Anda di halaman 1dari 4

KURVA INPUT -

OUTPUT
Kurva input-output seperti yang ditunjukkan oleh gambar dibawah, menggambarkan besarnya input yang harus
diberikan pada unit pembangkit sebagai fungsi dari outputnya.

Untuk unit pembangkit thermis, inputnya adalah bahan bakar yang dinyatakan dalam rupiah per jam dengan
output daya yang dibangkitkan dinyatakan dalam MegaWatt (MW).

Untuk unit pembangkit Hidro, inputnya adalah jumlah air yang masuk dinyatakan dalam meter kubik / detik,
sedangkan outputnya adalah daya yang dibangkitkan.
Kurva input-output dapat digunakan untuk menyatakan secara
matematis biaya bahan bakar setiap unit pembangkit termis.
Sekian dan Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai