Anda di halaman 1dari 10

Keunikan

Toponimi Daerah
di Indonesia
Kelompok 11
Penyusun

Adelia Marsya Setiawan Liqa Wapiq Kurnia M. Samudra Rinjani


NIM 2301005 NIM 2300242 NIM 2309446

Tazkia Najwa Kamila Raafi Awaludin Jamil


NIM 2308466 NIM 2301887
Pendahuluan
Keunikan toponimi di Indonesia terletak pada sejarah budaya yang
panjang, pemukiman manusia, dan tertib administrasi. Toponimi
Indonesia memiliki fungsi sebagai penanda lokasi, yang merujuk pada
suatu tempat yang membedakannya dengan tempat yang lain.

Toponimi Indonesia juga dapat mempengaruhi identitas suatu bangsa,


seperti nama gedung atau bangunan yang diberi nama. Sebagian besar
unsur rupabumi yang merupakan bagian fisik alami dari rupabumi
kepulauan Indonesia yang tersebar di wilayah NKRI masih belum punya
nama.
Rumusan Masalah
1. Bagaimana keunikan toponimi daerah di Indonesia mencerminkan
keragaman kebudayaan dan bentang alam yang mempengaruhi
penamaan toponimi tersebut?
2. Bagaimana toponimi daerah di Indonesia berperan dalam
mempertahankan identitas daerah di era modernisasi?
3. Bagaimana toponimi daerah di Indonesia mempertahankan warisan
kebudayaan?
Metode Penelitian
Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian SLR ( Systematic Literature
Review) merupakan istilah yang digunakan untuk merujuk pada metodologi penelitian
atau riset tertentu dan pengembangan yang dilakukan untuk mengumpulkan serta
mengevaluasi penelitian yang terkait pada fokus topik tertentu. Metode penelitian
SLR mempunyai berbagai tujuan diantaranya untuk mengidentifikasi, mengkaji,
mengevaluasi, dan menafsirkan semua penelitian yang tersedia dengan bidang topik
fenomena yang menarik, dengan pertanyaan penelitian tertentu yang relevan.
Metode Penelitian
Dalam metodologi penelitian terdapat objek penelitian. Objek penelitian ini adalah
Toponimi Daerah Di Indonesia. Pengambilan Toponimi Daerah Di Indonesia sebagai
objek penelitian memiliki beberapa alasan sebagai berikut:

Keunikan Toponimi Daerah di Indonesia yang sangat menarik yang


mengindikasikan keragaman kebudayaan dan bentang alam yang biasanya
mempengaruhi penamaan toponimi tersebut
Toponimi yang menjadi ciri khas suatu daerah menunjukan warisan kebudayaan
yang masih dipertahankan
Sebagai wujud pertahanan identitas daerah yang harus dijaga dalam era
modernisasi.
Hasil dan
Pembahasan
Toponimi daerah di Indonesia menunjukkan keunikan budaya dan bentang alam yang
memengaruhi penamaan toponimi tersebut. Toponimi merupakan informasi geospasial yang
berfungsi sebagai titik akses langsung dan intuitif terhadap sebuah tempat, dan ia
mempelajari nama-nama rupabumi yang bertentangan dengan sosial, budaya, dan sejarah
masyarakat yang menempati wilayah tertentu. Pengarahan budaya dan komplek regional
dalam etimologi toponimi juga menunjukkan pengaruh budaya dan bentang alam yang
memengaruhi penamaan toponimi. Toponimi yang baik akan menjamin keunikan sebuah
objek terhadap objek lain, dan ia selaras dengan kebiasaan masyarakat untuk menghargai
para tokoh-tokohnya, peristiwa-peristiwa yang pernah terjadi, hingga menandai apa yang
menjadi kekayaan hayati melalui tindak penamaan
Hasil dan
Pembahasan
Toponimi daerah di Indonesia berperan dalam mempertahankan identitas daerah di era
modernisasi melalui berbagai cara, seperti:
Menggambarkan asal-usul dan budaya daerah
Menggambarkan kekhasan daerah
Menjadi sumber informasi untuk pengembangan ekonomi
Menggambarkan kebudayaan dan kekayaan bahasa daerah
Menggambarkan perubahan kondisi lingkungan
Sasaran Publikasi
Bagi pemerhati budaya dan pelestari warisan lokal, artikel tentang keunikan
toponimi memberikan wawasan berharga bagi akademisi dan peneliti di berbagai
disiplin ilmu seperti geografi, linguistik, antropologi, dan ilmu sosial-humaniora.

Artikel tentang keunikan toponimi juga dapat dimanfaatkan sebagai bahan ajar atau
referensi dalam pembelajaran di sekolah atau perguruan tinggi, khususnya dalam
mata kuliah geografi, linguistik, atau studi budaya.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai