Anda di halaman 1dari 13

PROPOSAL USAHA

PRODUK KECANTIKAN

F-GLOW BEAUTY

PRESENTED BY:-NURUL KHALFIA MAULANI


-NURFADILLAH
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kami panjatkan kepada tuhan yang maha esa, yang telah memberikan rahmat
dan hidayah dan karunia-nya sehingga kami dapat menyelesaikan pembuatan Proposal Usaha kami
yaitu " PRODUK KECANTIKAN " dengan baik dan lancar. Dan kami mengucapkan terimakasih
kepada pihak yang telah membantu sehingga Proposal Usaha ini terselesaikan.

Saya berharap Proposal Usaha ini dapat berguna dalam rangka menambah wawasan dan
pengetahuan bagi kita semua. Kami juga menyadari bahwa didalam Proposal usaha ini terdapat
kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, kami berharap adanya saran dan usulan
demi perbaikan Proposal Usaha yang telah kami buat di masa yang akan datang, mengingat tidak ada
sesuatu yang sempurna tanpa saran yang membangun.

MAKASSAR,14 JULI 2023


DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..............................................................................................................................................

BAB I PENDAHULUAN.........................................................................................................................................

1.1. IDENTIFIKASI USAHA...................................................................................................................................

1.2. LATAR BELAKANG USAHA ...................................................................................................................................

1.3. TUJUAN USAHA...........................................................................................................................................

1.4. MANFAAT USAHA........................................................................................................................................

1.5. VISI PERUSAHAAN.......................................................................................................................................

1.6. MISI PERUSAHAAN......................................................................................................................................

BAB II PEMBAHASAN.........................................................................................................................................

2.1. PROFIL PERUSAHAAN..................................................................................................................................

2.2. ASPEK PRODUKSI........................................................................................................................................

2.3. ASPEK OPERASIONAL..................................................................................................................................

2.4. ASPEK PEMASARN.......................................................................................................................................

2.5. RENCANA PERLUASAN USAHA...................................................................................................................

2.6. ASPEK KEUANGAN.....................................................................................................................................


BAB I
PENDAHULUAN
1.1. IDENTIFIKASI USAHA

Nama usaha :F-Glow Beauty

Nama pemilik :

Bidang usaha :Kecantikan

Jenis usaha :Industri besar

Jenis produk : SkinCare, BodyCare, Kosmetik dan Perawatan kecantikan

Alamat :Makassar, Indonesia

Contact Person :081217267097

E-mail :fglowbeauty@gmail.com

1.2. LATAR BELAKANG USAHA

Skin Care, Body Care, Kosmetik, Dan Perawatan Kecantikan merupakan unsur yang sangat
penting dalam dunia kecantikan, kecantikan semakin brkembang dari masa ke masa, dan sudah
menjadi sebuah kebutuhan khususnya untuk kaum hawa. Yang mendambakan kecantikan dari luar
akhirnya berdampak semakin luasnya industri kecantikan didunia termasuk Indonesia, dimana dari
tahun ke tahun tingkat penjualannya semakin meningkat baik produksi skincare, bodycare, kosmetik
dan perawatan kecantikan.

F-glow beauty Merupakan usaha kecantikan besar yang dibangun untuk menyediakan
berbagai produk kecantikan dan perawatan kecantikan, untuk para pria dan wanita. Usaha kecantikan
F-Glow Beauty berdiri pada tahun 2022. Tepatnya pada tanggal 2 Agustus 2022 di
Makassar,Iindonesia. yang didirikan oleh sekelompok wanita yang berisikan 2 (Dua) orang yang
Bernama Nurul Khalfia Maulani dan Nurfadillah. Mereka adalah wanita yang memiliki bakat dalam
bidang kecantikan mereka pun mengembangkan bakatnya untuk dijadikan Usaha.
1.3. TUJUAN USAHA

a) Menyediakan produk kecantikan dengan kualitas prima, original, dan terpercaya


b) Tercapainya kepercayaan dan memberikan kepuasan pelanggan terhadap produk yang
diberikan
c) Sebagai tempat yang dipercaya setiap orang untuk mempercantik dirinya
d) Untuk menambah daya tampung tenaga kerja sehingga dapat mengurangi angka
pengangguran
e) Untuk menerapkan jiwa kewirausahaan

1.4. MANFAAT USAHA

a) Mampu memenuhi kebutuhan dan selera konsumen


b) Menciptakan lapangan kerja
c) Meningkatkan pendapatan dan memperoleh keuntungan

1.5. VISI PERUSAHAAN

“Menjadikan usaha kecantikan yang inofatif, terdepan dan terpercaya.”

