Anda di halaman 1dari 1

Kerjakan Tugas Latihan Soal dibawah ini

LATIHAN SOAL :

1. Di suatu negara dalam tahun 2004 Produk Nasional Bruto riil bernilai 120 triliun rupiah
dan meningkat menjadi 135 triliun rupiah pada tahun 2005. Berapakah tingkat
pertumbuhan ekonomi pada tahun 2005?
2. Dalam suatu perekonomian, yang tergolong sebagai penduduk usia kerja berjumlah
15.865.761 orang, tetapi hanya sebanyak 8.122.428 orang yang tergolong sebagai
angkatan kerja. Di antara angkatan kerja tersebut sebanyak 7.428.561 orang mempunyai
pekerjaan. Berdasarkan data di atas, tingkat partisipasi angkatan kerja dan pengangguran
adalah:
3. Di suatu negara dalam tahun 2004 Produk Nasional Bruto riil bernilai 140 triliun rupiah
dan meningkat menjadi 155 triliun rupiah pada tahun 2005. Pada tahun 2004 jumlah
penduduknya 13 juta dan meningkat menjadi 13,2 juta dalam tahun 2005. Berapakah
pendapatan per kapita tahun 2004 dan 2005 dan berapakah kelajuan pertambahan
kemakmurannya?
4.
Tahun dasar (1996) Tahun 2002
Kelompok Weightage Harga Harga x Harga Harga x
Barang (rupiah) weightage (rupiah) weightage
A 35 1.000 50.000 3000 100.000
B 25 4.000 150.000 12.000 220.000
C 15 6.000 25.000 16.000 80.000
D 25 3.000 65.000 9.000 200.000
100 290.000 600.000

Berapa indeks harga pada tahun 2002 dapat dihitung:

Anda mungkin juga menyukai