Anda di halaman 1dari 8

KEAMANAN

S U M B E R D AYA M A N U S I A

A . D H I N I A L F I A N DA R I
P1806216008
DEFINISI KEAMANAN

Keamanan adalah kebutuhan dasar manusia prioritas


kedua berdasarkan kebutuhan fisiologis dalam hirarki
Maslow yang harus terpenuhi selama hidupnya, sebab
dengan terpenuhinya rasa aman setiap individu dapat
berkarya dengan optimal dalam hidupnya
Menurut Craven, keamanan tidak hanya mencegah rasa
sakit dan cedera tetapi juga membuat individu merasa
aman dalam aktifitasnya.
DEFINISI KEAMANAN

Secara umum keamanan (safety) adalah status


seseorang dalam keadaan aman, kondisi yang
terlindungi secara fisik, sosial, spiritual, finansial, politik,
emosi, pekerjaan, psikologis atau berbagai akibat dari
sebuah kegagalan, kerusakan, kecelakaan, atau berbagai
keadaan yang tidak diinginkan.
KARAKTERISTIK KEAMANAN

Keamanan bersifat pervasive artinya luas mempengaruhi semua


PERVASIVENESS hal. Contoh : klien membutuhkan keamanan pada seluruh
aktifitasnya seperti makan, bernafas, tidur, kerja, dan bermain

PERCEPTION Persepsi seseorang tentang keamanan dan bahaya


mempengaruhi aplikasi keamanan dalam aktifitas sehari-harinya

Ketika individu mengenali bahaya pada lingkungan klien akan


MANAGEMENT melakukan tindakan pencegahan agar bahaya tidak terjadi dan
itulah praktek keamanan
MANAJEMEN KEAMANAN DI RUMAH
SAKIT
ALASAN
PENTINGNYA karena RS tempat masyarakat umum berkumpul
KEAMANAN
DI RS

Rumah sakit harus menjaga keselamatan barang-


barang inventarisnya dari gangguan pengunjung,
pencuri, binatang dan semua yang merugikan
RUANG LINGKUP KEAMANAN RS

KEAMANAN DIRI SENDIRI

KEAMANAN PASIEN DAN KELUARGANYA

KEMANAN DILINGKUNGAN SEKITAR


RUMAH SAKIT
UPAYA PENEPARAPAN KONSEP
KEAMANAN DI RUMAH SAKIT
Mengkaji tingkat kemampuan pasien untuk melindungi diri sendiri

Mengkaji keselamatan klien yang gelisah selama berada di tempat tidur

Menjaga keselamatan klien dari infeksi dengan mempertahankan tehnik aseptik dan
menggunakan alat kesehatana sesuai tujuan

Melindungi semaksimal mungkin kien dari infeksi seperti penempatan secara terpisah
pasien terinfeksi dan non terinfeksi dengan menempatkan di ruangan masing-masing

Mempertahankan cahaya dan ventilasi yang adekuat


TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai