Anda di halaman 1dari 1

POSTER

Makanan bayi umur 0-6 bulan hanya ASI saja

Pengertian

Makanan Pendamping Air Susu Ibu (MP-ASI) adalah makanan atau minuman untuk anak 6-24 bulan guna
memenuhi kebutuhan gizi selain ASI. MP-ASI merupakan makanan peralihan dari ASI ke makanan
keluarga.

Tujuan

Pelengkap asi dan membantu bayi dalam proses belajar makan dan kesempatan untuk menanamkan
kebiasaan makan yang baik

Panduan MP-ASI

Makanan bayi umur 6-9 bulan Asi diteruskan ditambah pemberian MPASI

6-9 makanan di buat dengan di saring, tektus lumat dan kental. Umur 10 bulan mulai di perkenalkan
makanan keluarga secara bertahap. Beri makana selingan 1 kali sehari seperti bubur kacang hijau dan
buah

9-12 bahan makanan sama dgn orang dewasa makanan tektus lunak, bisa di cincang kasar. Asi

>12 dapat disamakan dengan orang dewasa dengan rasa yg di sesuaikan

Anda mungkin juga menyukai