Anda di halaman 1dari 15

Rasita Zahrina 406151027

Pembimbing : Dr. Yulfitra Soni, Sp.U


Nama : Tn. S
Usia : 33 tahun
Jenis kelamin : Laki laki
Alamat : Kp Balanndongan
Keluhan utama
Sulit BAK sejak 10 hari yang lalu
Keluhan tambahan
Nyeri saat akan memulai dan setelah selesai
berkemih
Pasien mengatakan sulit BAK sejak 10 hari
yang lalu. BAK terkadang juga disertai rasa
nyeri yang terutama dirasakan saat akan
memulai dan setelah selesai berkemih.
Adanya perubahan posisi saat sedang
berkemih membuat BAK jadi lancar. BAK
kadang disertai dengan darah. Pasien
mengatakan kadang terasa nyeri pada perut
bagian bawah. Tidak terdapat demam (-).
Pasien merasakan nyeri pinggang sejak 1
tahun yang lalu.
Riwayat penyakit dahulu
Riwayat trauma (-)

Riwayat penyakit keluarga


-
Generalisata
Keadaan umum : tampak sakit sedang
Kesadaran : compos mentis
Tekanan darah : 120/70 mmHg
Nadi : 76 x/menit
Napas : 16 x/menit
Suhu : 36,5 C
Status lokalis abdomen a/r suprapubik
inspeksi : datar, tidak terlihat adanya
benjolan/massa
Palpasi : tidak teraba benjolan/massa, nyeri
tekan (+)
Perkusi : terdengar pekak
Nyeri ketok CVA -/-
Telah diperiksa seorang pasien dengan keluhan
sulit BAK sejak 10 hari yang lalu. BAK
terkadang juga disertai rasa nyeri saat akan
memulai dan setelah selesai berkemih.
Perubahan posisi saat BAkK jadi lancar. Demam
(-). Nyeri pinggang (+) sejak 1 tahun yang lalu.
Pemeriksaan fisik
Generalisata : dalam batas normal
Status lokalis : abdomen a/r suprapubik
Terdapat nyeri tekan (+), terdengar pekak saat
perkusi
Pemeriksaan lab
Darah rutin
CT, BT
GDS, SGOT dan SGPT, ureum dan kreatinin
Pemeriksaan USG, CT-Urologi
Pemeriksaan rontgen thoraks
Retensi urin et causa vesikolitiasis
Retensi urin et causa uretrolitiasis
Retensi urin et causa striktur uretra
Retensi urin et causa vesikolitiasis
Dilakukan pemasangan kateter
Pro sistoskopi diagnostik
Pro cystolithotripsy
Ad vitam : bonam
Ad fungsionam : bonam
Ad sanationam : bonam
Thank you

Anda mungkin juga menyukai