Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

꧁ ﷽ ꧂
Assalamu’alaikum wr.wb……….
Puji dan syukur kita hanturkan kepada Allah SWT karena atas karunia, limpahan, dan
rahmat-nya penulis masih dibrikan banyak kenikmatan, baik nikmat iman, ilmu, kesehatan,
dan kesempatan sehingga skripsi ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.
Skripsi ini berjudul “Metode Penanaman Karakter Relegius Pada Siswa Kelas X
Madrasah Aliyah Negeri 1 Lahat”. Ditulis dalam rangka memenuhi salah satu syarat
memperoleh gelar ( S.Pd ) dalam ilmu tarbiyah di tarbiyah jurusan pendidikan islam, Sekolah
Tinggi Ilmu Tarbiyah Yayasan Pendidikan Islam Lahat (STIT – YPI ).
Terima kasih kami ucapkan kepada Dosen serta teman-teman sekalian yang telah
membantu, baik bantuan berupa moril maupun materil, sehingga skripsi ini terselesaikan
dalam waktu yang telah ditentukan. Ucapan terima kasih terkhusus kepada :

1. Terima kasih Bapak Drs. Taufik Sakni, M.Pd.I selaku Ketua Sekolah Tinggi
Ilmu Tarbiyah Yayasan Pendidikan Islam Lahat (STIT-YPI)
2. Terima kasih Ibu Dra. Dewi Laila, M.M selaku Dosen pembimbing pertama
yang telah membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
3. Terima kasih Bapak Moh. Ali Akbar, M.Pd.I selaku Dosen pembimbing kedua
yang telah membimbing penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
4. Terima kasih Bapak dan Ibu Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Yayasan
Pendidikan Islam Lahat.
5. Terima kasih Ibu kepala sekolah dan dewan guru beserta stafnya dengan penuh
keikhlasan dalam memberikan informasi atau data yang diperlukan dalam
penyelesaian skripsi ini.
Akhirnya penulis hanturkan terima kasih yang tak terhingga kepada seluruh
pihak yang telah berpartisipasi dalam penyusunan skripsi ini. Semoga dengan
ketulusikhlasannya akan mendapatkan pahala kebaikan dari Allah SWT. Penulis
berharap semoga ini bermanfaat bagi kita semua Aamiin Ya Robbil’Alamin.

Lahat, 1 Oktober 2023


Penulis,

Tika Sri Rejeqi


NIM. 2019.31.2095

Anda mungkin juga menyukai