Anda di halaman 1dari 1

MENGATASI MUAL & MUNTAH

PADA PASIEN KEMOTERAPI


DENGAN AKUPRESUR

Akupresur P6

Titik P6 adalah titik akupresur yang terletak


di bagian dalam lengan, sekitar tiga jari di
bawah lipatan pergelangan tangan.

Tekan selama 3 menit


menggunakan ibu jari
tangan yang
berlawanan setiap
kali merasa mual
selama 5 hari

Akupresur ST36

Titik ST36 adalah titik akupresur yang


terletak di kaki. Lebih tepatnya, titik
ST36 terletak sekitar empat jari di bawah
lutut, di luar sisi depan tulang kering

Tangani Mual dengan Ketenangan

Anda mungkin juga menyukai