Anda di halaman 1dari 28

TEORI KINETIK

GAS
KELOMPOK 4
GAS IDEAL
Teori kinetik gas menjelaskan mengenai
sifat sifat gas ideal secara teoritis. Gas
ideal adalah sekumpulan partikel gas yang
tidak saling berinteraksi karena gerak
partikel yang acak dan jarak antar partikel
yang sangat berjauhan.
SIFAT-SIFAT GAS
IDEAL
Paertikelnya berjumlah banayak dan bergerak acak
Tidak ada interaksi antar partikel (gaya tarik-menarik
nol)
Ukuran partikel gas diabaikan terhadap ukuran wadah
Tumbukan yang terjadi antara partikel gas dan dengan
ruang adalah tumbukan lenting sempurna
Partikel gas tersebut merata dalam wadah
Berlaku hukum Newton tentang gerak
Energi kinetik rata-rata molekul gas ideal sebanding
dengan suhu mutlaknya
HUKUM-HUKUM
STANDAR
Boyle

Charles

Gay Lussac
HUKUM BOYLE
Hukum Boyle menyatakan bahwa jika suhu
gas yang berada dalam bejana tertutup
dipertahankan konstan maka tekanan gas
berbanding terbalik dengan volumenya
Rumus
Grafik Boyle
CONTOH SOAL
Ruang tertutup yang volumenya 0,2 m ^ 3 berisi gas
dengan tekanan 60.000 pa berapakah volume gas jika
tekanannya dijadikan 80.000 pa
HUKUM CHARLES

Hukum Charles menyatakan bahwa jika


tekanan gas yang berada dalam bejana
tertutup dipertahankan konstan maka
volume gas sebanding dengan suhu
mutlaknya
Rumus GRAFIK CHARLES
CONTOH SOAL

Suatu gas memiliki volume 6L dan suhu gas 27°C


di tempatkan pada sebuah sistem terisolasi dan
tekanan gas di jaga agar tetap konstan. Tentukan
volume gas tersebut jika suhu gas dinaikan menjadi
127°C
HUKUM GAY LUSSAC

Hukum gay lussac menyatakan bahwa jika


volume gas yang berada dalam bejana
tertutup dipertahankan konstan maka
tekanan gas membanding dengan suhu
Rumus GRAFIK GAY LUSSAC
CONTOH SOAL
Suatu gas dalam sebuah wadah memiliki
tekanan 4×10⁵pa. Gas tersebut dipanaskan
dari suhu 177°C menjadi 427°C dengan
menjaga volume gas konstan. Tentukan
tekanan akhir gas tersebut setelah
dipanaskan
TEKANAN KINETIK GAS
Keberadaan gas di ruang tertutup bisa
mengakibatkan adanya tekanan tekanan tersebut
disebabkan oleh adanya tumbukan antara partikel
gas dan dinding tempat gas berada besarnya
tekanan gas di ruang tertutup dirumuskan sebagai
berikut
RUMUS TEKANAN KETERANGAN

P = Tekanan gas (N/m 2 )


V = Volume gas (m 3 )
m = Massa partikel gas (kg)
N = Jumlah partikel gas
v = Kecepatan rata-rata partikel
gas (m/s)
Ek = Energi kinetik rata-rata
partikel gas (J)
CONTOH SOAL
Energi kinetik 1,0 mol gas monoatomik dalam
tangki bervolome 20L adalah 1,01 X 10^(-20) J.
Tentukan gas dalam tangki.
SUHU GAS
Mengacu pada teori kritik gas suhu yang lebih tinggi
akan menyebabkan molekul gas akan bergerak lebih
cepat sehingga energi kinetiknya meningkat secara
spesifik dapat dikatakan bahwa suhu suatu gas
menunjukkan energi kinetik narasi acak rata-rata
yang dimiliki oleh molekul gas tersebut
RUMUS SUHU GAS KETERANGAN

Ek = energi kinetik partikel (J)


k = konstanta (boltzmann)
T= suhu (K)
contoh soal
Suatu gas ideal dalam ruang tertutup
yang suhu nya 27°c memiliki energi
kinetik partikel sebesar 150j jika
energi kinetiknya 300 j maka
tentukan suhu gas sekarang
KELAJUAN EFEKTIF GAS
Kelajuan efektif gas adalah kelajuan yang dialami
partikel gas berdasarkan kelajuan rata-ratanya
kelajuan efektif gas merupakan repretasi nilai
secara keseluruhan kelajuan molekul-molekul gas
yang sedang bergerak di dalam sebuah bejana
RUMUS KELAJUAN KETERANGAN
Vrms : kelajuan rata-rata(m/s)
k : konstanta bolztman=1,38× 10^(-23) j/k
T : suhu (k)
mo : massa sebuah partikel (kg)
CONTOH SOAL
Sebuah molekul gas memiliki kelajuan
rms(Vo=400 m/s) pada suhu 400k.
hitung kelajuan rms (V¹) molekul gas pada
suhu 300 k
TEOREMA EKUIPARTISI ENERGI

Teorema ekuipartisi adalah sebuah rumusan


umum yang merelasikan temperatur suatu sistem
dengan energi rata-ratanya.
rumus keterangan

E = energi kinetik
k = konstanta boltzman
T = suhu alias temperatur mutlak molekul
gas ideal
f = derajat kebebasan
contoh soal
Suatu mol gas ideal dalam ruang tertutup
dengan suhu 27° c memiliki energi kinetik
rata-rata 5,6x10^(-21) Joule jika gas
dipanaskan sehingga suhunya menjadi
127°c maka energi kinetik rata-ratanya
menjadi
KELOMPOK 4
Daffa Nahru

Nesa safitri

Niken elivia

Sri nur hidayah

Syifa nur aini

Ziza aqilla

Zulkarnain
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai