Anda di halaman 1dari 5

Permenpan No. PER/06/M.

PAN/4/2007
JENJANG JABATAN FUNGSIONAL Teknisi GIGI
PERATURAN MENPAN
No. PER/06/M.PAN/4/2007

Teknisi Gigi

Teknisi Gigi Pelaksana

Teknisi Gigi Pelaksana


Lanjutan

Teknisi Gigi Penyelia


PENGANGKATAN PERTAMA TEKNISI GIGI
Pengangkatan untuk mengisi lowongan formasi melalui pengangkatan CPNS

TERAMPIL
- Berijazah paling rendah Diploma III (D.III) sesuai kualifikasi yang
ditentukan
- Pangkat paling rendah Pengatur, golongan ruang II/c

- Nilai prestasi kerja paling kurang bernilai baik dalam 1 tahun terakhir.

Calon Pegawai Negeri Sipil dengan formasi jabatan Teknisi Gigi setelah ditetapkan
sebagai Pegawai Negeri Sipil paling lama 1 (satu) tahun harus diangkat dalam
Jabatan Fungsional Teknisi Gigi.
PENYESUAIAN/INPASSING

1. Berijazah paling rendah D.III


2. Pangkat paling rendah Penata Muda, golongan ruang II/c;
3. Nilai prestasi kerja paling kurang bernilai baik dalam 1 tahun
terakhir
PENGANGKATAN DARI JABATAN LAIN
(PERPINDAHAN DARI JABATAN LAIN  Jabfung Teknisi Gigi / Alih Jabatan)

a. Memenuhi syarat pengangkatan;


b. Memiliki pengalaman di bidang pelayanan teknik gigi paling
sekurang-kurangnya 2 tahun.
c. usia paling tinggi 50 tahun

c. Nilai prestasi kerja paling kurang bernilai baik dalam 1 tahun


terakhir;
d. Tersedia formasi untuk jabatan fungsional Teknisi Elektromedis.

Pangkat ditetapkan sama dengan pangkat yang dimiliki, jenjang jabatan ditetapkan berdasarkan AK
yang diperoleh dari Unsur Utama dan Penunjang, setelah PAK-nya ditetapkan oleh Pejabat Ybw.

Anda mungkin juga menyukai