nama Institusi STIKES Siti Khadijah Universitas Andalas
Palembang
Jurusan Keperawatan Keperawatan Medikal Bedah
Tahun Masuk-Lulus 2015-2017 2019-2021
C. Penghargaan 10 Tahun Terakhir (dari Pemerintah,Asosiasi atau Instansi)

No Jenis Penghargaan Institusi Tahun


Pemberian
Penghargaan
1 Mendapatkan Universitas Baiturrahmah 2022
pendanaan
penelitian

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam Biodata ini adalah benar adanya
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai Ketidaksesuaian dengan Kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi.Demikian Biodata ini Saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah PKM Pengabdian Kepada masyarakat
Padang, 26
Februari 2023 Pengusul

Ns.IrwadiS.Kep., M.Kep
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

1. Peralatan Penunjang (15-25%)

Justifikasi
Material Kuantitas Harga Satuan (Rp) Total
Pemakaian
Penunjang
Sewa
Pelaksanaan 2 Rp.500.000 Rp.1.000.000
Bangunan
Program
Penunjang
Meja
Pelaksanaan 2 Rp.350.000 Rp.700.000
Utama
Program
Penunjang
White
Pelaksanaan 1 Rp.300.000 Rp.300.000
Board
Program
Penunjang
Meja
Pelaksanaan 10 Rp.200.000 Rp.2.000.000
Peserta
Program
Penunjang
Mixer Pelaksanaan 11 Rp.65.000 Rp.715.000
Program
Penunjang
Baskom Pelaksanaan 11 Rp.10.000 Rp.110.000
Program
Penunjang
Spatula Pelaksanaan 11 Rp.3.000 Rp.33.000
Program
Penunjang
Gelas
Pelaksanaan 11 Rp.50.000 Rp.550.000
Arloji
Program
Penunjang
Gelas Ukur Pelaksanaan 11 Rp.40.000 Rp.440.000
Program
Penunjang
Timbangan Pelaksanaan 11 Rp.27.000 Rp.297.000
Program
Penunjang
Sendok Pelaksanaan 10 Rp.3.000 Rp.30.000
Program
SUBTOTAL Rp.6.175.000
2. Bahan Habis Pakai (30-40%)

Justifikasi Harga Satuan


Material Kuantitas Total
pemakaian (Rp)
Penunjang
Kertas Saring Pelaksanaan 11 Rp.10.000 Rp.110.000
Program
Penunjang
Aquades Pelaksanaan 11 Rp.10.000 Rp.110.000
Program
Penunjang
KOH Pelaksanaan 1 Rp.50.000 Rp.50.000
Program
Penunjang
Pewarna Pelaksanaan 11 Rp.11.000 Rp.121.000
Program
Penunjang
pewangi Pelaksanaan 2 Rp.30.000 Rp.60.000
Program
Penunjang
Pulpen Pelaksanaan 1 pac Rp.17.000 Rp.17.000
Program
Penunjang
Penghapus
Pelaksanaan 1 Rp.7.000 Rp.7.000
papan tulis
Program
SUBTOTAL RP.475.000
3. (Perjalanan,Administrasi,Pembuatan Laporan,dan Lainnya)

Harga Satuan
Material Justifikasi Pemakaian Kuantitas Total
(Rp)
Jilid Laporan Biaya Untuk menjilid
3 Rp.4.000 Rp.12.000
laporan
Print
Biaya untuk Print dana 3 Rp.15.000 Rp.45.000

Fotocopy
Biaya Untuk Photocopy 2 Rp.5.000 Rp.10.000

Documentasi Untuk Biaya Untuk Pembuatan


1 Rp.150.000 Rp.150.000
Pembuatan Laporan Laporan
Perjalanan Mencari Perjalanan Untuk
Lokasi di sekitar Menentukan Lokasi yang 4 Rp.50.000 Rp.200.000
daerah Maninjau tepat
Perjalanan Membeli Perjalanan Untuk
Peralatan Habis pembelian Barang habis 3 Rp.15.000 Rp.45.000
Pakai pakai
Perjalanan Membeli Perjalanan Membeli
3 Rp.50.000 Rp.150.000
Peralatan Penunjang Barang penunjang
Transportasi Padang Transportasi Padang Ke
4 Rp.100.000 Rp.400.000
Ke maninjau maninjau
Penginapan Untuk
penginapan mempersiapkan 4 Rp.150.000 Rp.600.000
Pengabdian Tiga Hari
SUBTOTAL Rp.1.612.000
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas

No Nama Program Studi Uraian Tugas

1 Muhammad Padil Keperawatan Pengajar


Anestesiologi
2 Alyu Fivy Sepriani Keperawatan Pengajar
Anestesiologi
3 Putri Regina Prayoga Keperawatan Administrasi
Anestesiologi
UNIVERSITAS BAITURRAHMAH PADANG

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang Bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Muhammad Padil
NIM : 2010070170046
Program Studi : Keperawatan Anestesiologi
Fakultas : Vokasi

Dengan ini Menyatakan Bahwa Proposal PKM - Pengabdian dengan judul:


Pelatihan Pengelolaan Minyak Jelantah dengan Ekstrak Daun sereh Yg
diusulkan untuk tahun anggaran 2023 Bersifat original dan belum pernah dibiayai
oleh lembaga atau sumber dana lain.
Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan
ini,maka saya bersedia di tuntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yg berlaku dan
mengembalikan sesuatu dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yg sudah
diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Padang, 26 Februari 2023


Mengetahui
Kaprodi Keperawatan Anestesiologi Yang Menyatakan

Ns.Iswenti Novera Muhammad Padil


NIDN:0004117807 NIM:2010070170044
SURAT PERNYATAAN KESIDIAAN KERJASAMA DARI MITRA DALAM
PELAKSANAAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

Yang Bertandatangan di bawah ini.


Nama : Jonisafri S.Pd
Pimpinan Mitra : Wali Nagari
Bidang Kegiatan : Pelatihan Pengolahan minyak jelantah kepada masyarakat
Alamat : Nagari Duo Koto, Kec.Tj Raya, Kab.Agam

Dengan ini Menyatakan bersedia untuk Bekerjasama dengan Pelaksa Kegiatan


Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian kepada masyarakat
Nama Ketua Tim Pengusul : Muhammad Padil
Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 2010070170044
Program Studi : Keperaawatan Anestesiologi
Nama Dosen Pembimbing : Ns.Irwadi S.Kep,.M.Kep
Perguruan Tinggi : Universitas Baiturrahmah Padang

Guna Menerapkan dan/atau Mengembangkan IPTEKS pada Tempat kami.


Bersama ini pula kami Menyatakan dengan sebenarnya Bahwa di antara
pihak Mitra dan Pelaksana kegiatan Program tidak Terdapat ikatan kekeluargaan dan
ikatan usaha dalam wujud apapun juga.
Demikian surat pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaran dan tanggung
jawab tanpa ada unsur pemaksaan di dalam pembuatannya untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

Padang, 26 Februari 2023


Yang Menyatakan

Wali Nagari

Anda mungkin juga menyukai