Anda di halaman 1dari 24

BAGAIMANA CARA MENDIRIKAN USAHA

A. ALASAN MEMULAI USAHA


B. FAKTOR-FAKTOR MEMPENGARUHI MENDIRIKAN
USAHA
C. JENIS-JENIS BADAN USAHA
D. JENIS-JENIS IZIN USAHA
E. PROSES PENDIRIAN BADAN USAHA
F. FAKTOR PENYEBAB KEGAGALAN USAHA
- Menampilkan penemuan
terbaru atau barang /
jasa terbaru yang
dikembangkan.
- Mengambil keuntungan dari lokasi,
peralatan, produk atau layanan,
pekerjaan , pemasok, dan bankir
yang ideal.
- Menghindari pendahuluan yang
tidak diinginkan, kebijaksanaan
proses, dan ikatan sah dari
perusahaan yang ada. Presiden,
kebijakan, prosedur, komitmen
hukum dari perusahaan yang sudah
ada yang tidak diinginkan
CARA MEMULAI USAHA

Ada 3 cara memulai usaha baru:


1. Merintis usaha baru
a. Mendirikan sendiri
b. Persekutuan
c. Berbadan hukum dengan modal saham
2. Membeli perusahaan orang lain (Buying)
3. Kerja sama manajemen (franchisor/parent
company)
BARU
 Bentuk usaha baru yang dapat dirintis yaitu:

1. Perusahaan milik sendiri (sole proprietorship), bentuk usaha yang dimiliki dan

dikelola sendiri oleh seseorang.

2. Persekutuan (partnership), suatu kerjasama (asosiasi) dua orang atau lebih

yang secara bersama-sama menjalankan usaha bersama.

3. Perusahaan berbadan hukum (corporation), perusahaan yang didirikan atas

dasar badan hukum dengan modal saham-saham.


 Kelebihan:  Kekurangan:
 ►Gagasan murni  ►Pengakuan nama kurang
 ►Bebas beroperasi  ►Fasilitas tidak efisien
 ►Fleksibel dan mudah pengaturan  ►Persaingan masih kurang diketahui
2. MEMBELI PERUSAHAAN YANG SUDAH DIDIRIKAN
(BUYING)

 Beberapa alasan Buying:

1.Resiko lebih rendah

2.Lebih mudah dalam memasuki dunia usaha

3.Memiliki peluang untuk membeli dengan harga

yang dapat ditawar


MEMBELI PERUSAHAAN YANG SUDAH
DIDIRIKAN (BUYING)
 Permasalahan Buying:

1.Masalah eksternal  lingkungan

2.Masalah internal  masalah di dalam perusahaan


1.Pengalaman apa yang dimiliki untuk mengoperasikan

perusahaan tersebut?

2.Mengapa perusahaan tersebut berhasil tetapi kritis?

3.Di mana lokasi perusahaan tersebut?

4.Apakah membeli perusahaan tersebut akan lebih

menguntungkan ketimbang merintis sendiri usaha baru?


MEMBELI PERUSAHAAN YANG SUDAH
DIDIRIKAN (BUYING)
 Langkah-langkah setelah memutuskan Buying:

1.Yakinlah bahwa anda tidak akan merintis usaha baru (memulai dari
awal)
2.Tentukan jenis perusahaan yang diinginkan dan apakah anda mampu
mengelolanya
3.Pertimbangkan gaya hidup yang anda inginkan

4.Pertimbangkan usaha yang diinginkan

5.Pertimbangkan kembali gaya hidup


 Kelebihan:  Kelemahan:
 ►Kemungkinan sukses  ►Perusahaan yang dijual biasanya
lemah
 ►Lokasi sudah cocok
 ►Peralatannya tidak efisien
 ►Karyawan dan pemasok biasanya
 ►Mahal
sudah mantap
 ►Sulit inov
 ►Sudah siap dioperasikan
3.

Suatu sistem distribusi dimana pemilik bisnis yg semi mandiri


membayar iuran dan royalti kepada perusahaan induk utk
menjual produk/jasa dengan menggunakan format bisnisnya”
Kelebihan:  Kelemahan:
 ►Mandapat pengalaman dalam logo,  ►Tidak mandiri
nama, metode/tehnik produksi,
pelatihan, dan bantuan modal atau  ►Terkooptasi
fasilitas lain  ►Lebih menguntungkan franchisor
 ►Penggunaan nama, merek yang  ►Menjadi interdependen, terdominasi,
sudah dikenal
 Dukungan & Pelatihan Manajemen vulnerable
 Program iklan nasional
 Bantuan keuangan
 Kekuatan membeli terpusat dan
perlindungan territorial
 Peluang berhasil lebih besar
PERBANDINGAN
Bentuk Kelebihan Kekurangan
 Gagasan Murni
 Pengakuan nama barang
Merintis usaha  Bebas beroperasi
 Fasilitas inefisien
(Starting)  Fleksibel dan mudah
 Persaingan kurang diketahui
penggunaan

 Kemungkinan sukses  Perusahaan yang dijual


Membeli  Lokasi sudah cocok biasanya lemah
perusahaan  Karyawan dan pemasok  Peralatan tak efisien
(Buying) biasanya sudah mantap  Mahal
 Sudah siap operasi  Sulit inovasi

 Mendapat pengalaman dalam  Tidak mandiri


logo, nama, metode teknik  Kreativitas tidak
Kerjasama produksi, pelatihan dan berkembang
manajemen bantuan modal
(Franchising)  Menjadi kurang independen,
 Penggunaan nama, merk yang terdominasi, rentan terhadap
sudah dikenal perubahan franchisor
B. Faktor –factor yang harus diperhatikan dalam
mendirikan usaha :

