Anda di halaman 1dari 10

DOKUMEN NEGARA PPKn

SANGAT RAHASIA AM

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA


MADRASAH TSANAWIYAH ………………….
ASESMEN MADRASAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : PPKn Kelas :


Hari / Tanggal : Jam : 00.00 – 00.00 WIB

PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas anda kedalam Lembar Jawaban Asesmen Madrasah (AM) dengan pensil 2b sesuai
petunjuk.
2. Jika salah, hapus sebersih mungkin dengan karet penghapus kemudian hitamkan bulatan yang menurut
anda benar.
3. Tulislah Nama Peserta pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan dibawahnya sesuai dengan
huruf di atasnya.
4. Tulislah Nomor Peserta pada kotak yang disediakan, lalu hitamkan bulatan di bawahnya sesuai dengan
nomor di atasnya.
5. Contoh cara menghitamkan

Pilihlah Salah Satu Jawaban Yang Paling benar !

1. Perhatikan gagasan-gagasan mengenai dasar negara berikut!


(1) Peri kebangsaan
(2) Kesejahteraan Rakyat
(3) Mufakat atau Demokrasi
(4) Kebangsaan Indonesia
(5) Kesejahteraan Sosial
Gagasan yang dikemukakan oleh Mr. Muh.Yamin dalam proses perumusan dasar negara adalah ....
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (3)
C. (3) dan (4)
D. ( 5 ) dan ( 5 )
2. Proses perumusan Pancasila dimulai dari pembentukan BPUPKI yang selanjutnya BPUPKI
melaksanakan siding pertama. Agenda sidang membahas Dasar Negara, akan tetapi hingga
berakhirnya sidang belum ada kesempatan tentang Dasar Negara, oleh karena itu di bentukah…
A. Panitia Kecil C. Panitia Pelaksana
B. Panitia Sembilan D. Panitia Persiapan Kemerdekaan

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 1


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

3. Fungsi Pancasila dalam kehidupan bernegara salah satunya adalah sebagai Dasar Negara.
Berikut merupakan fungsi Pancasila Sebagai Dasar Negara…
A. Menciptakan masyarakat Indonesia yang adil dan makmur
B. Pancasila dijadikan sebagai Dasar penyelenggaraan Negara
C. Satu-satunya asas pelaksanaan Pancasila Pancasila secara murni dan Konsekuen
D. Merupakan suatu perjanjian luhur bangsa Indonesia
4. Pada masa awal kemerdekaan penerapan Pancasila menghadapi berbagai masalah. Ada upaya-upaya
untuk menggantikan Pancasila sebagai dasar Negara diantaranya…
A. Pemberontakan Partai Komunis Indonesia C. Peristiwa Bandung Lautan Api
B. Insiden Bendera di Surabaya D. Tragedi Tanjung Priuk
5. Perhatikan pernyataan berikut ini
1. Kasus Marsinah
2. Pembatasan Partai Politik
3. Kasus Tanjung Priuk
4. Kasus Ras di Poso
Diantara pernyataan diatas yang menunjukan kelemahan penerapan Pancasila pada as Orde Baru
adalah…
A. 1, 2 dan 3 B. 2, 3 dan 4 C. 1 3 dan 4 D. 1, 2 dan 4
6. Bagi bangsa Indonesia, Pancasila dijadikan sebagai pandangan hidup bangsa dan sebagai dasar
negara. Fungsi Pancasila sebagai pandangan hidup bangsa mengandung arti …
A. Pancasila dijadikan dasar penyelenggaraan negara
B. Pancasila dijadikan sebagai kepribadian bangsa yang memiliki corak yang khas
C. Pancasila dijadikan sebagai sumbur hokum bagi bangsa Indonesia
D. Pancasila dijadikan pedoman dalam bertingkah laku
Sebagai ideologi negara, Pancasila merupakan gagasan-gagasan atau ide-ide yang dijadikan sebagai
7. pedoman dalam mencapai cita-cita bangsa dan bersumber dari pandangan dan falsafah hidup bangsa
sehingga mampu berkembang sesuai dengan perkembangan masyarakat dan kecerdasan kehidupan
bangsa dan memenuhi prasyarat menjadi ideologi terbuka.Ciri khas ideologi terbuka adalah…
A. berakar pada pemikiran kelompok atau perseorangan
B. berakar pada nilai-nilai yang berasal dari luar bangsa Indonesia
C. nilai-nilai dan cita-citanya dipaksakan dari luar budaya bangsa
D. nilai-nilai dan cita-citanya diambil dari kekayan rohani dan budaya bangsa
8. Cabang-cabang produksi yang penting bagi negara dan menguasai hajat hidup orang banyak, dikuasai
oleh negara
Pernyataan tersebut merupakan bentuk perwujudan Pancasila dibidang
A. Social Budaya B..Pendidikan C.Ekonomi D.Pertahanan
9. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Menempatkan kepentingan bangsa di atas kepentingan pribadi atau golongan.
(2) Suka bekerja keras.

