Anda di halaman 1dari 20

PROPOSAL USAHA

TENTANG
BISNIS KOSMETIK

NAMA : IRMAYANI
NIM : 2010411022

METODE PENELITIAN

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS


JURUSAN MANAJEMEN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALU
2021/2022
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI...............................................................................................1
KATA PENGANTAR................................................................................2
BAB I PENDAHULUAN...........................................................................3
A. Latar Belakang.....................................................................3
B. Visi Misi...............................................................................3
C. Alasan Didirikan..................................................................4
D. Ruang LIngkup....................................................................4
E. Tujuan .................................................................................5
F. Manfaat................................................................................6
a) .Bagi Penjual............................................................6
b) .Bagi Pembeli...........................................................8

BAB II PROFIL USAHA..........................................................................9


a) Jenis Produk.............................................................9
b) Keunggulan produk................................................10
c) Ruang lingkup usaha..............................................11
G. Produk Usaha.........................................................................

BAB III PERENCANAAN POSISI............................................................


H. Keterangan Posisi...............................................................12
I. Pendidikan & Pelatihan......................................................13

BAB IV ASPEK PEMASARAN.............................................................14


a) Faktor kompetitif...................................................15
b) Rencana bisnis.......................................................15

BAB V ISI RENCANA USAHA.............................................................16


a) Pengertian..............................................................17
b) Analisa biaya usaha................................................18

BAB VI PENUTUP..................................................................................19
J. Kesimpulan .......................................................................19
K. Saran..................................................................................19
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada Allah SWT karena atas rahmat dan
keridoannya, kami dapat membuat suatu gagasan usaha yang Insya Allah akan
bermanfaat bagi kami sebagai pemilik usaha, investor, dan umumnya masyarakat.
“YANLIUSHOP PALU”adalah nama perusahaan yang kami buat untuk kegiatan
usaha ini, yang bergerak dibidang kosmetik.
Kami sangat berterima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung,
memberi saran dan masukannya untuk usaha ini. Khususnya kepada dosen pengampu
kami, yang sangat berperan dalam pengarahan kegiatan usaha ini.

Palu 5 November 2002

IRMAYANI
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Usha


Kosmetik merupakan unsur yang sangat penting dalam dunia kecantikan.
Kecantikan semakin berkembang dari masa ke masa dan sudah menjadi sebuah
kebutuhan khususnya untuk kaum hawa yang mendambakan kecantikan dari luar
akhirnya, berdampak pada semakin luasnya industri kosmetik di dunia termasuk juga
di Indonesia. Indonesia tidak lepas dari gaya hidup modern saat ini. Hal ini terbukti
dari peningkatan produk kosmetik di Indonesia, dimana dari tahun ke tahun
penjualannya meningkat dan meningkat baik produksi kosmetik dalam negeri,
maupun kosmetik luar negeri. Industri kosmetik wanita merupakan industri yang
dapat dikatakan cukup dinamis, sehingga banyak perusahaan dengan merek-merek
kosmetik yang beragam yang berminat untuk masuk berkecimpung dan
mengembangkan pasarnya di Indonesia. Selain alasan tersebut, banyak wanita yang
sangat ingin terlihat cantik merupakan hal yang paling penting serta telah menjadi
sebuah kewajiban, juga merupakan salah satu alasan mengapa banyak produsen yang
menyasar lahan ini sebagai lahan yang menguntungkan untuk akhirnya memunculkan
banyak variasi perawatan kecantikan untuk memuluskan jalan seorang wanita agar
terlihat cantik, dan membuat para konsumen memiliki banyak pilihan dalam
menggunakan kosmetik.
Begitu banyak berbagai produk kecantikan yang dapat dilihat di berbagai tempat
dipasaran dengan berbagai kemasan, bentuk, harga, serta kegunaanya. Bermacam-
macam perusahaan dalam bidang kosmetik berdiriuntuk berlomba-lomba memenuhi
kebutuhan para perempuan di bidang yang satu ini, sehingga pasar kosmetik menjadi
pasar yang sangat menguntungkan untuk diincar oleh para produsen.sehingga
masyarakat sangat kesulitan dalam memenuhu kebutuhan hidupnya, sehingga
mengakibatkan kehidupan ekonomi masyarakat dan itu sangat rendah. Selain itu
dimana perusahaan – perusahaan besarpun ikut menurun banyak perusahaan yang
berhenti produksi dan gulung tikar karna perusahaan tersebut tidak dapat lagi
memproduksi dalam jumlah besar. Dengan melihat kondisi seperti itu saya akan
membuat sebuah usaha pembuatan kosmetik dari bahan alami namun berkhasiat
tinggi, karena terbuat dari bahan alami ini lah kosmettik buatan saya harganya
terjangkau oleh konsumen dan tidak menimbulkan efek samping.

B. Visi Misi
Visi :
 Terkenal dengan kualitas produk dengan bertanda BPOM
 Terbaik dalam pelayanan pemesanan produk
 Terkemuka di wilayah Tambakromo
Misi :
 Mewujudkan kosmetik yang aman dan tidak ada efek samping
 Mewujudkan pelayanan cepat dan tanggap
 Mewujudkan daya tarik masyarakat untuk produk kosmetik yang sudah
BPOM

C. Alasan Didirikan
Mengapa usaha kosmetik ini didirikan? Pertanyaan ini sering ditanyakan
khalayak. Usaha kosmetik YANLIUSHOP ini didirikan karena ada banyak dan bukan
cuman satu dua orang saja yang bertanya kepada saya mengenai produk skincare dan
body care yang saya gunakan,jadi saya berpikir kenapa saya gk nyiptain brand sendiri
gitu yah ? kan bisa nambah”uang saku selain untukpemakaian sendiri tentunya bisa
membantu juga untuk ciwi”di kota palu agar bisa tampil percaya diri (glow up) kata
jaman anak milenial.
Usaha kosmetik yang lengkap dan sudah BPOM jarang yang ada dan
didirikan,untuk persaingannya juga lebih minimalis, tanpa adanya persaingan yang
lebih ketat,mengapa usaha ini dinamakan Beauty and the best?
Kalian pasti mengetahui film kartun yang berjudul Beauty and the beast, film itu
menceritakan dimana binatang yang buas bisa bersanding dengan putri yang sangat
cantik. Dengan ketertarikan film tersebut, maka orang yang kurang baik (parasnya)
bisa menggunakan produk kecantikan di Beauty and the best bisa mengalami
perubahan yang positif, dan orang yang sudah cantik parasnya maka bisa lebih cantik
pula. Maka itu dengan adanya usaha kecantikan menyediakan dan mempermudah
merias wajahnya dan merawat kulitnya juga memperhatikan kesehatanya.

D. Ruang Lingkup
Untuk memperjelas hal yang akan dibahas dan agar tidak terjadi pembahasan
yang terlalu luas dan menimbulkan penyimpangan, maka penulis memberikan
batasan-batasan masalah yaitu sebagai berikut:
a. Bisnis yang dikembangkan fokus pada penjualan kosmetik, perawatan pribadi
dan alat-alat kecantikan berbasis website.
b. Penulisan terbatas hanya pada tahap perancangan proses bisnis dan sistem
informasi
c. Perancangan tidak membahas mengenai rincian teknis dari pengembangan
sistem seperti kode pemrograman, sistem keamanan, dsb.
d. Hasil akhir perancangan berupa prototype aplikasi.

E. Tujuan dan Manfaat


Adapun tujuan dari penelitian ini adalah:
a. Mengidentifikasikan kebutuhan masyarakat dalam berbelanja produk
perawatan diri dan kecantikan
b. Menentukan model bisnis dan desain aplikasi Beautify yang dapatmemenuhi
kebutuhan masyarakat
c. Membuat aplikasi berbasis web yang dapat menjadi solusi atas permasalahan
dan menjawab kebutuhan masyarakat
F. Manfaat
a. Bagi Penjual
 Dapat memasarkan produk pada target pasar yang tepat karena pembeli
yang mengunjungi Beautify adalah pembeli yang mencari produk
perawatan diri dan kecantikan.
 Transaksi penjualan tidak dibatasi oleh waktu dan tempat sehingga penjual
dapat mengelola toko dan melakukan transaksi mereka kapan pun dan
dimana pun. Sehingga dapat menjangkau pembeli dengan lebih luas dan
tidak perlu menyewa tempat.
 Memudahkan promosi produk melalui media online, tersedianya fitur
premium serta review dan rating juga dapat membantu penjual dalam
memasarkan dan meningkatkan penjualan produk mereka.
b. Bagi Pembeli
 Memungkinkan pembeli mendapatkan produk yang diinginkan dengan
harga bersaing.
 Menghemat waktu dan tenaga untuk berbelanja produk perawatan diri dan
kecantikan.
 Membantu dalam membuat keputusan pembelian berdasarkan review dan
rating maupun ulasan produk oleh Beauty Blogger atau pakar kecantikan
yang menjadi partner Beautify.
 Memberikan rasa aman dan nyaman dalam berbelanja dengan fitur-fitur
yang relevan dengan perawatan diri dan kecantikan.
 Metodologi Penelitian
Metodologi yang digunakan dalam perancangan Business IT Startup ini adalah
sebagai berikut:
 Pengumpulan data
 Studi Pustaka
Studi pustaka merupakan metode pengumpulan data yang dilakukan
dengan mencari informasi yang terdapat pada buku-buku referensi dan
berbagai artikel yang berhubungan dengan objek penelitian. Hasil dari
studi pustaka ini digunakan sebagai landasan teori dalam mendukung
skripsi.
 Kuesioner
Kuesioner merupakan metode pengumpulan data berisi daftar
pertanyaan dalam bentuk kuesioner/angket yang ditujukan kepada
responden. Metode ini dilakukan untuk mendapatkan informasi secara
langsung mengenai objek penelitian.
 Analisa Bisnis
Metode analisa bisnis yang digunakan dalam penulisan ini adalah
Business Model Canvas (BMC). BMC digunakan untuk memberikan
gambaran lengkap mengenai proses bisnis dan strategi bisnis yang akan
dibangun. BMC terdiri dari 9 blok area aktivitas bisnis yaitu:
 Customers Segment
 Value Proposition
 Customer Relationship
 Channel
 Revenue Stream
 Key Resource
 Key Activities
 Key Partnership
 Cost Structure
 Analisa Industri
Analisa industri dilakukan menggunakan analisis lima kekuatan Porter
yang terdiri dari ancaman pesaing, ancaman produk pengganti, ancaman
pendatang baru, daya tawar pemasok dan daya tawar pembeli.
 Perancangan
Metode perancangan yang digunakan adalah Object Oriented Analysis
and Design (OOAD) yang merupakan suatu pendekatan rekayasa
perangkat lunak dari sebuah sistem yang terdiri dari sekelompok objek
yang saling.

BAB II
PROFIL PERUSAHAAN

Data perusahaan
Nama usaha : “YANLIU BEATY SHOP”
Tempat : Jln.zebra
Bentuk usaha : Perdagangan dengan pengembangan Usaha Mandiri
Kecil & Menengah (UMKM)

Data Pengusaha
Nama : Irmayani yanliu
Tempat,Tanggal Lahir : 01 oktober 2002
Pendidikan : Sedang menempuh S1 Pogram Study Manajemen
Universitas Muhammadiyah Palu
 JENIS PRODUK
Adapun jenis produk dari usaha ini adalah produk kecantikan khususnya
produk masker yang memiliki nama brand nya yaitu “Nivara Beauty Mask”.

 KEUNGGULAN PRODUK Sebagai produk kecantikan yang aman bagi para


wanita dan memiliki berbagai macam keunggulan diantaranya:
a) Pengaplikasian masker lebih mudah
b) Penyerapan essence lebih efisien
c) Pengguna dapat melakukan aktivitas lain selagi memakai sheet mask
d) Harga terjangkau oleh konsumen
e) Mutu dan kualitas terjamin
f) Tidan menimbulkan efek samping
g) Sudah lulus uji coba (BPOM) Badan Pengawas Obat dan Makanan

 RUANG LINGKUP USAHA


Ruang lingkup usaha kami dengan sebaik mungkin karena semua itu bisa
berpengaruh terhadap majunya perusahaan kami,Usaha yang akan saya jalankan
adalah menjual produk kosmetik yang sudah BPOM. Kosmetik adalah bahan-
bahan yang digunakan untuk memberikan dampak kecantikan dan kesehatan bagi
tubuh. Kosmetika dikenal sejak berabad-abad yang lalu. Pada abad ke-19,
pemakaian kosmetika mulai mendapat perhatian, yaitu selain untuk kecantikan
juga untuk kesehatan.Kosmetika berasal dari kata kosmein (Yunani) yang berarti
”berhias”. Bahan yang dipakai dalam usaha untuk mempercantik diri ini, dahulu
diramu dari bahan-bahan alami yang terdapat di sekitarnya. Sekarang kosmetika
dibuat manusia tidak hanya dari bahan alami tetapi juga bahan buatan untuk
maksud meningkatkan kecantikan, namun penggunaan bahan kimia ini banyak
menimbulkan dampak yang buruk pada kulit.

Maka dari itu saya akan menjual kosmetik dari bahan alami dan yang sudah
BPOM yang tidak menimbulkan efek samping dan aman untuk kulit, serta dapat
digunakan untuk semua usia. Badan pengawas obat dan makanan badan pengawas
obat dan makanan (BPOM) adalah lembaga pemerintah yang bertugas melakukan
regulasi, standarisasi, dan sertifikasi prooduk makanan dan obat yang mencakup
keselurahan aspek pembuatan, penjualan, penggunaan, dan keamanan makanan,
obat-obatan, kosmetik, dan produk lainnya.
Badan pengawas obat dan makanan atau yang disingkat BPOM adalah sebuah
lembaga diIndonesia yang bertugas mengawasi peredaran obat-obatan dan
makanan diIndonesia. Fungsi dan tugas badan ini menyerupai fungsi dan tugas
Food dan Drug Administrasi (FDA) diAmerika Serikat.

Fungsi Badan BPOM berfungsi antara lain :


 Pengaturan regulasi, dan standarisasi
 Lisensi dan sertifikasi industri dibidang farmasi berdasarkan cara-cara produksi
yang baik.
 Evaluasi produk sebelum diizinkan beredar
 Post marketing vigilance termasuk sampling dan pengujian laboratorium,
pemeriksaan sarana produksi dan distribusi penyedian dan penegakkan hukum
 Pre-audit dan pasca-audit iklan dan promosi produk
 Riset terhadap pelaksanaan kebijkan pengawasan obat dan makanan
Komunikasi, informasi dan edukasi publik termasuk peringatan publik,Jenis
produk yang akan saya jual adalah semua alat kosmetik dan kebutuhan untuk
menunjang kecantikan kaum hawa tidak hanya wanita remaja tapi juga ibu-ibu
juga perlu merawat kulit wajah dan seluruhnya, terkhusus untuk ibu-ibu mereka
sudah mempunyai keluarga pastinya senang jika mempercantik wajahnya
didepan suaminya.

G. Produk Usaha
Yanliushop palu merupakan usaha kosmetik yang juga memasok dari Scin
Care yang sudah bekerja sama, juga memasok diagen khusus kosmetik. Diusaha ini
tidak memproduksi kosmetik ataupun bedak yang lain.tidak hanya kosmetik tapi juga
menjual pakain dari berbagai segala umur. Berikut adalah beberapa produk usaha di
Beauty and The Best :
 Handbody siang malam
 HB Dosting & Normal racun bagi kulit yang susah putih
 Bedda Lotong khas bugis
 Cream SYR Sepaket (berjerawat,glowing,komedo,whitening
 Cristal X
 Serum vit C
 Bio sepray
 Lipstick
 Conditioner rambut
 Mascara & eyeliner
 Paket aicedo
 Frutablend
 Dtozym
 Cmp
 Em pro
 Sabun whitening
 Body spa
 Perawatan rambut
 Pakaian / baju kekinian dari racun tiktok
 Dan sejenisnya
BAB III
PERENCANAAN POSISI

