Anda di halaman 1dari 29

SKRIPSI

ANALISIS HUKUM EKONOMI ISLAM TERHADAP SISTEM


TRANSAKSI JUAL BELI MOBIL BEKAS UD. YOGA MOTOR DI
KOTA PAREPARE

Oleh

HAERUL SYUKUR
NIM. 16.2200.147

PROGRAM STUDI HUKUM EKONOMI SYARIAH


FAKULTAS SYARIAH DAN ILMU HUKUM ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)
PAREPARE

2020
SKRIPSI

ANALISIS HUKUM EKONOMI ISLAM TERHADAP SISTEM


TRANSAKSI JUAL BELI MOBIL BEKAS UD. YOGA MOTOR DI
KOTA PAREPARE

Oleh

HAERUL SYUKUR
NIM. 16.2200.147

Skripsi Sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum (S.H)
pada Program Studi Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum
Islam Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare

PROGRAM STUDI HUKUM EKONOMI SYARIAH


FAKULTAS SYARIAH DAN ILMU HUKUM ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)
PAREPARE

2020

i
ANALISIS HUKUM EKONOMI ISLAM TERHADAP SISTEM
TRANSAKSI JUAL BELI MOBIL BEKAS UD. YOGA MOTOR DI
KOTA PAREPARE

Skripsi

sebagai salah satu syarat untuk mencapai


Gelar Sarjana Hukum

Program Studi
Hukum Ekonomi Syariah

Disusun dan diajukan oleh

HAERUL SYUKUR
NIM. 16.2200.147

Kepada

PROGRAM STUDI HUKUM EKONOMI SYARIAH


FAKULTAS SYARIAH DAN ILMU HUKUM ISLAM
INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)
PAREPARE

2020

ii
iii
iv
v
KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabbil’alamin. Puji syukur dipanjatkan atas kehadirat Allah


Swt. atas berkat rahmat, hidayah dan karunia-Nya, sehingga pada akhirnya setelah
melalui perjalanan dan perjuangan yang panjang, penulis dapat menyusun dan
menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Analisis Hukum Ekonomi Islam
Terhadap Sistem Transaksi Jual Beli Mobil Bekas UD. Yoga Motor Di Kota
Parepare” yang menjadi bahan keilmuan serta sebagai salah satu syarat untuk
menyelesaikan studi dan untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum (S.H) di Institut
Agama Islam Negeri (IAIN) Parepare.
Shalawat serta salam senantiasa terlimpahkan kepada Baginda Rasulullah
Muhammad saw. Yang telah diutus oleh Allah Swt., sebagai pelita bagi seluruh umat
manusia kejalan yang benar dan lurus serta menuntun manusia untuk beriman dan
bertakwa kepada Allah Swt.
Penulisan skripsi ini, penulis telah menerima bantuan dan dukungan serta
berkat bimbingan ,baik secara langsung maupun tidak langsung, sehingga dapatlah
terwujud sebagaimana adanya. Pada kesempatan ini penulis haturkan ucapan
terimakasih kepada kedua orang tua atas segala bimbingan, doa, dan pengorbanan
yang tak mungkin sanggup untuk terbalaskan, dan penghargaan yang setinggi-
tingginya kepada Bapak Dr. Agus Muchsin, M.Ag dan Ibu Hj.Sunuwati, Lc., M.HI
selaku Pembimbing I dan Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk
memberikan bimbingan dan dukungannya sehingga bisa menyelesaikan penelitian ini
dengan baik.

vi
Dalam penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, petunjuk, serta
motivasi dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis
mengucapkan banyak terima kasih kepada:
1. Bapak Dr. Ahmad Sultra Rustan, M.Si sebagai Rektor IAIN Parepare yang telah
bekerja keras mengelola pendidikan di IAIN.
2. Bapak Dr. Agus Muchsin, M.Ag dan Ibu Hj. Sunuwati, Lc., M.HI. selaku
pembimbing I dan II, atas segala bantuan dan bimbingan Bapak dan Ibu yang
telah diberikan selama proses penulisan skripsi.
3. Ibu Dr. Hj. Rusdaya Basri, Lc., M.Ag selaku Dekan Fakultas Syariah dan Ilmu
Hukum Islam yang selalu memberi arahan-arahan kepada kami.
4. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Muamalah (Hukum Ekonomi Syariah)
yang telah mendidik penulis hingga dapat menyelesaikan studi yang masing-
masing mempunyai kehebatan tersendiri dalam menyampaikan materi
perkuliahan.
5. Seluruh Staf Fakultas Syariah dan Ilmu Hukum Islam yang dengan kesabarannya
dalam membantu mengurus segala berkas-berkas yang dibutuhkan pada saat
proses perkuliahan sampai tahap penyelesaian.
6. Pihak Perpustakaan IAIN Parepare yang senantiasa melayani dengan baik dengan
bantuan pinjaman buku-buku yang dapat dijadikan referensi atau rujukan bagi
penulis dalam menyusun skripsi.
7. Bapak Mukhtar selaku Pemilik showroom UD. Yoga Motor dan Bapak Fadli
Samsul Bahri selaku pekerjanya yang telah meluangkan waktunya untuk
diwawancarai dan memberikan jawaban-jawaban atas pertanyaan dan
pemahaman terkait penelitian yang dilakukan oleh peneliti

vii
8. Kepada orang tua tercinta, saudara dan keluarga yang selalu memberi dukungan,
support dan selalu mendoakan penulis.

9. Teman-teman “PEJUANG SARJANA” Herwin, Asrul Syukur, Harianto, Arya

Nirwansyah, Faturrahman, Yuyun Alfitri, Hardianti Tamsi yang selalu


memberikan dukungan, dorongan, motifasi sehingga perjuangan peneliti tidak
putus ditengah jalan.
10. Teman-teman KPM posko desa RUMPIA yang selalu memberikan semangat
serta dukungan kepada penulis.
11. Untuk Saudari Reski Safitri yang selalu menemani, memberikan masukan, dan
menyemangati serta mendoakan dalam proses pembuatan skripsi ini, semoga bisa
menyusul secepatnya.
12. Kepada semua pihak yang penulis tidak dapat disebutkan satu persatu,
terimakasih atas dukungan dan bantuannya. Semoga apa yang telah diberikan
bernilai ibadah di sisi Allah Swt.
Semoga skripsi ini bisa menjadi bahan keilmuan dan memberi kontribusi
pemahaman bagi pembaca. Kritik dan saran sangat dinantikan demi penyempurnaan
skripsi ini di masa yang akan datang.

Parepare, 28 Agustus 2020


Penulis

HAERUL SYUKUR
NIM. 16.2200.147

viii
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Mahasiswa yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : Haerul Syukur

NIM : 16.2200.147

Tempat/Tgl. Lahir : Parepare, 30 Oktober 1998

Program Studi : Hukum Ekonomi Syariah

Jurusan : Syariah dan Ilmu Hukum Islam

Judul Skripsi : Analisis Hukum Ekonomi Islam Terhadap Transaksi Jual Beli
Mobil Bekas UD. Yoga Motor Di Kota Parepare

Menyatakan dengan sesungguhnya dan penuh kesadaran bahwa skripsi ini

benar merupakan hasil karya saya sendiri. Apabila dikemudian hari terbukti bahwa ia

merupakan duplikat, tiruan, plagiat, atau dibuat oleh orang lain, sebagian atau

seluruhnya, maka skripsi dan gelar yang diperoleh karenanya batal demi hukum.

Parepare, 28 Agustus
2020 Penyusun

HAERUL SYUKUR
NIM. 16.2200.147

ix
ABSTRAK

Haerul Syukur, Sistem Transaksi Jual Beli Mobil Bekas UD. Yoga Motor (Analisis Hukum
Ekonomi Islam)

Penelitian yang Berjudul Sistem Transaksi Jual Beli Mobil Bekas UD. Yoga Motor
(Analisis Hukum Ekonomi Islam) bertujuan untuk mengetahui mekanisme sistem transaksi
pembelian serta penjualan kembali mobil bekas di showroom tersebut. Serta bagaimana
pandangan hukum ekonomi Islam mengenai penjualan mobil bekas di showroom UD. Yoga
Motor Parepare.
Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian Deskriptif Kualitatif dan dalam
mengumpulkan data menggunakan metode penelitian lapangan (field research), dimana
informasi yang dibutuhkan dapat melalui observasi, , wawancara, dan dokumentasi.
Berdasarkan hasil penelitian ini dapat peneliti simpulkan bahwa sistem transaksi
pemebelian mobil bekas pada showroom UD. Yoga Motor Parepare ada dua cara yakni
secara cash dan kredit. Ditinjau dari hukum ekonomi Islamnya, bentuk jual belinya ialah jual
yang sahih yang sudah terpenuhi rukun dan syaratnya. Apabila pemembelian mobil secara
sistem cash, mekanismenya transaksinya telah sesuai dengan prinsip-prinsip hukum ekonomi
Islam. Tetapi apabila pembelian secara sistem kredit, dianggap tidak sah. Karena berdasarkan
syariat Islam, kita tidak dibolehkan menjual barang yang belum selesai diserahterimakan.
Seperti yang dilakukan pada showroom UD. Yoga Motor Parepare yang melakukan kredit
lewat pihak ketiga.

Kata Kunci: Sistem Transaksi, Jual Beli, Hukum Ekonomi Islam.

x
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL.........................................................................................i

HALAMAN JUDUL.............................................................................................ii

HALAMAN PENGAJUAN..................................................................................iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI...............................................................iv

HALAMAN PENGESAHAN KOMISI PEMBIMBING.....................................v

HALAMAN KOMISI PENGUJI..........................................................................vi

KATA PENGANTAR...........................................................................................vii

PERNYATAAN KEALIAN SKRIPSI.................................................................x

ABSTRAK.............................................................................................................xi

DAFTAR ISI.........................................................................................................xii

DAFTAR GAMBAR.............................................................................................xiii

DAFTAR LAMPIRAN.........................................................................................xiv

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB LATIN..................................................xv

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang..................................................................................1
1.2 Rumusan Masalah............................................................................3
1.3 Tujuan Penelitian..............................................................................4
1.4 Kegunaan Penelitian.........................................................................4

BAB II TINJAUAN PUSTAKA


2.1 Tinjauan Penelitian Terdahulu........................................................6
2.2 Tinjauan Teoritis.............................................................................8
2.2.1 Teori Transaki....................................................................8
2.2.2 Teori Jual Beli....................................................................10

2.2.4 Teori Hukum Ekonomi Islam............................................24


xi
DAFTAR ISI
2.3 Tinjauan Konseptual......................................................................26
2.4 Kerangka Pikir...............................................................................27
2.5 Bagan Kerangka Pikir....................................................................29

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian................................................................................30


3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian..........................................................30
3.3 Fokus Penelitian..............................................................................32
3.4 Jenis dan sumber data yang digunakan...........................................32
3.5 Teknik Pengumpulan Data..............................................................33
3.6 Teknik Analisis Data.......................................................................35

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Mekanisme transaksi jual beli mobil bekas pada UD.


Yoga Motor...................................................................................38
4.2 Pandangan hukum Islam terhadap transaksi jual beli
mobil bekas UD. Yoga Motor.......................................................45

BAB V PENUTUP

5.1 Kesimpulan.......................................................................................64
5.2 Saran.................................................................................................65

DAFTAR PUSTAKA............................................................................................66

LAMPIRAN-LAMPIRAN

xii
DAFTAR GAMBAR
No. Judul Gambar Halaman
1. Bagan Kerangka Pikir 25
2. Dokumentasi Lampiran

xiii
DAFTAR LAMPIRAN

No. Lamp. Judul Lampiran

1 Surat Permohonan Izin Pelaksanaan Penelitian

2 Izin Melaksanakan Penelitian

3 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian

4 Surat Keterangan Wawancara

5 Daftar Pertanyaan Wawancara

6 Dokumentasi

7 Riwayat Hidup

xiv
PEDOMAN TRANSLITERASI

A. Transliterasi Arab-Latin

1.1 Konsonan

Daftar huruf bahasa Arab dan transliterasinya ke dalam huruf latin dapat dilihat
pada tabel berikut.

Huruf Nama Huruf Latin Nama

‫ا‬ Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan


‫ب‬
Ba B Be

‫ت‬
Ta T Te

‫ث‬
s\a s\ es (dengan titik diatas)

‫ج‬
Jim J Je

‫ح‬ ha (dengan titik


Ha H
dibawah)
‫خ‬
Kha Kh khdan ha

‫د‬
Dal D De

‫ذ‬ z\al z\ zet (dengan titik diatas)

xv
‫ر‬
Ra R Er

‫ز‬
Zai Z Zet

‫س‬
Sin S Es

‫ش‬
Syin Sy es dan ye

‫ص‬ es (dengan titik


s}ad s}
dibawah)
‫ض‬ de (dengan titik
d}ad d}
dibawah)
‫ط‬ te (dengan titik
t}a t}
dibawah)
‫ظ‬ zet (dengan titik
z}a z}
dibawah)
‫ع‬
‘ain ‘ koma terbalik

‫غ‬
Gain G Ge

‫ف‬
Fa F Ef

‫ق‬ Qaf Q Qi

xvi
‫ك‬
Kaf K Ka

‫ل‬
Lam L El

‫م‬
Mim M Em

‫ن‬
Nun N En

‫و‬
Wau W We

‫هـ‬
Ha H Ha

‫ء‬
Hamzah ‘ Apostrof

‫ى‬
Ya Y Ye

Hamzah (‫ )ء‬yang terletak di awal kata mengikuti vokalnya tanpa diberi tanda
apapun. Jika ia terletak ditengah atau di akhir, maka ditulis dengan tanda (‘)

1.2 Vokal

Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia, terdiri atas vokal tunggal
atau monoton dan vokal rangkap atau dipotong.

xvii
Vokal tunggal bahasa Arab yang dilambangnya berupa tanda atau harakat,
transliterasinya sebagai berikut :

Tanda Nama Huruf Latin Nama


´‫ا‬ Fathah A a

‫ِا‬ Kasrah I i

‫ا‬ Dammah U u

Vokal rangkap bahasa Arab yang lambangnya berupa gabungan antara harakat
dan huruf, transliterasinya berupa gabungan huruf, yaitu :

Tanda Nama Huruf Latin Nama

‫´ ˚ى‬ fathah dan yaa’ Ai a dan i


‫´ ˚و‬ fathah dan wau Au a dan u

Contoh :

‫ َ ك ˚ی َ ف‬: kaifa

‫ َه ˚و َل‬: haula

1.3 Maddah

Maddah atau vokal panjang yang lambangnya berupa harakat dan huruf,
transliterasinya berupa huruf dan tanda, yaitu:

Harakat dan Nama Huruf dan Tanda Nama

Huruf

xviii
‫…´ى ´…اا‬ Fathah dan alif Ā a dan garis di atas

atau yaa’
‫ى‬ Kasrah dan yaa’ I I dan garis di atas
‫ۇ‬ Dammah dan Ū u dan garis di atas

wau

Contoh :

‫َ ما َت‬ : maata
‫َ ر َمى‬
: ramaa
‫قِ ˚ی َل‬ : qiila
‫یَ ُم ˚و ُت‬ : yamuutu
1.4 Taa’ Marbutah

Transliterasi untuk taa’ marbutah ada dua, yaitu: taa’ marbutah yang hidup atau
mendapat harakat fathah, kasrah, dan dammah, transliterasinya adalah [t]. Sedangkan
taa’marbutah yang mati atau mendapat harakat sukun, transliterasinya adalah [h].

Kalau pada kata yang berakhir dengan taa’ marbutah diikuti oleh kata yang
menggunakan kata sandang al- serta bacaan kedua kata itu terpisah, maka
taa’marbutahitu ditransliterasikan dengan ha (h).

Contoh:

‫َ ض ˚طفَا ِل‬
َ : raudah al-atfal
َ‫ر ةُاأل‬
˚
‫و‬

َ ِ
‫ضلة‬
xix
al-fadilah al-
‫ َا‬: madinah
‫˚ل َم ِد ˚یَنةُاَ ˚َلفا‬

xx
‫ اَ ˚ل ِح‬: al-hikmah
‫˚ك َمة‬
1.5 Syaddah (Tasydid)

Syaddah atau tasydid yang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan

sebuah tanda tasydid ( 'ّ ), dalam transliterasi ini dilambangkan dengan perulangan

huruf (konsonanganda) yang diberi tanda syaddah.

Contoh:

‫ َ رَّبن‬: rabbana

َ‫َن َّ ج ˚ینا‬: najjaina

‫ اَ ˚ل َح 'ق‬: al-haqq

‫ نُ ِع' َم‬: nu“ima

‫ َ عُد و‬: ‘aduwwun

Jika huruf ‫ ى‬ber-tasydid di akhir sebuah kata dan didahului oleh huruf kasrah

( ‫) ِّ 'ى‬, maka ia ditransliterasi seperti huruf maddah menjadi i.

Contoh:

‫ َ ع ِل ى‬: ‘Ali (bukan ‘Aliyy atau ‘Aly)

‫ َ ع َرب ى‬: ‘Arabi (bukan ‘Arabiyy atau ‘Araby)

1.6 Kata Sandang

xxi
Kata sandang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan huruf ‫( ال‬alif
lamma‘arifah). Dalam pedoman transliterasi ini, kata sandang ditransliterasi seperti
biasa, al-,baik ketika ia diikuti oleh huruf syamsiyah maupun huruf qamariyah. Kata
sandang tidak mengikuti bunyi huruf langsung yang mengikutinya. Kata sandang
ditulis terpisah dari kata yang mengikutinya dan dihubungkan dengan garis mendatar
(-).
Contoh:

ُ ‫ س م˚ َّش َال‬: al-syamsu (bukan asy-syamsu)

َ‫ زلَة ل˚ َّز اَل‬: al-zalzalah (az-zalzalah)

‫لف ˚ل َسفَة‬
َ ˚ َ‫ ا‬: al-falsafah

َ ˚ ‫ َا‬: al-biladu
‫لبالد‬

1.7 Hamzah

Aturan transliterasi huruf hamzah menjadi apostrof (’) hanya berlaku bagi
hamzah yang terletak di tengah dan akhir kata. Bila hamzah terletak di awal kata, ia
tidak dilambangkan, karena dalam tulisan Arab ia berupa alif.

Contoh:

‫ تَأ˚ ُم ُر ˚و َن‬: ta’muruna

َّ ‫ َا‬: ‘al-nau
‫لن ˚وع‬

‫ َش ˚ي ء‬: syai’un

xxii
‫ أُ ِم ت‬: umirtu
‫˚ر‬
1.8 Penulisan Kata Arab yang Lazim Digunakan dalam Bahasa Indonesia

Kata, istilah atau kalimat Arab yang ditransliterasi adalah kata, istilah atau
kalimat yang belum dibakukan dalam bahasa Indonesia. Kata, istilah atau kalimat
yang sudah lazim dan menjadi bagian dari perbendaharaan bahasa Indonesia, atau
sering ditulis dalam tulisan bahasa Indonesia, atau lazim digunakan dalam dunia
akademik tertentu, tidak lagi ditulis menurut cara transliterasi di atas. Misalnya, kata
al-Qur’an(dari al-Qur’an), alhamdulillah, dan munaqasyah. Namun, bila kata-kata
tersebut menjadi bagian dari satu rangkaian teks Arab, maka harus ditransliterasi
secara utuh.