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 2


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

(3) Cinta tanah air.


(4) Gemar menabung.
(5) Rela berkorban untuk bangsa dan negara.
Perilaku yang merupakan pengamalan Pancasila, khususnya sila Persatuan Indonesia terdapat pada
nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (3), dan (4)
C. (1), (2), dan (5)
D. (1), (3), dan (5)
10. Pada masa awal kemerdekaan ada upaya mengubah dan mengganti Pancasila sebagai dasar
negara,Yang bukan gangguan pada awal masa kemerdekaan adalah…
a. Pemberontakan Partai Komunis Indonesia (PKI) di Madiun pada tanggal 18 September 1948.
b. Pemberontakan Darul Islam / Tentara Islam Indonesia dipimpin oleh Kartosuwiryo, ditandai
dengan didirikannya Negara Islam Indonesia (NII)
7 Agustus 1949
c. Pemberontakan PRRI / PERMESTA yangdipimpin oleh Sjarifuddin Prawiranegara dan Ventje
Sumual tahun 1957-1958 di Sumatra dan Sulawesi
d. Perang Diponegoro di Jogyakarta melawan Panjajah Belanda dipimpin oleh Pangeran
Diponegoro dibantu Raden Sentotdan Kyai Maja
11. Perhatikan pernyataan berikut !
I. – Peri Kebangsaan III. – Ketuhanan yang maha esa
- Peri kemanusiaan - Kebangsaan persatuan Indonesia
- Peri ketuhanan - Rasa kemanusiaan yang adil dan beradab
- Peri kerakyatan - Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat
- Kesejahteraan sosial kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan
- - Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

II. – Persatuan IV. - Kebangsaan indonesia


- Kekeluargaan - Internasionalisme/ Peri kemanusiaan
- Keseimbangan lahir batin - Mufakat dan demokrasi
- Musyawarah - Kesejahteraan sosial
- Keadilan rakyat - Ketuhanan yang berkebudayaan

Dari pernyataan diatas tentukan manakah yang merupakan rumusan negara yang
disampaikan oleh Mr. Moh. Yamin secara tertulis…
A. I B. II C. II D. IV

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 3


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

12. Perhatikan pernyataan berikut!


(1) Tidak bersifat utopis yang merupakan sistem ide-ide belaka yang jauh dari kehidupan sehari-
hari secara nyata
(2) Bukan merupakan suatu doktrin belaka yang bersifat tertutup melainkan suatu norma yang
bersifat idealis, nyata, dan reformatif
(3) Bukan suatu ideologi pragmatis yang hanya menekankan pada segi praktis tanpa ada aspek
idealis
(4) Memaksakan dan mengambil nilai-nilai ideologi dari luar masyarakat
(5) Diciptakan oleh negara di mana keinginan penguasa negara harus diikuti oleh seluruh warga
masyarakat
Ciri-ciri Pancasila sebagai ideologi terbuka ditunjukkan oleh nomor ….
A. (1), (2), dan (3) B. (1), (3), dan (4) C. (2), (3), dan (4) D. (3), (4), dan (5)
13. Sila-sila dalam Pancasila tidak dapat dilaksanakan secara terpisah, karena Pancasila merupakan satu
kesatuan yang utuh dan saling berkaitan.
Berikut merupakan hubungan antara sila dalam Pancasila yang tepat…
A. Sila ke-2 dilandasi oleh sila ke-3 dan ke-4
B. Sila ke-2 melandasi sila ke-1, dan dilandasi sila ke-3 serta ke-4
C. Sila ke-4 dilandasi oleh sila ke-1, ke-2 dan ke-3
D. Sila ke-4 dilandasi oleh sila ke-1, ke-2 dan ke-3 serta melandasi sila ke-5
14. Kang Arman terlibat dalam kegiatan Ronda malam dikampungnya yang rutin terjadwal secara
bergiliran dan ditetapkan berdasrkan hasil musyawarah RT, demi terciptanya lingkungan yang tertib
dan kondusip.
Peristiwa diatas adalah bentuk perwujudan dan penerapan Pancasila di bidang…
A. Sosial dan Budaya C. Pertahanan dan Keamanan
B. Ekonomi dan social D.Politik dan Hukum
15. Sikap positif yang harus diwujudkan untuk meneladani suasana kebatinan proses perumusan UUD
1945 adalah ....
A. meyakini perbedaan pendapat merupakan hal yang tidak dibenarkan
B. dapat mempertahankan pendapatnya sampai diterima orang lain
C. harus mengutamakan kepentingan golongan dan kelompok
D. harus mengutamakan persatuan dan kesatuan bangsa
16. Perhatikan table di bawah ini !
No Hasil Sidang
1 Menetapkan UUD 1945 sebagai Konstitusi
2 Membentuk Tentara Nasional Indonesia
3 Menetapkan Ir. Soekarno sebagai Presiden dan Drs. Moh. Hatta sebagai Wakil Presiden
4 Melantik anggota MPR
5 Pembentukan KNIP
Dari tabel di atas yang termasuk hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945 ditunjukkan pada nomor

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 4


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

...
A. 1 - 3 – 5 B. 1 - 2 – 4 C. 2 - 3 – 4 D. 3 - 4 – 5
17. Perhatikan gambar berikut ini !

Pernyataan yang paling tepat untuk gambar tersebut adalah ….


A. Ketaatan warga masyarakat terhadap Hukum
B. Perlindungan pemerintah terhadap hukum.
C. Upaya penegakan hukum dari Pemerintah
D. Upaya mencari kesalahan para pengguna jalan.
18. Tekad yang kuat dan keyakinan pada kekuasaan Tuhan Yang Maha Esa dapat menjadi faktor
pendorong dan penentu keberhasilan mencapai cita-cita Indonesia merdeka. Kemerdekaaan yang
dicapai tidak semata-mata hasil jerih payah perjuangan bangsa Indonesia, tetapi atas kuasa Tuhan
Yang Maha Esa
Hal tersebut berkaitan erat dengan makna Pembukaan UUD 1945 alinea …
A. Petama B. Kedua C. Ketiga B. Keempat
19. Indonesia menganut bentuk pemerintahan demokrasi dimana kedaulatan rakyat menjadi pilar dalam
penyelenggaraan pemerintahan.
Makna kedaulatan berdasarkan pernyataan tersebut adalah ....
A. pemerintah wajib tunduk kepada mayoritas rakyat
B. rakyat sebagai pemegang kekuasaan tertinggi dalam negara
C. rakyat menjalankan pemerintahan secara langsung
D. pemerintahan dijalankan untuk kepentingan wakil-wakil rakyat
20. Contoh perilaku yang sesuai norma hukum di lingkungan sekolah ditunjukkan seorang peserta didik
dengan ....
A. Bersikap ramah dan sopan kepada guru
B. Mendoakan dan menjenguk teman yang sakit
C. Membantu teman yang kesulitan dalam belajar
D. Berpakaian seragam sesuai aturan yang berlaku
Perhatikan pernyataan berikut !
21. 1. UUD 1945 menjadi dasar dan sumber semua peraturan perundang-undangan di Indonesia
2. UUD 1945 harus sesuai dengan semua peraturan perundang-undangan di Indonesia
3. UUD 1945 menjadi rujukan dalam penyusunan peraturan perundang- undangan di Indonesia
4. UUD 1945 berperan sebagai pengontrol semua peraturan perundang-undangan d Indonesia

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 5


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

Pernyataan yang benar berkaitan fungsi dan kedudukan UUD 1945 dalam sistem hukum di
Indonesia, ditunjukkan pada nomor….
A. 1 - 2 – 3 B. 1 - 2 – 4 C. 1 - 3 – 4 D. 2 - 3 - 4
22. Negara menurut pengertian Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, menghendaki
persatuan. Negara yang melindungi dan meliputi segenap bangsa dan seluruh wilayahnya, Negara
mengatasi segala macam paham golongan dan paham individualistis,maka penyelenggara negara dan
setiap warga negara wajib mengutamakan kepentingan negara di atas kepentingan golongan atau
individu.
Pennyataan di atas merupakan makna pokok Pembukaan UUD Negara RI Tahun 1945…..
A. Pertama B. Kedua C. Ketiga D. Keempat
23. Perhatikan gambar di bawah ini !

Berdasarkan gambar di atas ,lembaga Negara yang memiliki kewenangan dalam memutuskan apabila
terjadi perselisihan dalam pemilihan umum ditunjukkan pada nomor….
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
24. Perhatiakan tabel di bawah ini !
N
Perwujudan ketaatan No Perwujudan ketaatan
o
1 Melaksanakan kerja bakti 4 Melapor RT bila ada tamu menginap
2 Mengikuti pemilihan RT 5 Mengikuti lomba O2SN
3 Memakai seragam sekolah 6 Membayar iuran kebersihan

Dari tabel di atas yang termasuk perwujudan menaati peraturan perundang-undangan di limgkungan
masyarakat ditunjukkan pada nomor….
A. 1 - 2 – 3 -4 B. 1 - 2 – 4 – 6 C. 2 – 3 – 4 -5 D. 2 – 3 - 4 – 6

25. Tahun 2019 dikenal sebagai tahun politik karena ada dua peristiwa besar yang akan dialami oleh
bangsa Indonesia berkaitan dengan pemilihan legislative dan pemilihan presiden ,pasangan yang akan
terpilih pada pemilu presiden dan wwakil presiden akan membentuk pemerintahan baru ,namun
demikian Negara sebagai pemegang kekuasaan tertinggi tidak akan lenyap ,Indonesia akan tetap ada.
Pernyataan tersebut sesuai dengan sifat kedaulatan ….
A. asli B. tak terbatas C. tunggal D. Permanen

26. Sikap patuh terhadap norma-norma yang berlaku dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan
bernegara bukan lahir karena keadaan terpaksa, takut dikenakan sanksi atau karena kehadiran

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 6


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

aparat penegak hukum , tetapi harus muncul dari kesadaran dan dorongan tanggung jawab sebagai
warga masyarakat yang baik.
Dibawah ini perilaku sesuai norma dalam kehidupan bermasyarakat…
A. mengikuti adat-istiadat yang dilaksanakan didaerah masing-masing
B. menaati semua peraturan perundangan yang berlaku
C. memberikan pelayanan kepada masyarakat tanpa membeda-bedakan
D. melaksanakan Pancasila dan UUD NRI Tahun 1945 dengan benar
27. Perhatikan data-data berikut!
(1) UUD NRI Tahun 1945
(2) Peraturan Presiden
(3) UU/Perpu
(4) Ketetapan MPR
(5) Peraturan Daerah Provinsi
(6) Peraturan Daerah Kabupaten/Kota
(7) Peraturan Pemerintah
Tata urutan perundang undangan yang benar menurut UU No. 12 tahun 2011 adalah ….
A. (1) – (3) – (4) – (7) – (2) – (5) – (6)
B. (1) – (4) – (2) – (3) – (7) – (5) – (6)
C. (1) – (2) – (4) – (7) – (2) – (5) – (6)
D. (1) – (4) – (3) – (7) – (2) – (5) – (6)
28. Perhatikan pernyataan berikut ini!
(1) Menetapkan peraturan pemerintah
(2) Memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab keuangan negara
(3) Memegang kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat, Angkatan Laut, dan Angkatan Udara
(4) Membahas dan menindaklanjuti hasil pemeriksaan BPK
(5) Menyatakan perang, membuat perdamaian dan perjanjian dengan negara lain
Dari pernyataan tersebut yang merupakan tugas dan wewenang Presiden terdapat pada nomor ....
A . (1), (2), dan (3) C. (2), (3), dan (4)
B . (1), (3), dan (5) D. (2), (4), dan (5)
29. Rudi meminta ijin kepada orang tuanya hendak mengerjakan tugas sekolah di rumah temannya,
namun sebenarnya dia pergi untuk bermain. Perbuatan Rudi ini telah melanggar norma kesusilaan.
Pernyataan yang menunjukkan sanksi yang
akan diterima Rudi adalah ....
A. ketika pulang Rudi mendapat amarah dari tetangganya
B. rudi tidak di ijinkan pulang oleh orang tuanya
C. ketidak percayaan orangtuanya kepada Rudi
D. selama bermain hati Rudi merasa gelisah
30. Lahirnya Sumpah Pemuda 1928 tidak terlepas dari peristiwa kongres Pemuda I dan Kongres Pemuda
II sebagai cikal bakal lahirnya konsensus para pemuda dalam persatuan dan kesatuan untuk

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 7


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

perjuangan kemerdekaan Indonesia. Kongres Pemuda I berlangsung pada…


A. 27 April 1926 - 2 Mei 1926 C . 29 April 1926 - 2 Mei 1926
B. 28 April 1926 - 2 Mei 1926 D. 30 April 1926 - 2 Mei 1926
31. Dibawah ini adalah para tokoh nasional Indonesia :
(1). Ir. Soekarno
(2). DR. Sutomo
(3). Mr. Muh.Yamin
(4). R.T. Tirto Kusumo
(5). DR. Cipto Mangunkusumo
(6). DR. Wahidin Sudiro Husodo
Diantara para tokoh tersebut, pendiri organisasi Budi Utomo adalah….
A. (1), (2) dan (3) C. (2), (5) dan (6)
B. (1), (3) dan (4) D. (4), (5) dan (6)
32. Berdasarkan UUD Negara RI Tahun 1945 Pasal 18 bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia
dibagi atas daerah-daerah provinsi dan daerah provinsi dibagi atas….
A. Kota dan Kecamatan C. Kecamatan dan Kelurahan
B. Kabupaten dan Kota D. Kabupaten dan Kecamatan
33. Keberagaman yang terdapat di negara Indonesia merupakan kekayaan yang tak ternilai yang tidak
dimiliki oleh negara lain. Dibawah ini yang tidak termasuk keberagaman dalam bidang sosial dan
budaya adalah…
A. Terdapat banyak bidang pekerjaan/profesi
B. Terdapat banyak kesenjangan pendapatan
C. Terdapat berbagai macam bentuk rumah adat
D. Terdapat banyak aliran kepercayaan di Indonesia
34. Setiap warga negara berhak dan wajib turut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara.
Secara umum bela negara adalah ….
A.kesediaan suatu bangsa untuk dapat hidup maju dan sejajar dengan bangsa-bangsa lain
B.keinginan suatu bangsa dalam mempertahankan dan melanjutkan perjuangan pahlawannya
C. sikap dan tindakan suatu bangsa yang bersedia melindungi dan memajukan negara
D.sikap bangsa yang waspada terhadap berbagai kemungkinan yang merendahkan negara

35. Perhatikan pernyataan berikut:


(1). Melaksanakan ronda malam
(2). Ikut pelatihan dasar kemiliteran
(3). Menggunakan produk dalam negeri
(4). Mengabdi sebagai anggota TNI/Polri
(5). Mengabdi pada Negara sesuai profesi
(6). Bangga menggunakan produk luar negeri

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 8


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

Berdasarkan pernyataan diatas, yang termasuk contoh bentuk bela Negara ditunjukan oleh nomor….
A. (1), (2) dan (3) C. (2), (4) dan (5)
B. (2), (3) dan (6) D. (3), (5) dan (6)
36. Kebhinnekaan merupakan sebuah hal yang tidak bisa dihindari dalam kehidupan bangsa Indonesia
yang meliputi kebhinnekaan suku bangsa, bahasa, adat istiadat dan sebagainya. Kebhinnekaan ini
dapat menjadi ancaman yang dapat memecah belah bangsa Indonesia, oleh karena itu segenap warga
negara mesti mewaspadainya dengan cara ....
A. selalu tidak lupa menggunakan bahasa daerahnya dimanapun berada
B. menerima budaya asing untuk memperkaya budaya daerahnya sendiri
C. ikut mendukung upaya pemerintah dalam mengatasi berbagai ancaman
D. menganggap suku masing-masing sebagai suku yang memiliki budaya paling baik
37. Perhatikan teks Sumpah Pemuda dibawah ini :
SUMPAH PEMUDA
(1) Kami putera dan Puteri Indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia
(2) Kami putera dan Puteri Indonesia menjunjung bahasa Persatuan bahasa Indonesia
(3) Kami putera dan puteri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah Inonesia
Urutan teks sumpah pemuda yang benar ditunjukan pada nomor…
A. (1), (2) Dan (3) C. (3), (1), dan (2)
B. (2), (3) dan (1) D. (3), (1), dan (2)
38. Perhatikan tabel berikut!
No. Pernyataan
1. Mengenal keanekaragaman budaya bangsa Indonesia.
2. Mempelajari salah satu budaya yang ada dengan niat untuk melestarikannya.
3. Bangga terhadap budaya daerah yng berasal dari tempat tinggal kita saja.
Menyaring budaya asing yang tidak sesuai dengan budaya dan kepribadian bangsa
4.
Indonesia.
Bagi seorang pelajar sikap manakah yang paling baik untuk menjaga keutuhan keberagaman bangsa?
A. 1, 2, dan 3 B.1, 2, dan 4 C. 1, 3, dan 4 D. 2, 3, dan 4
39. Perhatikan pernyataan dibawah ini :
(1) Perubahan kepribadian
(2) perpecahan dalam masyarakat
(3) kehancuran norma-norma sosial
(4) kerugian harta benda dan korban manusia
(5) kebanggaan bagi yang merasa menang dalam konflik
Berdasarkan pernyataan di atas yang merupakan akibat dari adanya konflik ditunjukan dengan
nomor…..
A. (1), (2), (3) dan (4) C. (1), (3), (4) dan (5)
B. (1), (2), (3) dan (5) D. (1), (2), (4) dan (5)

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 9


DOKUMEN NEGARA PPKn
SANGAT RAHASIA AM

40. Upaya menyelesaikan masalah yang muncul dalam keberagaman di lingkungan sekolah antara lain
dengan cara ....
A. tidak memilih-milih teman dalam mengerjakan tugas kelompok
B. melaksanakan tugas yang diberikan sekolah dengan penuh tanggung jawab
C. melaksanakan segala peraturan yang berlaku dengan penuh tanggung jawab
D. memperkuat solidaritas kelompok di sekolah untuk menghadapi ancaman dari sekolah lain

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


41. Jelaskan perbedaan antara isi piagam Jakarta dengan Pancasila dalm UUD 1945 !
42. Sebutkan 3 ( tiga ) dasar hukum atau peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang bela
Negara !
43. Perwujudan Pancasila dalam berbagai bidang dapat dilakukan dilingkungan sekolah, berilah dua
contoh perwujudan Pancasila dalam bidang politik dan hokum dilingkungan sekolah !
44. Menurut pendapat Jean Bodin, kedaulatan adalah kekuasaan tertinggi untuk menentukan hukum
dalam suatu Negara. Kedaulatan memiliki empat sifat pokok.
Jelaskan empat sifat pokok kedaulatan!
45. Keberagaman yang dimiliki Negara Indonesia bisa menimbulkan konflik kalau tidak bisa dikelola
dengan baik, seperti konflik antar etnis Madura dan sampit di Kalimantan.
Berikan contoh konflik lain yang pernah terjadi di Indonesia

MGMP PPKn MTsS MAGETAN 2024 10

Anda mungkin juga menyukai