H. Keterangan posisi:
 Manajer Keuangan
Perencanaan Keuangan, membuat rencana pemasukan dan pengeluaraan
serta kegiatan-kegiatan lainnya untuk periode tertentu. mencari dan
mengeksploitasi sumber dana yang ada untuk operasional kegiatan perusahaan.
mengumpulkan dana perusahaan serta menyimpan dan mengamankan dana
tersebut. kepala bagian keuangan mengkondisikan pekerja di bawahnya untuk
bekerja sesuai jobdis, melaksanakan kegiatan keuangan dan administrasi,
mencatat/pembukuan keuangan perusahaan, mengadakan dana untuk proses
pembelian bahan dan proses, membuat laporan keuangan harian, mingguan,
bulanan, triwulan, tahuna, bertanggung jawab terhadap sistem keuangan.
 Manajer Pemasaran
Merancang dan melakukan kegiatan pemasaran, Merumuskan strategi dan
mengkoordinir kegiatan promosi dan branding. kepala bagian pemasaran
mengkondisikan pekerja di bawahnya untuk bekerja sesuai jobdis,
mempromosikan dan memasarkan produk, mendistribuskan produk ke tempat
pemasaran, misalnya; toko, warung, atau bahkan super market terdekat
 Manajer Operasional
Mengambil keputusan yang berkaitan dengan fungsi operasi dan system
transformasi, perancangan dan desain system, rancangan tugas pekerjaan.
 Akuntansi
Bertanggung jawab terhadap masalah keuangan, adapun untuk mengaudit
keuangan perusahaan dilakukan oleh tim audit dari luar perusahaan.
 Bendahara
Berfungsi sebagai pemegang dana sementara dalam suatu perusahaan.
Memegang hasil penjualan dari laba yang telah didapatkan dari penjualan
produksi. Mengatur pengeluaran dan mengorganisir keuangan dari produksi

 Bagian Produksi
Kepala bagian produksi mengkondisikan pekerja di bawahnya untuk
bekerja sesuai jobdis, bertanggung jawab terhadap persiapan dan proses produksi,
bertanggung jawab terhadap makanan yang dipesan konsumen, menjaga
kebersihan produk dalam proses produksi, cekatan dalam menjaga mutu produk,
baik cita rasa, aroma, ataupun tekstur, mengemas hasil produksi.
 Periklanan
Bertanggung jawab atas dilakukannya proses pengiklanan atas perusahaan
tersebut untuk mendapatkan konsumen. Bisa melalaui via telepon, via internet
contohnya facebook, instagram, twitter, line, bbm, whatshap dll.

 Penjualan jasa
Merumuskan strategi dan mengkoordinir kegiatan promosi dan branding,
mepromosikan dan mengikat pelanggan dan bagaimana pelanggan tersebut
percaya dengan produk yang ditawarkan.

 System produksi
etugas atau kurir untuk menjalankan proses pengiriman barang atau jasa.
Saat ada pemesanan barang diluar kota yang tidak bisa diajak COD maka biasanya
harus membutuhkan pengiriman yang lebih cepat contohnya JNE, JNT, POS,
PAKET EXPRESS.

 Persediaan
awab dalam penyediaan pergudangan dan penyediaan barang yang ada
ditoko atau tempat penjualan. Barang masih tersedia banyak atau tidaknya yang
berperan disini adalah bagian persediaan.

 Pengawasan
Mempunyai tugas pokok menjaga, merawat, dan memperbaiki peralatan
yang ada. Dan mengawasi system pengriman barang atau jasa.Dari segi
Manajemen Sumber Daya Manusia di Beauty And The Best :
I. Pendidikan dan Pelatihan
Pentingnya pendidikan dan pelatihan merupakan salah satu faktor yang
penting dalam pengembangan sumber daya manusia. Program ini tidak hanya
diberikan kepada karyawan baru saja tetapi diberikan juga kepada karyawan yang
lama untuk dipromosikan ke jabatan yang lebih tinggi. Antara pendidikan dan
pelatihan memang memiliki persamaan yaitu bahwa keduanya berhubungan dengan
pemberian bantuan kepada karyawan agar para karyawan dapat berkembang ke
tingkat kecerdasan, pengetahuan dan kemampuan yang lebih tinggi. Sedangkan letak
perbedaannya bahwa pendidikan lebih bersifat teoritis dan pelatihan lebih bersifat
praktis berupa penerapan pengetahuan dan keahlian. Pentingnya pendidikan dan
pelatihan merupakan salah satu faktor yang penting dalam pengembangan sumber
daya manusia. Program ini tidak hanya diberikan kepada karyawan baru saja tetapi
diberikan juga kepada karyawan yang lama untuk dipromosikan ke jabatan yang lebih
tinggi.
Antara pendidikan dan pelatihan memang memiliki persamaan yaitu bahwa
keduanya berhubungan dengan pemberian bantuan kepada karyawan agar para
karyawan dapat berkembang ke tingkat kecerdasan, pengetahuan dan kemampuan
yang lebih tinggi.
BAB IV
ASPEK PEMASARAN

