Anda di halaman 1dari 10

AKSI NYATA

PERENCANAAN BERBASIS
DATA DI SATUAN PENDIDIKAN

ARnita, S.SI
KEGIATAN YANG TERDAPAT PADA RKT DAN RKAS

“PEkan Olahraga dan seni


sekolah”
Apa saja yang menjadi
pertimbangan disusun kegiatan
porseni?
Karakteristik sekolah
Keadaan sekolah adalah aspek pertimbangan
utama yang menjadi perhatian dalam
penyusunan rencana kegiatan porseni mulai dari
lingkungan sekolah dan sarana dan prasarana
sekolah yang mendukung kegiatan porseni

Kebutuhan dan minat


peserta didik Kebutuhan dan minat murid juga mempengaruhi
penyusunan Perencanaan kegiatan porseni , jenis
lomba seni dan olahraga yang dipilih
menyesuaikan kebutuhan dan minat murid
Apa saja yang menjadi
pertimbangan disusun kegiatan
porseni?
kesiapan dana sesuai juknis bosp

Setiap Kegiatan Membutuhkan Dana Operasionalnya


masing-masing, tak terkecuali kegiatan Porseni yang selalu
diadakan diakhir semeter di setiap tahun. Penyusunan
Perencanaan kegiatan ini melibatkan seluruh warga
sekolah termasuk kepala sekolah yang menentukan
kebijakan sekolah termasuk persoalan dana, Dana per
kegiatan disekolah biasa sudah tertulis dijuknis
penggunaan Dana BOSP
Kesulitan atau tantangan dalam
melakukan perencanaan ?

KOORDINASI DAN KERJASAMA REKAN-


REKAN GURU YANG YANG RELATIF KURANG

Dalam setiap kegiatan di sekolah dibutuhkan kerjasama


oleh semua warga sekolah mulai dari kepala
sekolah,rekan-rekan guru, staff, siswa,orangtua
siswa,sampai masyarakat. Namun adannya beberapa guru
cenderung acuh tak acuh atau pasif dalam ikut serta
membantu menyusun perencanaan kegiatan porseni
Kesulitan atau tantangan dalam
melakukan perencanaan ?

BERANEKARAGAMNYA MINAT SISWA

dalam menyusun perencanaan kegiatan tentu saja minat


siswa menjadi salah satu pertimbangan karena diharapkan
semua manfaat kegiatan tersebut untuk siswa. Namun
terlalu banyaknya minat siswa dapat membuat
perencanaan menjadi terhambat, Banyaknya kemauan
siswa dapat menimbulkan dana yang tinggi dan tidak
sesuai Juknis BOSP
Faktor apa yang perlu dijadikan
dasar perencanaan kegiatan?

lingkungan sekolah

dana operasional

warga sekolaH

sarana dan prasara sekolah


Dokumentasi catatan refleksi
pribadi

CATATAN REFLEKSI
REFLEKSI MANDIRI SEBAGAI PEMBINA OSIS

RAPAT KOORDINASI BERSAMA PENGURUS OSIS DAN KEPALA SEKOLAH TERKAIT


REFLEKSI KEGIATAN PORSENI
umpan Balik
KETUT SARENING,S.PD
Kepala sekolah SMAN 1 Poli-polia

RENI FELDA,S.PD
terimakasih

Anda mungkin juga menyukai