Anda di halaman 1dari 23

PERTOLONGAN PERTAMA

DI SEKOLAH
Dr. Mardiana Lestari

PERTOLONGAN PERTAMA
Arti Pertolongan
Pertama

Memberikan
pertolongan pertama
kepada korban
kecelakaan atau sakit
dengan cepat dan tepat
sebelum korban dibawa
ke tempat rujukan
(dokter/puskesmas/rs).

Pedoman yang harus dipegang oleh


Penolong
P :Penolong mengamankan diri sendiri lebih
dahulu sebelum bertindak
A :Amankan korban dari gangguan ditempat
kejadian sehingga bebas dari bahaya
T :Tandai tempat kejadian sehingga orang lain
tahu bahwa di tempat itu ada kecelakaan
U :Usahakan menghubungi ambulans, dokter,
rumah sakit atau yang berwajib (polisi/keamanan
setempat)
T :Tindakan pertolongan terhadap korban dalam
urutan yang paling tepat

PERALATAN PENOLONG
Obat dan Bahan:
- untuk membersihkan
tangan: sabun, alkohol
-untuk mencuci luka: dettol,
povidon iodine
-untuk menyadarkan: minyak
angin, parfum
-salep untuk luka bakar
-salep untuk gigitan serangga

Alat-Alat :
- sarung
tangan
-pinset
-kapas
-kassa
-plester
-gunting
-pembalut

PERTOLONGAN
PERTAMA DI SEKOLAH

PINGSAN
Pingsan (Syncope/collapse) yaitu
hilangnya kesadaran sementara
karena otak kekurangan O2,
kecelakaan, lapar, terlalu banyak
mengeluarkan tenaga, terkejut /
kaget, dehidrasi (kekurangan cairan
tubuh), anemia (kekurangan darah),
dan lain-lain.

Gejala awal sebelum pingsan:


Perasaan limbung
Pandangan berkunang-kunang
Telinga berdenging
Nafas tidak teratur
Muka pucat
Biji mata melebar
Lemas
Keringat dingin

Penanganan Korban Pingsan


Baringkan korban dalam posisi terlentang
Tinggikan kaki melebihi badan
Longgarkan pakaian yang mengikat dan hilangkan
barang yang menghambat pernafasan
Beri udara segar
Periksa kemungkinan cedera lain
Selimuti korban
Korban diistirahatkan beberapa saat
Untuk mengembalikan kesadaran orang yang
mengalami kepingsanan dapat menggunakan baubauan yang menyengat dan merangsang seperti
minyak wangi, minyak angin

PERAWATAN LUKA
Penolong harus mencuci tangan
Jangan menyentuh luka /darah secara
langsung. Pakai sarung tangan
Bersihkan luka dengan air/pembersih
luka (dettol yang diencerkan)
Kemudian berikan obat antiseptik
(betadin)

LUKA BAKAR
Pertolongan:
Segera dinginkan luka dengan air
mengalir
Keringkan luka pelan-pelan
Oleskan obat luka bakar
(silverdiazin, betadine,
bioplacenton).
Hindari
-Mengoleskan mentega, kecap, pasta
gigi
-Melepas dengan paksa pakaian yang

MIMISAN (epistaksis)
Pengertian : adalah perdarahan karena

pecah pembuluh darah hidung


Pertolongan ;
Duduk di kursi, posisi kepala menunduk
Menjepit hidung selama 5-10 menit untuk
menghentikan perdarahan
Bernapas lewat mulut
Berikan kompres es di daerah hidung.

MEMAR (hematoma)
Penyebab: Terbentur, terkilir
Pertolongan:
-Korban diposisikan agar lebih
nyaman
-Istirahatkan daerah yang
cedera
-Kompres dengan es yang
dibungkus kain.
-Tinggikan bagian yang cedera

ALERGI
Pengertian : reaksi tubuh yang lebih sensitif
dari kondisi normal terhadap makanan/benda
asing yang masuk ke dalam tubuh
Penyebab:
Makanan, digigit serangga
Gejala
Kemerahan pada kulit, gatal, bengkak
sekitar mata,
Sesak napas

Pertolongan
Tenangkan korban
Berikan kompres dingin pada
tempat gatal
Berikan obat anti alergi

Terimakasih
Para Dokter Kecil
Selamat Bertugas

Anda mungkin juga menyukai