 1) Bidang Usaha
1. Minat Bakat
Seseorang yang memilki minat dari dalam atau bakat dari keturunan akan lebih mudah dan lebih
cepat beradaptasi dalam mengembangkan usahanya.
2. Modal
Dalam arti sempit modal dapat dikatakan sebagai keahlian seseorang. Dengan keahliaan tertentu
seseorang dapat bergabung dengan mereka yang memilki modal uang untuk menjalankan usaha.
3. Waktu
Setiap usaha memiliki masa yang berbeda – beda ada yang dalam jangka waktu pendek adapula
dalam jangka waktu menengah atau panjang.
4. Laba
Faktor yang perlu dipertimbangkan adalah besarnya margin laba yang diinginkan. Disamping itu
dalam hal laba yang perlu dipertimbangkan adalah jangka waktu memperoleh laba tersebut.
5. Pengalaman
Pengalaman ini merupakan pedoman atau guru agar tidak melakukakn kesalahan dalm
menjalankan usaha nantinya.
2.) Bentuk usaha dan kepemilikan yang akan dipilih
1. Perusahaan Perorangan (sole proprietorship)  satu orang
2. Persekutuan (Partnership)  asosiasi dua orang atau lebih yang menjadi
pemilik bersama
3. Perseroan (Corporation)  anggotanya terdiri atas para pemegang saham
4. Firma  nama Bersama

 3) Tempat usaha yang akan dipilih


 Mempertimbangkan aspek efisiensi & efektivitas
 Alternatif menentukan tempat memulai usaha
1. Membangun bila ada tempat yang strategis
2. Membeli atau menyewakan bila lebih strategis dan menguntungkan
3. Kerja sama bagi hasil, bila memungkinkan
 4) Organisasi usaha yang akan digunakan
 Perpaduan fungsi kewirausahaan dan manajerial
 Hubungan yang timbul antara organisasi perusahaan dengan
lingkup usaha
1. Semakin besar lingkup usaha, semakin kompleks organisasinya
2. Semakin kecil lingkup usaha, semakin sederhana organisasinya
3. Semakin kecil perusahaan maka fungsi kewirausahaan akan
semakin besar, tetapi fungsi manajerial yang dimilikinya akan
semakin kecil
4. Lingkup usaha kecil umumnya organisasinya dikelola sendiri
5. Pengusaha kecil umumnya berperan sebagai small business owner-
manager/small business operator
 5) Jaminan Usaha yang Mungkin Diperoleh

 6) Lingkungan Usaha

 Lingkungan Usaha Mikro  ada kaitan langsung dengan


operasional perusahaan
 Lingkungan Usaha Makro  di luar perusahaan yang dapat
mempengaruhi daya hidup perusahaan secara keseluruhan
1. Lingkungan Ekonomi
2. Lingkungan Teknologi
3. Lingkungan Sosial Politik
4. Lingkungan Demografis dan Gaya Hidup
C. JENIS-JENIS BADAN USAHA
 Badan usaha adalah payung hukum yang
membawahi usaha yang akan dijalankan. Adapun
badan hukum yang ada adalah sebagai berikut:
1. perusahaan perseorangan;
2. firma (Fa);
3. perseroan komanditer (CV);
4. koperasi;
5. yayasan;
6. perseroan terbatas (PT).
D. JENIS-JENIS IZIN USAHA
1. DOKUMEN SUATU USAHA, UMUMNYA, ATL :
a. Bukti Diri
b. Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
c. Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
2. Lain-lain :
a. Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) – Dep.Perdagangan
b. Surat Izin Usaha Industri (SIUI) – Dep.Perindustrian
c. Izin Domisili – Kelurahan Setempat
d. Izin Gangguan – Kelurahan Setempat
e. Izin Mendirikan Bangunan (IMB) – Pemda Setempat
f. Izin Usaha Teknis (sesuai bidang usaha)
 1. Membuat Surat Izin Tempat Usaha (SITU) dan Surat Izin Gangguan (HO)
 2. Membuat Nomor Rekening Perusahaan
 3. Membuat Nomor Rekening Perusahaan
 4. Membuat Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
 5. Membuat Akta Pendirian Perusahaan
 6. Membuat Surat Izin Usaha Perdgangan (SIUP)
 7.Membuat Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
 8. Membuat AMDAL (Analisis Mengenai Dampak Lingkungan)
E. PROSES PENDIRIAN BADAN USAHA

CONTOH PADA CV, PT, DAN YAYASAN :


1. MENGADAKAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM
2. DIBUATKAN AKTE NOTARIS
( DICANTUMKAN NAMA-NAMA PENDIRI, KOMISARIS, DIREKSI, BIDANG
USAHA, TUJUAN PERUSAHAAN)
3. DIDAFTARKAN KE PENGADILAN NEGERI (PENGESAHAN SBG BADAN
HUKUM YANG SAH)
4. DIBERITAKAN DALAM LEMBARAN NEGARA (SETELAH MENDAPAT
LEGALITAS DARI DEP. KEHAKIMAN)
F. FAKTOR PENYEBAB KEGAGALAN
 DATA DAN INFORMASI TIDAK
LENGKAP
 SALAH PERHITUNGAN
 PELAKSANAAN PEKERJAAN
SALAH
 KONDISI LINGKUNGAN
 UNSUR SENGAJA

Anda mungkin juga menyukai