Anda di halaman 1dari 7

Kehamilan Ektopik Terganggu

Definisi

Kehamilan ektopik adalah kehamilan dengan


hasil konsepsi yang berimplantasi diluar
endometrium rahim

Kehamilan ektopik terganggu:


kehamilan ektopik yang terganggu,dapat terjadi
abortus
Etiologi KET
Kehamilan ektopik TERGANGGU karena:
Usia kehamilan >>
Coitus (tekanan fisik)
Terjatuh
Batuk
Mengejan
Dengan kata lain semua hal-hal yang menyebabkan
peningkatan tekanan intraabdominalPecah
Klasifikasi
1. Kehamilan tuba
- intertitial (2%)
- isthmus (25%)
- ampula (55%)
- fimbria (17%)
2. Kehamilan ovarial
3. Kehamilan abdominal
4. kehamilan tuba- ovarial
5. Kehamilan intragamentar (omentum)
6. Kehamilan servikal
7. Kehamilan tanduk rahim rudimeter
Diagnosis: Anamnesis
Trias gejala klinik
amenorea

perdarahan Nyeri abdomen


- Amenorrhea, yaitu haid terlambat mulai beberapa
hari sampai beberapa bulan atau hanya haid yang
tidak teratur. Kadang-kadang dijumpai keluhan ibu
hamil muda dan gejala hamil lainnya.
- Perdarahan dapat berlangsung kontinu dan biasanya
berwarna hitam.
- Perasaan nyeri dan sakit yang tiba-tiba di perut,
seperti diiris dengan pisau disertai muntah dan bisa
jatuh pingsan. Pada kehamilan ektopik yang
terganggu rasa nyeri perut bawah bertambah sering
dan keras.
Perdarahan vagina atau bercak. Gejala
perdarahan dan atau perdarahan bercak ini timbul
hampir pada 75% kasus yang timbul 1 atau 2
minggu setelah keterlambatan haid.
Gejala tidak spesifik lainnya
Perasaan enek, muntah dan rasa tegang pada
mammae serta kadang- kadang gangguan
defekasi.

Anda mungkin juga menyukai