Anda di halaman 1dari 13

Cara menghitung durasi tiap

jenis pekerjaan
• Produktifitas Pekerja
• Produktifitas Alat
• Jenis Pekerjaan
• Jumlah pekerja baik tukang dan pembantu
tukang
• Biaya yang dianggarkan
Dalam merencanakan total durasi proyek dan
jumlah pekerja, ada 3 metode:
• Menentukan durasi berdasarkan pengalaman
tenaga ahli
• Menentukan durasi berdasarkan produktifitas
pekerja
• Menentukan durasi berdasarkan harga satuan
pokok kegiatan (HSPK) dan rencana anggaran
biaya (RAB)
• Metode yang akan dibahas di dalam artikel ini
adalah metode berdasarkan HSPK dan RAB.
Berikut langkah-langkah perhitungan metode
di atas:
• 1. Tentukan volume tiap kegiatan (volume ini
dapat diambilkan dari RAB)
• 2. Tentukan durasi tiap kegiatan apabila
dikerjakan oleh 1 tukang (kalikan volume dan
koefisien pekerja berdasarkan HSPK)
• 3. Tentukan durasi tiap kegiatan (asumsi)
• 3. Durasi kegiatan 1 orang (langkah 2) dibagi
durasi yang diasumsikan dalam langkah 3.
• Misalkan Koefisien pekerja berdasarkan HSPK untuk 1
m3 Pekerjaan Galian Tanah biasa sedalam 1 meter:
mandor = 0.03 (oh), dan pekerja = 0.75 (oh).
Sedangkan total volume galian adalah 23.15m3, maka
total durasi pekerjaan galian apabila dikerjakan oleh 1
mandor adalah 23,15 x 0,03 = 0.6 hari, dan 1 tukang
adalah 23,15 x 0,75 = 17.4 hari.
Apabila ditentukan durasi pekerjaan galian yang
ditargetkan adalah 2 hari, maka jumlah pekerja yang
dibutuhkan adalah 0,6 / 2 = 0.3 mandor dan 17,4 / 2 =
8.7 pekerja
S
6,5
NI
1 M3 Pasang Pondasi Batu Kali 1Pc : 4Ps :
Bahan :
M
1,1000 Batu Belah 15/20 cm
3
163,0000 Kg Semen Portland
M
0,5200 Pasir Pasang
3

Upah Tenaga :
O
1,5000 Pekerja
h
O
0,6000 Tukang Batu
h
O
0,0600 Kepala Tukang
h
O Mando
0,0750
h r
• Diketahui Volume Pondasi Batu Kali = 74,84
m3
• Butuh tenaga :
• Pekerja = 1,500 x 74,84 =112,26 oh
• Tukang batu = 0,60 x 74,84 = 44,904 oh
• Kepala tukang = 0,06 x 74,84 = 4,4904
• Mandor = 5,613 oh
• Diambil durasi 5 hari, maka jumlah
• Pekerja = 112,20 oh/5 h = 22,452------ 23
orang
• Tukang batu = 44,904 / 5 = 8,9808 ----- 9
orang
• Kepala tukang = 4,4904 / 5 = 0,89808 ----- 1
orang
• Mandor = 5,613 / 5 = 1,12 ----- 1 orang
PEKERJAAN TANAH :
SNI 6,4
1 M3 Galian Tanah Keras :
Upah Tenaga
:
O
0,6230 Pekerja
h
O
0,0620 Mandor
h
• Volume galian = 84,34 m3
• BUTUH
• Pekerja = 0,6230 x 84,34 = 52,54 oh
• Mandor = 0,0620 x 84,34 = 5,22 oh
• Digunakan durasi 5 hari , maka
• Pekerjaa = 52,54 OH/ 5 H = 10,508 orang---- 11
orang
• Mandor = 5,22 oh/ 5 h = 1,04 orang ---------- 1
orang
PEKERJAAN DINDING :
SN
6,11
I
1 M3 Pasang Batu Merah , 1Pc : 4 Ps :
Bahan :

70,0000 Bh Bata Merah

11,5000 Kg Semen Portland

M
0,0430 Pasir Pasang
3

Upah Tenaga
:
O
0,3200 Pekerja
h
O
0,1000 Tukang Batu
h
O
0,0100 Kepala Tukang
h
O
0,0150 Mandor
h
Volume pasangan bata meraah =
339,17 m2
• BUTUH
• Pekerja = 339,17 x 0,320 = 108,53 oh
• Tukang batu = 339,17 x 0,10 = 33,917 oh
• Kepala tukang = 339,17 x 0,010 = 3,3917 oh
• Mandor = 339,17 x 0,015 = 5,08 oh
• Diambil durasi 5 hari, maka digunakan :
• Pekerja = 108,53 oh / 5 h = 21,7 orang -----
22 orang
• Tukang batu = 33,917 oh / 5 h = 6,7 ------------ 7 orang
• Kepala tukang = 3,3917 oh / 5 h = 0,67 --------- 1
orang
• Mandor = 5,08 oh / 5 h = 1,01 ------------ 1 orang

Anda mungkin juga menyukai