Anda di halaman 1dari 3

1.

Siswa mampu memahami gambaran masyarakat Makkah sebelum datangnya islam


Mereka pada umumnya merupakan penyembah berhala. Merampok, membunuh,
minum khamr, berzina adalah pemandangan umum. Tradisi membunuh dan
mengubur bayi prempuan secara hidup hidup hal yang biasa
2. Siswa mampu memahami cerita tentang kelahiran Rasulullah
Lahir pada 12 rabiul awal 571 M di makkah. Padamnya api sesembahan orang majusi
yang telah hidup ratusan tahun, penyerbuan pasukan abrahah yg menggunakan gajah
ingin menghancurkan kakbah tetapi di jalan dilempari batu dari neraka oleh burung
ababil maka disebut tahun gajah, istana kisra tiba tiba terguncang
3. Siswa mampu mengidentifikasi usia Rasulullah dan Khadijah ketika menikah
Rasulullah : 25 thn, khadijah : 40thn
4. Siswa mampu mengenali siapa saja putra putri Rasulullah
Khadijah: zainab, ruqaya, ummu kulsum, fattimah
Al qosim, abdullah
Mariyah el qibtiyah : ibrahim
5. Siswa mampu mengidentifikasi tempat terjadinya peristiwa uzlah/menyendiri ketika
Rasulullah menerima wahyu pertama
Gua hira
6. Siswa mampu mengidentifikasi wahyu pertama Rasulullah
Al alaq 1-5
7. Siswa mampu mengidentifikasi orang-orang yang pertama kali masuk islam (sepupu
Rasulullah)
Ali bin abi thalib
8. Siswa mampu mengidentifikasi ayat Al-Quran yang menganjurkan Rasulullah untuk
berdakwah secara sembunyi-sembunyi
Al muddasir 1-7
9. Siswa mampu mengidentifikasi lokasi dakwah secara sembunyi-sembunyi (rumah
salah satu sahabat Rasulullah)
Arqam bin abi al arqam
10. Siswa mampu mengidentifikasi lokasi dakwah Rasulullah secara terang-terangan pada
sebuah kota, yang mana penduduk dari kota tersebut tidak menerima dengan baik
kedatangan Rasulullah
Makkah / thaif
11. Siswa mampu memahami tentang peristiwa duka yang dialami oleh Rasulullah
(meninggalnya Istri dan Paman Rasulullah)
amul huzni : periode setahun ketika Nabi Muhammad dirundung kesedihan
meninggalnya paman nabi menyebabkan hilangnya perlindungan kabilah
sehingga nabi bisa dibunuh kapan saja lalu nabi memutuskan untuk pergi ke
thaif
12. Siswa mampu mengidentifikasi lokasi di mana Rasulullah dan Abu Bakar berhenti
selama tiga hari di dalam perjalanan hijrahnya menuju Madinah
Gua tsur
13. Siswa mampu memahami tentang pembangunan masjid Pertama yang dibangun oleh
Rasulullah dalam perjalanannya menuju Madinah
Masjid quba
14. Siswa mampu memahami tentang pembangunan masjid pertama oleh Rasulullah di
Madinah
Masjid nabawi (?)
15. Siswa mampu mengetahui penisbatan nama Dinasti Umayyah
Umayyah bin abd syams bin abdu manaf
16. Siswa mampu mengetahui nama Khalifah termasyhur pada saat kejayaan Dinasti Umayyah
Khalifah muawiyah bin abu sofyan
Abdul malik bin marwan
Al walid bin abdul malik
Umar bin abdul aziz
Hisyam bin abdul malik
17. Siswa mampu mengidentifikasi faktor-faktor keruntuhan Dinasti Umayyah
Tidak jelasnya sistem penggantian khalifah,
adanya kelompok syiah dan khawarij sebagai oposisi pemerintah,
tidak adanya pengkaderan yg maksimal dari para putra mahkota,
adanya kekecewaan dr masyarakat akan kepemimpinan khalifah,
munculnya kelompok baru yng dipelopori al abbas bin abbas al muthalib
18. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Hadits pada masa Dinasti Umayyah
Hasan basri, ibnu abu malikah, asy’abi abu amru amil bin syurahbil
19. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Tasawuf pada masa Dinasti Umayyah
Hasan basri yg termasyhur, malik bin dinar dikalangan perempuan, rabiah al
adawiyyah dikalangan perempuan
20. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Nahwu pada masa Dinasti Umayyah
Aswad ad duali
21. Siswa mampu mengidentifikasi Kota pusat kegiatan ilmu pada masa Dinasti Umayyah
Basrah dan kufah
22. Siswa mengetahui nama Khalifah pendiri Dinasti Abbasiyah
Abdullah ash shaffah bin muhammad bin ali bin abdullah bin abbas bin abdul
mutallib atau lbh dikenal abu al abbas ash shaffah pada tahun 132 H/750M
23. Siswa mampu memahami tentang tiga poros utama persiapan pembangunan Dinasti
Abbasiyah
Humaimah: merupakan tempat aman tentram, pendukung ali dan keluarga abbas
bermukim, perancangan pembangunan dinasti abbasyiyyah
Kufah: wilayah penduduknya menganut aliran syiah yg ditindah bani umayyah
Khurasan: warga pemberani, kuat fisik, teguh pendirian, tdk mudah terpengaru
nafsu, kepercayaan kuat, dakwah kau abbasyiyyah mendapat dukungan
24. Siswa mampu mengetahui kota pusat pemerintahan pada masa Dinasti Abbasiyah
baghdad
25. Siswa mampu mengetahui pasukan penyerang yang menyebabkan keruntuhan pada
Dinasti Abbasiyah
Diserang dan dihancurkan pasukan mongol dipimpin hulagu khan 656 H/1258M
26. Siswa mampu mengetahui Khalifah pertama Dinasti Abbasiyah
Abdullah ash shaffah bin muhammad bin ali bin abdullah bin abbas bin abdul
mutallib atau lbh dikenal abu al abbas ash shaffah
27. Siswa mampu menunjukkan bukti nyata perkembangan islam dan ilmu pengetahuan masa
Dinasti Abbasiyah
Dibangunnya perpustakaan besar di kota baghda yaitu khizanatul hikamah masa
khalifah harun ar rasyid lalu diubah jd baitul hikmah masa khalifah al ma’mun
28. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Matematika pada masa Dinasti Abbasiyah
Al khawarizmi ( angka 6-9 0, logaritma, kalkulus)
At tusi (geometri al jabar)
Umar al khayyam (persamaan kubik dan derajat)
29. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Kedokteran pada masa Dinasti Abbasiyah
Husain bin ishaq, ali bin sahl at tabari, ar razy(razes), ibnu sina (avicena), ibnu an
nafis
30. Siswa mampu mengidentifikasi Ulama Ilmu Fiqh pada masa Dinasti Abbasiyah
Imam syafi’i (mahzhab syafi’i), imam ahmad bin hambal (mahzhab hambali)
31. Siswa mampu memahami pelaku penyebaran Islam pertama kali di Nusantara
pedagang islam
32. Siswa mampu mengetahui tentang sejarah masuknya Islam di Indonesia (melalui jalur
apa saja)
Jalur utara: arab-damaskus-baghdad-gujarat-srilanka-indonesia
Jalur selatan:arab-yaman-gujarat-srilanka-indonesia
33. Siswa mampu mengetahui penyebaran ajaran Islam oleh Wali Songo
pendekatan budaya, yaitu dengan memadukan seni budaya lokal dengan ajaran
Islam. Contohnya wayang, tembang Jawa, gamelan, serta upacara adat yang
digabungkan dengan ajaran dan makna Islam. (?)
34. Siswa mampu mengetahui cara dakwah Wali Songo (yang menggunakan seni wayang)
kesenian wayang kulit yang awalnya berisi kisah-kisah cerita Hindu, oleh Sunan
Kalijaga, kisah-kisah tersebut diganti dengan kisah-kisah yang berisikan ajaran
islam
35. Siswa mampu mengidentifikasi kerajaan Islam pertama di Sumatera
Samudra pasai (aceh utara)
36. Siswa mampu mengidentifikasi gerakan organisasi masyarakat Islam tertua di Indonesia
muhammadiyah
37. Siswa mampu mengidentifikasi gerakan organisasi tertua kedua di Indonesia
Nahdlatul ulama / NU
38. Siswa mampu mengidentifikasi tokoh pejuang Indonesia dari kalangan Ulama yang
terlibat secara fisik dalam melawan penjajah
KH musthafa arifin
KH Hasyim Asya'ari
Bung Tomo
Pangeran Diponegoro
Tuanku Imam Bondjol
Pattimura ( Ahmad lussy )
KH Noer Ali
Kh zaenal mustafa
Teuku umar, fatahillah, sultan babullah,
Gk tw pls gw liat brainly
39. Siswa mampu menidentifikasi sejarah pendirian Sarekat Dagang Islam
Mengumpulkan para pedagang islam guna melawan laju perdagangan china
40. Siswa mampu mengidentifikasi cara berdakwah para ulama di Nusantara
Perdagangan, Pernikahan, Pendidikan, Akulturasi Budaya, Politik. (?)

Cttn:
Maulana malik ibrahim/sunan gresik berdakwah di jatim, gresik, mendirikan masjid
dan pondok pesantren
Sunan ampel/raden rahmat mendirikan pesantren, masjid agung demak, mempelopori
berdirinya kerajaan demak
Sunan bonang/ raden maulanan makdum ibrahim seorang sastrawan dan dalang
karyanya tembang tombo ati
Sunan giri mendirikan pesantren giri, mengutus santri berdakwah diluar jawa
Sunan drajat/ syarifuddin mendidik santri agar menjadi pendakwah
Sunan gunung jati/ syarif hidayatullah mendirikan kerajaan islam di banten dan
cirebon, menguasai pelabuhan sunda kelapa
Sunan kudus/ ja’far shadiq membangun masjid menara kudus, karya sastra gending
maskumambang dan tembang mijil
Sunan kalijaga/ raden mas syahid menggunakan sarana kesenian gamelan, wayang,
tembang
Sunan muria/ raden umar said menggunakan sarana kesenian daerah

Anda mungkin juga menyukai