Anda di halaman 1dari 12

IDENTIFIKASI RISIKO

DI RUMAH SAKIT

Ria Duta
Rahmawati
1306375790
Yozella Anastaulia,
1306375872

OUTLINE

Pengertian Risiko RS
Kategori Risiko di RS
Contoh Risiko di RS
Pengertian Identifikasi Risiko
Cara Identifikasi Risiko di RS

PENGERTIAN RISIKO
KBBI
Akibat yang kurang menyenangkan (merugikan, membahayakan) dari suatu
perbuatan atau tindakan
Silalahi (1997)

Kesempatan timbulnya kerugian


Suatu ketidakpastian
Penyimpangan aktual dari yang diharapkan
Probabilitas suatu hasil akan berbeda dari yang diharapkan

Risiko di RS
Probabilitas/kesempatan yang tidak sesuai dengan harapan, yang dapat
menimbulkan kerugian atau bahaya dari suatu tindakan yang dilakukan di
rumah sakit

KATEGORI RISIKO DI RS

Patient CareRelated Risk


Berhubungan
dengan perawatan
pasien
Contoh :
ketidaktepatan
pengobatan,
ketidaktepatan
transfer pasien dari
IGD, ketidaktepatan
dalam persiapan
pulang pasien

Medical StaffRelated Risk

Employee
Related Risk

Berhubungan
dengan tenaga
medis

Berhubungan
dengan karyawan

Contoh : tindakan
medis tidak sesuai
dengan SPO

Contoh : lingkungan
kerja yang tidak
aman, penurunan
pengendalian
kesehatan karyawan

Property Related
Risk

Financial Risk

Other Risk

Berhubungan dengan
properti

Berhubungan dengan
keuangan

Risiko lainnya

Contoh : gangguan
pada proses transaksi
keuangan

Contoh :
ketidaktepatan
pengelolaan limbah
RS, bahan
kimia,radioaktif

Contoh : rendahnya
perlindungan
bangunan dari bahaya
kebakaran, rendahnya
proteksi terhadap RM

CONTOH RISIKO LAINNYA

IDENTIFIKASI RISIKO

PENGERTIAN IDENTIFIKASI RISIKO


Proses mengidenifikasi apa, mengapa dan bagaimana
faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya risiko untuk
analisis lebih lanjut
Apa
menyusun daftar risiko secara komprehensif
Mengapa dan bagaimana
penyusunan skenario proses kejadian yang akan
menimbulkan risiko, untuk memberikan rangkaian
cerita tentang proses terjadinya sebuah risiko, termasuk
faktor-faktor yang dapat diduga menjadi penyebab
atau mempengaruhi risiko

MACAM IDENTIFIKASI RISIKO

Pro
akt
if

Setelah risiko
muncul

Re
akt
if

Mencari risiko
yang
berpotensi
muncul (risiko
belum muncul)

CARA IDENTIFIKASI RISIKO DI RS

Menyusun
daftar risiko

Menyusun
skenario proses
kejadian

Menyiapkan peralatan
dan teknik

Checklist
Flowchart
Brainstorming
Analisis sistem

REFERENSI

Amal, A.N. (2016). Manajemen Risiko Keselamatan Pasien di Rumah


Sakit. Program Magister Fakultas Farmasi. Universitas Padjajaran:
Bandung.
Anon. Tanpa Tahun. PRINSIP DASAR MANAJEMEN RISIKO ( RISK
MANAGEMENT). [online] diunduh di:
https://www.google.co.id/url?sa=t&source=web&rct=j&url=http://staf
f.ui.ac.id/system/fi les/users/bian/material/sesi3manajemenrisikok3
.doc&ved=0ahUKEwjOieHCpMjPAhUPTo8KHbdDAuYQFggZMAA&usg=AFQjCNEId
e1Za7h6qREJqTf4X1BdR6w
[diunduh pada 07 Oktober 2016]
Anon. Tanpa Tahun. Identifi kasi Risiko. [online] diunduh di:
https://drive.google.com/fi le/d/0B2sBoLcP3Uf3WTJITDJqQi02Yzg/view
[diunduh pada 07 Oktober 2016]
Umar, H. (2001). Strategic Management in Action. Gramedia: Jakarta.
Yusuf, Y. Tanpa Tahun. Manajemen Rumah Sakit dan Patient Safety.

Anda mungkin juga menyukai