Contoh:

Tabaqat al-Fuqaha’

Wafayah al-A‘yan

1.9 Lafzal-Jalalah
Kata “Allah” yang didahului partikel seperti huruf jarr dan huruf lainnya atau
berkedudukan sebagai mudaf ilaih (frasa nominal), ditransliterasi tanpa huruf
hamzah.
Contoh:

ِ ‫ ِ ُ ن‬dinullh ‫الل‬
‫لال‬ ِ ‫ ِب‬billah
‫د‬

˚
‫ی‬

Adapun taa’ marbutah di akhir kata yang disandarkan kepada lafzal-jalalah,

xxiii
‫ أُ ِم ت‬: umirtu
ditransliterasi
‫˚ر‬ dengan huruf [t]. Contoh:

xxiv
‫في ˚ ح َم‬ِ ‫ هُ ˚م‬rahmatillah fi hum
‫ِة لال‬ ‫ر‬
1.10 Huruf Kapital

Walau sistem tulisan Arab tidak mengenal huruf kapital (All Caps), dalam
transliterasinya huruf-huruf tersebut dikenai ketentuan tentang penggunaan huruf
kapital berdasarkan pedoman ejaan Bahasa Indonesia yang berlaku (EYD). Huruf
kapital, misalnya, digunakan untuk menuliskan huruf awalan mandiri (orang, tempat,
bulan) dan huruf pertama pada permulaan kalimat. Bila nama diri didahului oleh kata
sandang (al-), makayang ditulis dengan huruf capital tetap huruf awal nama diri
tersebut, bukan huruf awal kata sandangnya. Jika terletak pada awal kalimat, maka
huruf A dari kata sandang tersebut menggunakan huruf kapital (Al-). Ketentuan yang
sama juga berlaku untuk huruf awal dari judul referensi yang didahului oleh kata
sandang al-, baik ketika ia ditulis dalam teks maupun dalam catatan rujukan (CK, DP,
CDK, dan DR).

Contoh:

Innaawwalabaitinwudi‘alinnasilallazi bi Bakkatamubarakan

Syahru Ramadan al-laziunzilafih al-Qur’an

Nasir al-Din al-Tusi

Abu Nasr al-Farabi

Al-Gazali

Al-Munqizmin al-Dalal

xxv
Jika nama resmi seseorang menggunakan kata Ibnu (anak dari) dan Abu (bapak
dari) sebagai nama kedua terakhirnya, maka kedua nama terakhir itu harus disebutkan
sebagai nama akhir dalam daftar pustaka atau daftar referensi.

Contoh:

 ‘Ali bin ‘Umar al-Dar QutniAbu Al-Hasan, ditulis menjadi : Abu Al-Hasan,
‘Ali bin ‘Umaral-DarQutni. (bukan : Al-Hasan, ‘Ali bin ‘Umar al-Dar Qutni
Abu)
 Nasr Hamid Abu Zaid, ditulis menjadi : Abu Zaid, Nasr Hamid (bukan : Zaid,

Nasr Hamid Abu).

B. Daftar Singkatan

Beberapa singkatan yang dibakukan adalah:

swt =subhanallahu wata’ala

saw = sallallahu ‘alaihi wa sallam

a.s. = ‘alaihi al-salam

Cet. = Cetakan

QS. …/…: 4 = QS. al-Baqarah/2: 4 atau QS. Ali ‘Imran/3: 4

HR. = Hadis Riwayat

h. = Halaman

xxvi
UU = Undang – Undang

PAD = Pendapatan Asli Daerah

APBD = Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah

SKPD = Satuan Kerja Perangkat Daerah

Dishub = Dinas Perhubungan

xxvii
68

Anda mungkin juga menyukai