1.6. MISI PERUSAHAAN

F-Glow Beauty Hadir untuk membantu anda tampil cantik sempurna melalui:

1. Metode perawatan yang menggunakn teknologi terkini


2. Staf yang kompeten dan menunjang standar pelayanan tinggi
3. Kenyamanan pelanggan dengan mengutamakan keamanan dan komitmen untuk
memberikan pelayanan yang terbaik
4. Sebagai sarana usaha yang menyediakan berbagai produk kecantikan dan pelayanan atas
kebutuhan dalam hal kecantikan
BAB II
PEMBAHASAN
2.1. PROFIL PERUSAHAAN

A. Jenis Usaha
Usaha yang kami jalankan adalah usaha di bidang perdagangan produk kecantikan atau
skincare serta klinik perawatan kecantikan.
B. Nama Perusahaan
Nama usaha yang kami jalani ini adalah “F-Glow Beauty”
C. Ruang Lingkup Usaha
Ruang lingkup usaha ini kami rancang sebaik mungkin karena semua itu bisa berpengaruh
terhadap maju mundurnya perusahaan kami, maka dari itu kami berusaha memberikan
sesuatu yang terbaik pada konsumen. Klinik kecantikan face of beauty international yang
berada di JL.Meranti Raya, Makassar, Sulawesi Selatan sangat strategis karena lokasi tersebut
tidak terlalu jauh dari pusat kota dan akses transportasi menuju lokasi perusahaan sudah
lancar.

2.2. ASPEK PRODUKSI

A. Jenis Produksi
Adapun jenis produk dari usaha ini adalah skincare atau produk kecantikan wajah. Produk
skincaretersebut meliputi facial wash, toner, serum day cream, dan night cream yang
disesuaikan dengan jenis kulit tiaporang untuk mengatasi permasalah kulit wajah seperti
jerawat, flek hitam, kusam, ataupun sensiti. Terdapat 4 (empat) paket skincare yang
disesuaikan dengankondisi kulit yaitu Acne face, whitening fave,sensitive face, dan anti
angging face.
B. Keunggulan Produk
Sebagai produk kecantikan yang aman dan memiliki berbagai macamkeunggulan yaitu
diantarany:
1. Harganya terjangkau oleh konsumen
2. Kualitas dan mutu produk terjamin
3. Disusun dengan jenis kulit dan kebutuhan setiap individu
4. Produk aman original
C. Jumlah Produk
Perencanaan Stock produk, yaitu:
Acne Face :500 paket
Whitening Face :500 paket
Sensitive Face :350 paket
Anti angging Face :200 paket
D. Sumber Produk
ekerja sama dengan klinik kecantikan ternama yaitu, dengan Dr. Metz skin
care untuk menjadi bagian dari mitra klinik kecantikan tersebut dengan
membuat maklon pada produk skin carenya menjadi paket produk
kecantikan dan klinik kecantikan face of beauty international. Dengan
menjadi mitra dari sebuah klinik kecantikan ternama tentunya dapat dengan
mudah mendapatkan produk kecantikan tersebut. Produk dapat di restock
dan di pesan sesuai pesanan. Produk sangat mudah didapatkan karena klinik
selalu menyediakan produk dalam jumlah besar, sehingga stocknya selalu
terpantau dan jarang terjadi kekurangan. Serta kami juga melayani
pelayanan secara online,dan jasa pengiriman kami juga sudah bisa ke luar
Kota hingga ke luar Negeri.
E. Peralatan dan perlengkapan yang digunakan
 Modal Investasi
a. Bangunan
b. Mesin dan peralatan
 Kulkas
 Meja Front Office atau kasir
 Skin analyzer
 Steamer wajah
 Lampu wajah
 Laser lipo
 Meso terapi
 Mikrodemabrasi
 Alat facial
 Waxing dan paraffin
 Glavanik
 Mesin pembuat produk
 Sofa
 Televisi
 Komputer
 AC
 Rak produk
 Rak peralatan
 Lemari penitipan barang
 Facial Bad
 Kursi type Caesar
 Slimut
 Bantal
 Kemben (Untuk gaji baju)
 Handuk besar
 Tisu wajah sekali pakai kotak putih
 Pot krim putih
 Bandana
 Lilin telinga
 Masker tisu wajah
 Hiasan dinding
 Cermin dinding
 Aksesoris meja
 Alat transportasi (mobil box dan motor)
 Modal Kerja
 Produk Kecantikan
 Klinik kecantikan
 Peralatan kantor
2.3. ASPEK OPERASIONAL

1. Waktu Kegiatan Operasional


 Kantor :Senin – Jum’at, 07.30 – 15.00
 Klinik :Senin - Sabtu, 09.00 – 16.00
 Pabrik :Senin – sabtu, 07.00 – 17.00
2. Jumlah tenaga yang Dibutuhkan
 Kantor :46 orang karyawan
 1 Manager (1 Asisten)
 1 Product Manager ( 1 asisten)
 1 HRD
 2 Data analyst
 2 Administrasi keuangan
 3 Digital marketing
 17 Sales
 3 Developer
 2 Resepsionis
 3 Clening service
 3 office boy
 3 office girl
 3 Satuan pengaman
 Klinik :11 Orang karyawan
 2 Dokter Estetika
 3 Beauty Therapist
 1 Beauty Advisor / Consultant
 2 Resepsionis
 1 Satuan pengamanan
 Pabrik :136 Orang Karyawan
 120 produksi
 4 Teknisi
 1 Administrasi
 5 Satuan pengamanan
 3 Work Technical
 3 Quality Assuranse
3. Proses pengadaan Barang
a. Melakukan so stok opename setiap hari sebelum closing toko, yang
Bertujuan untuk mengecek ketersedian produk
b. Melakukan pencatatan pada setiap pada setiap barang yang masuk dan keluar
c. Melakukan pemesanan produk kepada pabrik kami yang terjadwal yaitu semimggu
sekali ,dilakukukan pada hari senin
d. Ctronlling dean melakukan pengecekan barang yang telah dipasok oleh pabrik kami
e. Menata atau mengisi kembali ketersedian barang yang kosong.
2.4. ASPEK PEMASARAN

A. Analisis SWOT

Strength (kekuatan)

1. Kualitas produk yang baik dan prima


2. Harga yang lebih murah dibandingkan kompepetitor
3. Berbagai macam produk sesuai dengan kondisi kulit
4. Usaha yang menguntungkan
5. Banyak diminati 0leh berbagai kalangan ,terutama Wanita
6. Target pasar yang jelas yaitu kalangan Wanita

Weakness (Kelemahan)
1. Pangsa pasar tidak menjamah seluruh lapisan masyarakat, lebih diutamakan kalangan
menengah keatas
2. Produk yang diperjualakn tidak semua memiliki BPOM.
3. Tidak semua orang cocok dengan produk yangditawarkan

Opportunities (Peluang):
1. Daya beli konsumen tinggi
2. Perkembangan IPTEK yang semakin maju dapat mempromosikan produk bisnis
3. Selera pasar , saat ini dunia kecantikan , skin care sedang menjadi tren di masyarakat,
sehingga menjadi peluang yang tepat untuk mengembangkan bisnis
4. Besarnya pasar dan pertumbuhan pasar yang semakin pesat, saat ini tidak hanya kalangan
Wanita saja yang menggunakan skin care, namun juga pria selain itu tidak hanya orang
dewasa , tapi juga remaja dapat menggunakan produk kecantikan
5. Pemasaran melalui sosialo media ,ini merupakan peluang yang tepat dalam memasarkan
produk dan branda awareness dimasyarakat

Threat (ancaman):
1. Perubahan selera konsumen, yaitu berpalingnya konsumen ke produk lain,
2. Perubahan pendapatan konsumen
3. Ketidakcocokan konsumen terhadap produk atau treatment yang ditawarkan
4. Banyak produk competitor yang dijual luas seperti di minimarket atau Supermarket

B. Strategi STP (Segmentasi, Targeting, & Positioning)

1) Segmentasi
Segmentasi dari segi demografis yaitu jenis kelamin, usia dan pendapatan pasien. Dari segi
psikografi yaitu, wanita yang memperhatikan penampilan, dan menyukai perawatan kulit
serta yang berjiwa muda.
2) Targeting
Konsumen dengan kemampuan ekonomi kalangan menengah kebawah, yang berusia antara
15 tahun sampai 45 tahun dan ingin memiliki kondisi kulit yang lebih baik. Target pasar kami
adalah dari kalangan kelas menengah kebawah dari remaja sampai dewasa, dengan
pemberian harga yang terjangkau serta tidak menyulitkan pembeli.
3) Positioning
Pusat skin care yang memberikan solusi terbaik bagi konsumen dengan menyediakan
berbagai paket skin care sesuai dengan kondisi kulitnya. Posisi “f-glow beauty” jadi pesaing
bagi brand skin care lain.

C. Strategi Pemasaran

1) Product
F-Glow Beauty memiliki beberapa macam produk perawatan wajah yang berfungsi dari
setiap produk disesuaikan dengan masalah yang dihadapi konsumen.
Produk skin care yang dalam pemakaiannya disesuaikan dengan kondisi keadaan konsumen.
Produk Minies Skin Care antara lain:
a. Acne face (Day Cream, Night Cream, Facial wash) untuk mengatasi kondisi kulit
berjerawat
b. Whitening face (Day cream, Night cream, Facial wash) untuk kulit normal atau
kusam.
c. Sensitive face (Day cream, Night Cream, Facial wash) untuk kulit sensitive.
d. Anti Aging face (Day cream,Night cream, Facial wash) untuk mengatasi penuaan dini
2) Place
F-Glow Beauty international berlokasi di daerah Makassar yaitu di Jl. Meranti Raya, kota
Makassar dan dekat dengan pusat perbelanjaan dan sekolah serta permukiman. Yang mana
f-glow beauty akan berada di jalan raya utama yang pasti dilewati oleh orang yang akan pergi
ke tempat sekitarnya, baik dari lingkungan perumahan, pusat perbelanjaan dan
perguruan tinggi tersebut. Untuk fasilitas toko f-glow bbeauty mempunyai 1 ruang tunggu
yang dan dilengkapi dengan fasilitas AC dan Televisi.
3) Promotion
F-Glow Beauty melakukan berbagai promosi dari akan launching sampai toko berjalan.
Promosi yang dilakukan sebagai berikut:
a. Menyebarkan brosur ke daerah perumahan terdekat,perguruan tinggi dan pusat
perbelanjaan sekitar lokasi F-Glow Beauty
b. Membuat katalog produk F-Glow Beauty.
c. Melalui informasi para pembeli dari mulut ke mulut
d. Advertising: Melakukan endorsement atau paid promote kepada influencer di
berbagai sosial media
e. PR Online: Membuat akun Sosial Media di Instagram dan Twitter dan selalu
mengupdate informasi mulai dari informasi kecantikan, promo,dan juga testimoni
penggunaan produk F-Glow Beauty.
4) Price
Harga produk kecantikan dan perawatan klinik F-Glow Beauty:
No Nama Produk Harga

1 Acne Face Rp.280.000

2 Whitening Face Rp.280.000

3 Anti Aging Face Rp.280.000

4 Sensitive Face Rp. 280.000

5 Paket Body Lotion Rp. 260.000

No Nama Treatment Harga

1 Facial Strat From Rp. 50.000

2 Cauter Strat From Rp. 150.000

3 Microdermabrasi Rp.150.000

4 Radio Frequency (Setrika Wajah) Rp.250.000

5 Laser Rp. 200.000

6 Dermaroller Rp.200.000

7 Hydro Dermabrasion Water Therapy Rp.200.000

No Nama Treatment Harga

8 Totok Wajah Rp. 25.000

9 Chemical Peeling Rp. 150.000

10 Microdermabrasi Rp.150.000

11 Oxygen Jet Peel Rp.200.000

12 Microneedling Treatment Rp.250.000

13 Waxing Strat From Rp. 50.000

14 Foot Spa Rp. 50.000

15 Relaxing stone Massage Rp.70.000

16 Ratus V Rp. 35.000

17 Sauna Rp. 45.000

18 Earcanle Rp.25.000

19 Body Massage Rp. 60.000


2.5. RENCANA PELUANG USAHA

Jika ada tanggapan positif dari semua pihak dan ada model yang mendukung ,saya memiliki
rencana perluasan usaha usaha diantaranyap :

a. memperbanyak jenis produk yang jual , sehingga lebih lengkap


b. perluasan lahan usaha dan meng-upgrade desain interior dari lengkap
c. memperbanyak alat treatment
d. menambah cabang baru setiap kota .

2.6. ASPEK KEUANGAN

Aspek finasial dari proposal bisnis ini dapat memperlihatkan potensi dana yang dimiliki, kebutuhan
dana, dan perhitungan kelayakan usaha,. Dengan melakukan analisi biaya tetap dan analisis biaya
tidak tetap, analisis BEP,analisi modal, analisis keuangan , dan juga penentuan biay per
unit.perhitungan secara finansial yaitu sebagai berikut :

a. Sumber pendanaan
sumber dana berasal cari modal sendiri dengan persentase 100
b. kebutuhan pembiayaan \ modal invetasi
Uraian Banyaknya Harga/Unit Jumlah

1. 1 Rp 100.000.000,00
Rp,100.000.000,00
2. Bangunan

3. Sofa + Meja 1 Rp 3.000.000,00 Rp 3.000.000,00

4. TV 1 Rp 2.500.000,00 Rp 2.500.000,00

5. Komputer 1 Rp 4.500.000,00 Rp 4.500.000,00

6. AC 1 Rp 3.000.000,00 Rp 3.000.000,00

7. Kulkas 1 Rp 1.300.000,00 Rp 1.400.000,00

8. Rak Produk 2 Rp 300.000,00 Rp 600.000,00

9. Meja Kasir 1 Rp 3.500.000 Rp 3.500.000

10. Skin analyzer 3D 1 Rp 27.000.000 Rp 27.000.000


portable

11. Steamer Wajah 2 Rp 900.000 Rp 1.800.000

12.Lampu Wajah 2 Rp 750.000,00 Rp 1.500.000,00

13. Laser lipo 1 Rp 5.500.000 Rp 5.500.000

14. Meso terapi 1 Rp 3.800.000 Rp 3.800.000

15.Mikrodermabasi 1 Rp 1.400.000 Rp 1.400.000

16. Paket alat facial 2 Rp 215.000,00 Rp 430.000,00

1 Rp 650.000,00 Rp 650.000,00
17.Waxing dan parafin

18. Glavanik 1 Rp 2.280.000,00 Rp 2.280.000,00


1 Rp 23.000.000,00
19. Mesin Pembuat produk Rp 23.000.000,00

20. Rak Produk 1 Rp 3.800.000,00 Rp 3.800.000,00

1 Rp 3.700.000,00 Rp 3.700.000,00
21.Lemari Penitipan barang

22.Rak Peralatan 1 Rp 638.000,00 Rp 638.000,00

23. Facial Bad 5 Rp 2.999.000,00 Rp 14.995.000,00

5 Rp 150.000,00 Rp 750.000,00
24. Kursi Type caesar

25. Slimut 5 Rp 278.000.00 Rp 1.390.000,00

26.Bantal 5 Rp 75.000,00 Rp 395.000,00

27.Kemben 5 Rp 80.000,00 Rp 400.000,00

28.Handuk 10 Rp 8.000,00 Rp 80.000,00

29. Tisu wajah 15 Pk Rp 30.000,00 Rp 450.000,00

30. Bandana 10 Rp 2.000,00 Rp 20.000,00

31.Lilin Telinga 15 Pk Rp 6.000,00 Rp 90.000,00

32.Masker Tisu wajah 10 Pk Rp 40.000,00 Rp 400.000,00

33. Paket hiasan dinding 20 Pcs Rp 480.000,00 Rp 480.000,00

34.Cermin dinding jumbo 1 Rp 550.000,00 Rp 550.000,00

35. Paket aksesoris meja 15 Rp 200.000,00 Rp 200.000,00

Rp 14.000.000,00
2 Motor
36.Alat transportasi/
Rp 14.000.000,00 Rp 124.000.000,00
Expedisi barang
1 mobil
Rp 100.000.000,00

37. Paper bag product 1000 pcs Rp 400,00 Rp 400.000,00

Jumlah Rp224.353.400,00 Rp338.598.000,00

Anda mungkin juga menyukai