Anda di halaman 1dari 16

PEMBERIAN ENEMA

CAECILIA TITIN R S.Kep.,Ns


ENEMA
• Merupakan prosedur memasukan cairan
kedalam colon melalui anus
TUJUAN
• MERANGSANG PERISTALTIK USUS
TUJUAN HUKNAH
• Huknah rendah
• Merangsang peristaltik usus
• Mengosongkan usus untuk persiapan
operasi/kolonoskopi
• Melakukan pengobatan
• Huknah Tinggi
• Membantu mengeluarkan feses akibat
konstipasi/impaksi fekal
• Membantu defekasi normal sebagai bagian program
defekasi ( bowel training program)
• Melakukan pengobatan/pemeriksaan diagnostik.
Indikasi
• pasien dengan terapi obat melalui anus
• pasien konstipasi
• pasien pre operasi
• Tindakan diagnostik
Kontraindikasi
• Pasien diverticukuluc, ulertive coloitis,
chron disease
• Post operasi
• Pasien gangguan jantung, gagal ginjal,
hemoroid, tumor rektum dan colon
Hal yang perlu perhatikan
• Identifikasi pasien
• Kesiapan pasien
• Posisi pasien
• Cairan yang digunakan : air hangat / NaCl
0,9% hangat (37.7 derajat celcius)
• Suhu cairan
• Volume cairan (500-1000 ml) normal
saline ( efek : 15-20 menit)
• Cairan sabun (500-1000ml : 3-5 ml sabun
dng 1000 ml air) : iritasi dan distensi colon,
efek : 10-15 menit
• Cairan oil (minyak ) : 90-120 ml : lubrikasi
feses dan mukosa colon ( efek : 0,5-3 jam
)
• Jangan memasukan udara kedalam colon
• Rectal tube diberikan lubricant 5 cm
• Anjurkan pasien untuk Tarik nafas dalam

Anda mungkin juga menyukai