Anda di halaman 1dari 6

PERAN

INDONESIA
DALAM PERDAMAIAN DUNIA

BY : MILLAH NAFISAH
MAKNA HUBUNGAN
INTERNASIONAL
Hubungan internasional dapat diartikan hubungan antarbangsa dalam
segala aspeknya yang dilakukan oleh suatu negara untuk mencapai
kepentingan nasional negara tersebut

KONSEP KONSEP HUBUNGAN INTERNASIONAL


A. POLITIK LUAR NEGERI merupakan seperangkat cara yang dilakukan
oleh suatu negara untuk mengadakan hubungan dengan negara lain.

B. HUBUNGAN LUAR NEGERI merupakan keseluruhan hubungan yang


dijalankan suatu negara dengan semua pihak yang tidak tunduk pada kedaulatan.

C. POLITIK INTERNASIONAL
politik antar negara yang mencakup kepentingan
FAKTOR - FAKTOR ADANYA
HUBUNGAN INTERNASSIONAL
A. FAKTOR INTERNAL
yaitu adanya kekhawatiran terancamnya kelangsungan hidup

B. FAKTOR EKSTERNAL
upaya memecahkan masalah masalah ekonomi, politik, hukum, sosial budaya
pertahanan dan keamanan
ORGANISASI INTERNASIONAL YANG DIIKUTI INDONESIA

1. ORGANISASI OLAHRAGA : SEA GAMES, ASIAN GAMES, DLL

2. ORGANISASI KONFERENSI ISLAM (OKI), ORGANISASI PENGEKSPOR


MINYAK (OPEC), KERJASAMA EKONOMI ASIA PASIFIC (APEC).

3. UNESCO : Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan


PERAN INDONESIA DALAM MENCIPTAKAN KEDAMAIAN

1. PERAN INDONESIA DI PERSERIKATAN BANGSA BANGSA (PBB)


Perserikatan Bangsa-Bangsa disingkat sebagai PBB adalah organisasi internasional yang didirikan
pada tanggal 24 Oktober 1945 untuk mendorong kerjasama internasional.

2. PERAN DALAM ASEAN


merupakan sebuah organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara

3. PERAN SERTA INDONESIA DALAM GERAKAN NON BLOK


GNB atau Gerakan Non-Blok merupakan gerakan yang dibentuk oleh negara-negara yang tidak
ingin ikut campur dengan Perang Dingin.

Anda mungkin juga menyukai