Anda di halaman 1dari 10

ALAT PELINDUNG DIRI

(APD)
Pengertian

Kelengkapan yang
wajib digunakan saat
bekerja sesuai
dengan bahaya dan
resiko kerja untuk
menjaga
keselamatan tenaga
kerja itu sendiri
maupun orang lain di
tempat kerja.
Tujuan Penggunaan APD
Melindungi tubuh
dari bahaya
pekerjaan yang
dapat
mengakibatkan
penyakit atau
kecelakaan kerja.
Manfaat Penggunaan APD

Manfaat bagi tenaga kerja


1) Dapat bekerja dengan perasaan lebih aman
untuk terhindar dari bahaya-bahaya kerja.
2) Dapat mencegah kecelakan akibat kerja.
3) Dapat memperoleh derajat kesehatan yang
sesuai hak dan martabatnya sehingga mampu
bekerja secara aktif dan produktif.
4) Bekerja dg produktif sehingga meningkatkan
hasil produksi menambah keuntungan, berupa
kenaikan gaji atau jaminan sosial sehingga
kesejahteraan akan terjamin.
Lanjutan..........

Manfaat bagi perusahaan


1) Meningkatkan produksi perusahaan dan efisiensi
optimal.
2) Menghindari hilangnya jam kerja akibat absensi
tenaga kerja.
3) Penghematan biaya terhadap pengeluaran
ongkos pengobatan serta pemeliharaan
kesehatan tenaga kerja.
Jenis-Jenis APD

Pelindung
Pelindung Pelindung Mata Pendengaran
Kepala dan Muka

Pelindung
Pelindung Tangan Pelindung
Pernafasan Kaki

Rompi
Nyala
Pelampu
Pelindung thd ng Sabuk
Pelindung Keselamat
Jatuh Jas
Tubuh an Hujan
Fungsi APD Sesuai Risiko
No APD Fungsi
.
1. Pelindung kepala Melindungi rambut pekerja supaya tidak
(topi, helmet, cap) terjerat mesin yang berputar
Melindungi kepala dari panas radiasi, api,
percikan bahan kimia
Melindungi kepala dari benturan dan
tertimpa benda
2. Pelindung telinga Melindungi dari kebisingan
(ear muff, ear plug) Melindungi dari percikan api atau logam
panas
3. Pelindung mata Melindungi mata dari percikan bahan
(kacamata, tameng kimia, debu, panas, bunga api dan paparan
muka/ face shield) radiasi.
4. Pelindung Masker: mengurangi debu, partikel yg
pernapasan lebih besar
(masker, Respirator
respirator) (chemical,mechanical,canister):
melindungi dr kabut, uap logam, asap
Lanjutan...............

No APD Fungsi
.
5. Pelindung badan Melindungi seluruh atau sebagian tubuh
(baju pengaman, dari percikan api, panas, dingin, cairan
baju kerja, apron, kimia , dan oli.
jas hujan)
6. Pelindung tangan Melindungi tangan dari temperatur yg
(gloves, holder, ekstrim baik panas maupun dingin, zat
pads) kimia kaustik, benda-benda
berat atau tajam, dan kontak listrik.
7. Pelindung kaki Melindungi kaki dari benturan, tusukan/
(sepatu boot, irisan/ goresan benda tajam, larutan bahan
safety shoes) kimia, temperatur yg ekstrim baik panas
maupun dingin, kumparan kawat-kawat yg
beraliran listrik, dan lantai licin agar tidak
terpeleset.
8. Tali/ sabuk Pengaman ketika menggunakan alat
keselamatan transportasi ataupun peralatan lain yang
(safety belt) serupa, bekerja di ketinggian.
Persyaratan APD
1. Nyaman dipakai
2. Tidak mengganggu kerja
3. Memberikan perlindungan efektif terhadap jenis
bahaya

Pakaian Kerja (utamanya yg berhubungan dg mesin)


Pemakaiannya harus fit, tidak terlalu ketat dan kaku,
tidak terlalu longgar, tidak ada lipatan-lipatan
Naker pria sebaiknya berlengan pendek, tidak berdasi
Naker wanita sebaiknya memakai celana panjang, jala
rambut, dan tidak memakai perhiasan.
Penatalaksanaan Penggunaan
APD
1. Menyusun kebijakan penggunaan dan
pemakaian APD secara tertulis, serta
mensosialisasikannya kepada semua naker &
tamu pengunjung.
2. Memilih dan menempatkan jenis APD yang
sesuai dengan potensi bahaya yang terdapat di
tempat kerja.
3. Melaksanakan program pelatihan penggunaan
APD untuk meyakinkan naker agar mengerti dan
tahu cara menggunakannya.
4. Menerapkan penggunaan dan pemakaian APD
serta pemeliharaannya secara berkala.

Anda mungkin juga menyukai