Anda di halaman 1dari 17

PERENCANAAN

ELEMEN KOMBINASI

Oleh :
SABRIL HARIS HG, Ph.D

Jurusan Teknik Sipil


Universitas Andalas 2014
Elemen Kombinasi
Definisi
Elemen struktur yang memikul beberapa jenis gaya dalam secara
bersamaan.

Kombinasi Gaya Dalam


Momen Lentur + Aksial
Momen Lentur + Geser
Penggunaan
Kolom dan Balok pada Struktur Bangunan dan Struktur Jembatan

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Prosedur (1)

1. Menghitung masing-masing kapasitas elemen untuk setiap


jenis gaya dalam

Gaya Normal Tarik Kuat Tarik Rencana

Gaya Normal Tekan Kuat Tekan Rencana

Momen Lentur Kuat Lentur Rencana

Gaya Geser Kuat Geser Rencana (Pasal 8.8 hal 45-47)

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Prosedur (2)

2. Mengecek kekuatan dengan persamaan interaksi

a. Kombinasi Momen Lentur + Normal Tekan/Tarik

Nu Nu 8 Mux Muy
Jika 0.2 + 1.0
Nn Nn 9 Mnx Mny

Nu Nu Mux Muy
Jika 0.2 + 1.0
Nn 2 Nn Mnx Mny

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Prosedur (3)

b. Kombinasi Momen Lentur + Geser

Mu Vu
+ 0.625 1.375
Mn Vn

atau dengan Metoda Distribusi

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Amplifikasi Momen (1)
Akibat bekerjanya gaya dalam kombinasi : Momen Lentur dan Tekan, akan
terjadi amplifikasi (perbesaran) momen.

q
Struktur balok sederhana yang memikul
P
beban merata q dan beban aksial P.
Gaya dalam yang terjadi adalah
A B momen lentur dan aksial tekan
L

P Deformasi yang terjadi akibat momen


lentur
D
Gaya aksial tekan P

P
Akibat gaya tekan, timbul momen
D tambahan sebesar dM = P.D

dM=P.D
Momen ultimate total adalah momen
akibat beban merata q ditambah dM
SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Amplifikasi Momen (2)

SNI 03-1729-2002 mendefinisikan perbesaran momen yang


terjadi akibat bekerjanya gaya kombinasi momen dan aksial
sebagai berikut :
(lihat halaman 22 24)

1. Momen Lentur + Aksial Tarik

Tidak terjadi amplifikasi momen

Mu = Mntu
Mntu adalah momen lentur terfaktor orde pertama yang diakibatkan
oleh beban-beban yang tidak menimbulkan goyangan.

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Amplifikasi Momen (3)

2. Momen Lentur + Aksial Tekan, Struktur Tidak Bergoyang


Terjadi amplifikasi momen

Mu = db . Mntu
db adalah faktor amplifikasi momen untuk komponen struktur tak-
bergoyang dan dihitung sebagai berikut:.

cm
db = 1
1- Nu / Ncrb

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Amplifikasi Momen (4)

Nu adalah gaya aksial tekan terfaktor

Ncrb adalah beban kritis elastis


2
. ry
Ncrb = Ag . E
k
L

c m = 0.6 - 0.4 m 1.0

Lihat halaman 23 SNI Baja 2002

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Amplifikasi Momen (5)

3. Momen Lentur + Aksial Tekan, Struktur Bergoyang

Terjadi amplifikasi momen

Mu = db . Mntu + ds . Mltu

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 1 (1)
q = 80 kN/m

P = 300 kN

A B
4m

Profil IWF 250.250.9.14 mm

Bekerja Momen Lentur + Aksial Tekan, Struktur Tidak Bergoyang

Penyelesaian:

1. Gaya Dalam Terfaktor


Nu = 300 kN

Mu = db . Mntu

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 1 (2)

Mu = db . Mntu

Mntu = 1/8 qu . L2 = 160 kN.m

Ncrb = 4501.54 kN cm = 1.0

db = 1.0714

Mu = 171.424 kN.m

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 1 (3)

2. Perhitungan Kuat Rencana

a. Kuat Tekan Rencana ( Nn)

Lk lc w Nn

4000 0.715 1.276 1535

b. Kuat Lentur Rencana ( Mn)

Lp J Iw X1 X2 Lr Mp Mr Mn

3132 511279 5.076E+11 22259 2.498.E-05 12212 242.7 151.7 210.557

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 1 (4)

3. Pengecekan Kekuatan

Nu/Nn Mu/Mn rasio

0.195 0.814 0.912

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 2 (1)

q = 20 kN/m

A B
Profil IWF 250.125.6.9 mm
2m

Bekerja Momen Lentur + Geser

Penyelesaian:

1. Gaya Dalam Terfaktor

Vu = 40 kN

Mu = 40 kN.m

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 2 (2)
2. Perhitungan Kuat Rencana
a. Kuat Lentur Rencana ( Mn)

Lp J Iw X1 X2 Lr Mp Mr Mn

1391 77454 4.254E+10 14805 1.585.E-04 4370 90.8 56.7 54.855

b. Kuat Geser Rencana ( Vn)

h/tw 38.6667 a 2000


kn 5.06728 h 232
1.10 70.0366 a/h 8.621
Vn 209 Aw 1392
Vn 187.92
SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas
Contoh Soal 2 (3)

3. Pengecekan Kekuatan

Vu/Vn Mu/Mn rasio

0.213 0.729 0.862

SABRIL HARIS HG, Ph.D 2014 Jurusan Teknik Sipil - Universitas Andalas

Anda mungkin juga menyukai