Anda di halaman 1dari 5

BED SIDE TEACHING

PRESENTANT :
BENY RACHMAT WIJAYA

(101)

IDENTITAS

Nama
Usia
Alamat
Pekerjaan

: Daryanti
: 37 tahun
: Indramayu
: ART

Pendidikan : SD
Agama
Suku

: Islam
: Sunda

Tanggal pemeriksaan : 24 Oktober 2016

KELUHAN UTAMA

Telinga kanan berdengung

Pasien datang dengan keluhan telinga kanan berdengung sejak 1 minggu yang
lalu, keluhan dirasakan tiba-tiba dan terus-menerus. Keluhan disertai keluar cairan
berwarna putih kekuningan dan tidak berbau sejak 2 hari yang lalu dari telinga
kanan. Pasien juga mengeluhkan telinga kanannya seperti tersumbat dan keluar
darah namun sedikit. Pasien juga mengaku pendengarannya terasa menurun.
Pada usia 5 tahun pasien mengatakan pernah keluar cairan dari telinga
kanannya, namun tidak pernah diobati karena berhenti sendiri. Pasien mengaku
keluhan yang sekarang belum pernah berobat, namun pasien menggunakan obat
tetes telinga yang dibeli di apotek yaitu vitas, digunakan sehari 3x dan
sebanyak 3 tetes.

Pasien
mengaku sering mengorek telinga
nya dengan
menggunakan cotton bud dan sering menggunakan headset ketika
bekerja.
Pasien menyangkal adanya batuk, pilek, nyeri kepala, pusing,
keluar darah dari hidung, nyeri telinga, nyeri pada wajah, sakit
tenggorokan, sakit menelan, dan demam. Pasien juga menyangkal
adanya riwayat alergi terhadap debu, dingin, makanan, maupun obat.
Riwayat kemasukan air, berenang dan kemasukan benda asing
sebelumnya tidak ada. Tidak ada riwayat trauma atau pembedahan.

Anda mungkin juga menyukai