Target dan Segmentasi Pasar Promosi kosmetik yang cepat laku adalah pada
tempat seperti toko, supermarket itu adalah tempat yang paling strategis untuk
mempromosikan barang dagangan. Berikut adalah beberapa cara promsi kosmetik
yang akan saya lakukan :
Melakukan penjualan langsung, cara ini lumayan efektif karena langsung
bertemu dengan pembelinya dan bisa langsung promosikan kosmetik yang dijual. Dan
juga dapat bercengkrama dengan pembeli mengenai kosmetik yang cocok, lebih bisa
akrab lagi karena kalau sebagai penjual harusnya berbicara dengan ramah melayani
pelanggan dengan senyum menjawab semua pertanyaan dari pembeli mengenai
kosmetik yang saya tawarkan.
Pertama kita mengenalkan produk kosmetik pada tetangga terlebih dahulu, memberi
tahu bahwasanya disini (tempat dagang) ada yang jualan kosmetik dan sudah BPOM,
Mempermudah tetangga jika ingin beli kosmetik seperti lipstik, mascara, pencil alis,
handbody, bedak dll. Jadi pembeli tidak usah pergi jauh jika ingin membeli kosmetik,
berjualan melalui mulut ke mulut yang artinya promosi ke tetangga-tetangga maka
akan meluas kemana-mana.
Dengan adanya “YANLIUSHOP PALU” maka para kaum hawa terutama para
ibuk-ibuk ataupun remaja umur 17 keatas bisa membeli produk kecantikan dengan
lebih dekat, itu dari segi pembeli tetangga. Saya juga menerima pemesanan baju jika
sewaktu akan memasok produk kecantikan kepada agen ataupun salon kecantikan
seringkali banyak pelanggan yang memesan pakaian, nah dari situ maka keuntangan
yang saya peroleh akan bertambah tidak hanya dari kosmetik tapi juga dari
keuntungan pakaian. Berawal dari pemesanan pakaian dari situ saya mulai berpikir
untuk menjual pakaian juga, jadi jika datang ke toko yang dilihat ada berbagai
kosmetik dan pakaian yang mengikuti fashion.
Melalui internet cara ini efektif walau tak semua orang memakai internet tapi
cara ini cukup memberikan informasi yang lebih kepada orang karena saat ini orang
banyak membuka internet seperti facebook, twetter, yahoo, google dan lain - lain, tak
ada salahnya bila dicoba. Karena sekarang kalangan ibu-ibu didesa saya bahkan
menyeluruh disemua desa sudah mempunya account Facebook, yang digunakan untuk
up-date status, dari keseringan ibu-ibu membuka account facebooknya maka akan
mempermudah untuk promosi diFacebook.untuk remaja yang berumur 17 tahun ketas
pasti sudah mempunya account facebook, bahkan tidak hanya facebook tapi instagram
kebanyakan remaja sekarang juga sudah mempunyai account tersebut. Yang paling
mudah adalah promosi diBBM, kita harus mempunyai pin bbm mereka (pelanggan)
agar kita juga lebih mudah untuk memberitahu promosi produk-produk kecantikan
yang kita jual. Biasanya kalau diaccount bbm dibuat grup, grup tersebut diisi dengan
berbagai produk kecantikan dari kecantikan rambut sampai kaki.

Melalui iklan brosur, dari selembaran-selebaran brosur yang dibagiakan


kepada masyarakat maka akan jauh mempermudah untuk memberitahukan bahwa ada
toko kosmetik yang lengkap dan pastinya aman untuk bahan kosmetiknya. Diadalam
brosur tersebut disertakan berbagai kelengkapan produk kosmetik kecantikan dan
alamat “YANLIUSHOP PALU” dan tidak lupa juga menyertakan nomor HP dan pin
bbm.

 Faktor Kompetitif
Untuk menembus tingkat pasar yang optimal, maka diperlukan sekali
untuk memikirkan strategi yang akan ditempuh untuk membangun usaha agar
mendapatkan respon yang bagus dari konsumen di pasar bersaing. dengan
menganaliasa lingkungan internal dan eksternal yang ada di pasar domestik
akan mempermudah bagi perusahaan dalam menyusun strategi yang baik dan
efisien. Dalam usaha kosmetik ini banyak sekali pesaing diluar sana yang
menjual kosmetik, tapi yang perlu ditekankan bagaimana produk-produk kita
menjadi kepercayaan dimasyarakat umum. Untuk di Ds Karangawen belum
ada yang menjual kosmetik terlengkap seperti Di Beauty and The Best,
biasanya masyarakat jika ingin membeli kosmetik harus pergi terlebih dahulu
ke swalayan ataupun mall terlebih dahulu. Maka dari itu saya mulai berpikir
membuat usaha kosmetik, dengan adanya pemasok yang sudah Legal dan
terbukti. Dan soal harga kami akan leboh istimewakan lagi dengan harga yang
terjangkau dan ada banyak discon maka kaum wanita pasti suka dan tertarik
dengan produk kecantikan yang kami tawarkan. Membuka resseler bagi yang
minta jadi resseler, jika mereka ingin berjualan sendiri tapi menjual produk
yang berbeda maka silahkan saja karena produk yang mereka jual belum tentu
sudah BPOM dan terbuat dari bahan yang alami. Dari situ nanti bisa dilihat
terdapat efek samping dari produk kecantikan yang mereka jual. Dari kami
akan lebih gencar lagi untuk meyakinkan masyarakat kalo produk produk di
Beauty and The Best benar-benar aman dan tidak ada feke samping yang
menyebabkan kaum wanita mengalami kerusakan atau terganggu akan
kesehatannya.

 Rencana Bisnis
Dalam berwirausaha tujuan yang paling utama ialah memperoleh
keuntungan. Keuntungan di sini tergantung pada apa yang kita hasilkan dan
bagaimana cara menjual produk tersebut. Dalam sehari saya dapat
menghasilkan dan menjual handbody pemutih sebanyak 5-8 paket siang
malam. Terkadang sekali saya memasok handbody 15 paket siang malam
langsung diambil semua ressler yang sudah mendapat pesanan dari pelanggan.
Seperti liptiks waradah, purbasari, Nyx, mirabella, fifa, dari harga yang paling
murah sampe ada yang lebih mahal. Cream siang malam wardah ataupun dari
Scin care yang sudah menjadi suppliyer dari toko saya. Dan ada dua yang
membantu saya jika ada panggilan promosi dikecamatan lain. Disaat ada
panggilan promosi semua jenis produk kosmetik dibawa untuk dikenalkan di
kecamatan lain.
Adapun harga - harga dari sebagian produk kosmetik di BEAUTY AND THE
BEST yaitu:

 HB dosting
Rp 200.000

 Bedda lotong
Rp. 100.000
 Cream siang malam
Rp. 105.000
 Serum Vit C
Rp. 70.000
 Bio-spray Rp. 55.000
 Lipstik Rp. 15.000-95.000
 Condisioner Rp. 25.000
 Mascara+ airliner Revlon Rp. 42.000
 Paket aicsedo Rp. 57.000
 Frutablend Rp. 170.000
 Dtozym Rp. 140.000
 Wmp Rp.160.000
 Em-pro Rp. 120.000
 Nes-v Rp. 240.000
 Body-spa Rp. 32.000
 Cmp Rp. 140.000
BAB V
ISI RENCANA USAHA
 Pengertian
Kebanyakan entrepreneur lebih tertarik pada ide-ide bisnis mereka dan
menganggap manajemen keuangan adalah hal yang akan berjalan dengan
sendirinya. Mereka berpikir jika bisnis bagus, keuangan juga akan sama
bagusnya. Jika usaha untung, maka uang akan mengalir begitu saja. Anggapan
tersebut ada benarnya, namun dapat menyesatkan
 Analisa Biaya Usaha
 Biaya tetap
 Sewa kios
2.000.000
2.000.000
1.000.000
166.7
 Estalase
 600.000
 600.000
 -
 100.000
 50.000
 Tas untuk memasok
 30.000
 60.000
 2.000
 2.500
 Rak gantung
 200.000
 200.000
 100.000
 16.77
 Hanger
 24
 10.000
 24.000
 2.400
 833.3
 Keranjang
 25.000
 100.000
 40.000
 2.083

