Anda di halaman 1dari 5

AKAR SEKUNDER

1. PENGERTIAN

Akar sekunder akar yang tumbuh dari akar lain atau


bisa disebut akar cabang

2. BAGIAN-BAGIAN AKAR SEKUNDER

pembentukan jaringan pembuluh sekunder oleh kambium


pembentukan periderm oleh felogen
2. SUSUNAN AKAR PADA PERTUMBUHAN
SEKUNDER

Pertumbuhan sekunder pada akar terjadi akibat


aktivitas kambium dan kambium gabus yang
membentuk xilem sekunder dan floem
sekunder.
Aktivitas kambium ini menyebabkan akar
bertambah besar diameternya
Susunan akar sekunder dikotil
Penampang melintang akar salix
memperlihatkan pertumbuhan sekunder akar

Anda mungkin juga menyukai