Anda di halaman 1dari 10

Nama : Nasywa Sabina Surya

NIM : 11210183000016
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Fauzan, M.Pd
Kelas/Jurusan : 5A/PGMI
Mata Kuliah : Perencanaan Pembelajaran

Alokasi Waktu
Elemen Capaian Pembelajaran (CP) Tujuan Pembelajaran (TP) Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
JP Pertemuan
Bhinneka Peserta didik mampu 1. Menguraikan identitas  Peserta didik mampu 6 JP 3 pertemuan
Tunggal Ika menyebutkan identitas dirinya dirinya sesuai dengan menguraikan identitas dirinya
sesuai dengan jenis kelamin, jenis kelamin, ciri-ciri secara tulisan tentang nama
ciri-ciri fisik, dan hobinya. fisik, dan hobinya. peserta didik, nama kedua orang
Peserta didik mampu tua, tempat tanggal lahir, jenis
menyebutkan identitas diri kelamin, minat, hobi, kesukaan
(fisik dan non fisik) keluarga dan kebiasaan, warna kulit, suku
dan teman-temannya di dan bahasa yang digunakan di
lingkungan rumah dan di rumah.
sekolah. Peserta didik mampu  Peserta didik mampu
menceritakan dan menghargai menguraikan identitas dirinya
perbedaan baik fisik (contoh : secara lisan tentang nama
warna kulit, jenis rambut, dll) peserta didik, nama kedua orang
maupun nonfisik (contoh : tua, tempat tanggal lahir, jenis
miskin, kaya, dll) keluarga kelamin, minat, hobi, kesukaan
dan teman-temannya di dan kebiasaan, warna kulit, suku
lingkungan rumah dan dan bahasa yang digunakan di
sekolah. rumah.
 Peserta didik mampu
menguraikan karakteristik
identitas diri salah satu teman
sekelasnya
 Peserta didik mampu
menguraikan karakteristik
identitas diri salah satu
temannya di lingkungan rumah
 Peserta didik mampu mengenal
sikap menghargai setiap
perbedaan yang dimiliki
2. Membedakan identitas  Peserta didik mampu 6 JP 3 pertemuan
diri (fisik dan non menentukan identitas diri (fisik)
fisik) keluarga dan di lingkungan keluarga inti
teman-temannya di (ayah, ibu, kakak/adik) berupa
lingkungan rumah dan warna kulit, bentuk rambut,
di sekolah. tubuh, mata, dan hidung.
 Peserta didik mampu
menentukan identitas diri (non
fisik) di lingkungan keluarga inti
(ayah, ibu, kakak/adik) berupa
pekerjaan, hobi, suku, kesukaan
dan kebiasaan.
 Peserta didik mampu
mengonsepkan perbedaan fisik
spesial
 Peserta didik mampu memberi
contoh sikap positif atas
perbedaan spesial
 Peserta didik mampu
mengonsepkan perbedaan non
fisik berdasarkan aspek sosial
 Peserta didik mampu
mengonsepkan perbedaan non
fisik berdasarkan aspek budaya
3. Memberi contoh  Peserta didik mampu 6 JP 3 pertemuan
gambar identitas diri membedakan identitas diri
(fisik dan non fisik) (fisik) macam-macam bentuk
keluarga dan teman- wajah
temannya di
 Peserta didik mampu menarik
lingkungan rumah dan
kesimpulan tentang karakteristik
di sekolah.
bentuk-bentuk wajah
 Peserta didik mampu
menunjukkan hasil gambar
identitas diri (fisik) warna kulit,
bentuk rambut, tubuh, muka,
mata, dan hidung di lingkungan
keluarga
 Peserta didik mampu
menunjukkan hasil gambar
identitas diri (non fisik) di
lingkungan keluarga
 Peserta didik mampu
menguraikan peran wayang
sesuai dengan keberagaman
bentuk wajah yang telah di
ilustrasikan dengan wajah
wayang
 Peserta didik mampu
mendemonstrasikan dan
melakonkan masing-masing
karakter wayang sesuai dengan
keberagaman bentuk wajah yang
telah di ilustrasikan dengan
wajah wayang
4. Menguraikan contoh  Peserta didik mampu 6 JP 3 pertemuan
sikap menghargai menguraikan contoh sikap
perbedaan baik fisik menghormati orang yang lebih
maupun nonfisik di tua di lingkungan keluarga
keluarga dan teman-  Peserta didik mampu
temannya di menguraikan contoh sikap saling
lingkungan rumah dan menolong antar sesama di
sekolah. lingkungan sekolah
 Peserta didik mampu
menguraikan contoh sikap
berteman tanpa memandang
fisik di lingkungan sekolah
 Peserta didik mampu
menguraikan contoh sikap
menghargai warna kulit yang
beragam di lingkungan teman
rumahnya
 Peserta didik mampu
menguraikan contoh sikap
menghargai antar suku yang
beragam di lingkungan teman
rumahnya
 Peserta didik mampu
menerangkan manfaat sikap
menghargai perbedaan baik fisik
dan non fisik
6 JP 3 pertemuan
5. Menunjukkan sikap
menghargai perbedaan
baik fisik (contoh :
warna kulit, jenis
rambut, dll) maupun
nonfisik (contoh :
miskin, kaya, dll)
keluarga dan teman-
temannya di
lingkungan rumah dan
sekolah

Anda mungkin juga menyukai