 Patung baju
 20.000
 100.000
 5.000
 416.7

Total :
3.084.000

54.000

Biaya variabel
 Alat kosmetik
 Handbody whitening
10 paket
130.000
1.300.000
 Cream siang Malam
10 paket
105.000
1.050.000
 Theraskin perpaket
5 paket
175.000
875.000
 Cristal x
1 paket (12 biji)
150.000
150.000
 Serum vit C
5 biji
70.000
350.000
 Bio-spray
3 biji
55.00
165.000
 Lipstik purbasari
1 paket
300.000
300.000
 Conditioner
4 biji
25.000
100.000
Dan keseluruha produk kosmetik yang belum terdaftar
10 produk
- Kurang lebih 2.000.000

Total
6.290.000
Biaya variabel adalah Rp. 6.290.000

 Biaya lain – lain (perbulan)


 Promosi 1 bulan 100.000
 Listrik 1 bulan 200.000
 Gaji karyawan 1 bulan 750.000 perorang
Total :1.150.000

 Jumlah biaya usaha


 Biaya tetap
3.084.000
 Biaya variabel
6.290.000
 Lain – lain
1.800.000

Total :
11.464.000

 Penerimaan, pendapatan dan R/C ratio usaha


 18 produk
Dibuat Rata-rata 50.000
900.000 ( kurang lebih )
2.700.000

Total :
Pendapatan (laba) perbulan = total revenue – total cost
=11.464.000– 2.700.000
= 8.764.000

BAB VI
PENUTUP
J. Kesimpulan
Berwirausaha merupakan kegiatan yang dibutuhkan untuk menciptakan atau
melakukansebuah usaha. Peluang kita dalam berusaha merupakan kemampuan pribadi
sebagaimana kita memiliki sifat percaya diri, berani mengambil resiko,
kepemimpinan, jujur dan tekun, dan selalu berusaha untuk berprestasi, dan unggul
dalam memasarkan produknya.
Berdasarkan perencanaan yang saya buat ini, saya menyimpulkan bahwa
usaha ini memiliki potensi untuk bisa berkembang dan terus berjalan. Karena pada
dasarnya kosmetik adalah barang yang pasti dibutuhkan oleh semua kalangan. Tidak
hanya kaum hawa yang membutuhkan prouduk kosmetik tapi kaum adam juga
membutuhkan produk kosmetik, untuk merawat dan menjaga kesehatan. Dan juga
fashion seiring dengan perkembangan jaman busana selalu menjdi trend masa kini
dan selalu dibutuhkan oleh semua kalangan.

K. Saran
 Bagi BPOM
Bagi BPOM Diharapkan BPOM lebih berhati-hati dalam memeriksa,
mewaspadai dan mengawasi beredarnya kosmetik-kosmetik di pasaran, dan
agar BPOM juga dapat menyelesaikan permasalahan beredarnya kosmetik-
kosmetik tanpa distributor, merk, bahan-bahan dan tanpa tergerister di BPOM
yang sekarang ini cukup banyak beredar di pasaran.
 Bagi BPKN
Diharapkan agar lebih memperhatikan keluhan-keluhan konsumen tentang
banyaknya kosmetik tidak terdaftar dan berbahaya serta dapat lebih bergerak
dan menginformasikan kepada wanita-wanita pengguna kosmetik untuk
mengambil peran dalam menjaga kesehatan kulit wajahnya dengan berhati-
hati dalam memilih, membeli dan menggunakan kosmetik
 Bagi Wanita Pengguna Kosmetik
Diharapkan dengan adanya informasi ini para pengguna kosmetik di
Kota Bandung dapat terus mencari informasi sebanyak-banyaknya akan
produk yang akan digunakan dan lebih berhati-hati dalam pemilihan dan
penggunaan kosmetik tersebut. Oleh karena semakin beragam produk yang
muncul dipasaran dengan berbagai manfaatnya, diharapkan target tidak
melupakan akan kemungkinan terjadinya efek-efek negatif yang dapat
mengganggu kesehatan kulit yang diakibatkan oleh produk-produk kosmetik
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai