Anda di halaman 1dari 1

SOAL SUMATIF TENGAH SEMESTER (STS) GENAP

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Kelas XI

1. Seorang muslim harus memiliki iman yang kuat, beberapa hal dapat dilakukan untuk
menguatkan iman diantaranya dengan cara :
a. Menjaga kehormatan
b. Ikhlash
c. Malu
d. Zuhud

Jelaskan cara menguatkan iman dengan hal-hal tersebut disertai dengan contohnya !

2. Apa pengertian nikah? Dan apa saja hukum nikah? Jelaskan!


3. Jelaskan bagaimana cara memilih pasangan yang ideal untuk kalian, kemukakan
argumentasinya!
4. Sebutkan Rukun nikah apa saja!
5. Jelaskan apa yang dimaksud :
a. Thalaq ?
b. Iddah ?
c. Ruju’ ?

Anda mungkin juga menyukai