Anda di halaman 1dari 1

Langkah – Langkah Pembuatan

BUDIKDAMBER

Sediakan ember yang berukuran 80L dan lubanginlah


sebanyak 10 lubang, bagian tutupnya menggunakan solder

Satukan tutup tersebut dengan kawat


dan ikat menggunakan tali plastik

Ember diisi air sampai penuh dan didiamkan selama 24 jam


agar bahan kimia di ember hilang

Lubangi gelas plastik di bagian badan gelas

Mengukur bibit selada 10 cm yang kami gunakan bibit


akar seladanya dan yang diambil bagian akar dan batang
Sediakan
BAHAN dan
ALAT Isi gelas plastik dengan arang tetapi tidak sampai setengah
kemudian letakan bibit selada dan padatkan dengan arang
lagi.

Buang air yang sudah didiamkan selama 24 jam tadi dan


isi lagi ember dengan air sampai 70 liter

Lalu masukkan benih ikan lele sebanyak 90 ekor

Letakkan tutup ember yang sudah disusun di gelas


plastik yang sudah berisi Salada

Ember diletakkan di tempat yang


terdapqr sinar matahari

Anda mungkin juga menyukai