Anda di halaman 1dari 1

RANGKUMAN TAMBAHAN

MATERI PJOK KELAS 3 SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2022-2023
GERAK DASAR LOKOMOTOR DAN NONLOKOMOTOR
1. Gerak dasar nonlokomotor adalah gerak yang tidak berpindah tempat
2. Contoh permainan dalam gerak Non-lokomotor sebagai berikut :

 Permainan mengambil bola tanpa berpindah tempat


 Dalam permainan menirukan gerak jarum jam, arah putaran badan selalu ke kanan
 Permainan “menirukan gerak jarum jam “ bermanfaat untuk Meningkatkan respon
otak

 Permainan Hula Hoop


 Permainan Hula Hoop bermanfaat untuk Kekuatan otot kaki dan pinggul, serta
keseimbangan tubuh
 Memutar hula hoop biasa dilakukan dibagian pinggang

3. Permainan melompati rintangan


4. Permainan “ selusupan” merupakan kombinasi gerak dasar lokomotor merangkak,berlari
dan melompat

Anda mungkin juga menyukai