Anda di halaman 1dari 12

Uji Beda Dua Proporsi

Rumus
 pˆ 1  pˆ 2    p1  p 2 
Z0 
1 1 
pˆ 1  pˆ   
 n1 n2 

Dengan :
pˆ 1  x1 / n1
pˆ 2  x2 / n2
X1  X 2
pˆ 
n1  n2
Dan bila p1 – p2 = 0, maka rumusnya :

 pˆ 1  pˆ 2 
Z0 
1 1 
pˆ 1  pˆ   
 n1 n2 
Contoh
Dalam suatu penelitian untuk menduga proporsi
penduduk suatu kota dan sekitar kota yang
mempunyai rencana dibangunnya terminal bus,
ternyata diperoleh 63 diantara 100 penduduk kota
dan 60 diantara 125 penduduk disekitar kota
tersebut yang menyetujui rencana pembangunan
terminal bus. Apakah ada perbedaan yang nyata
proporsi penduduk kota dan sekitar kota yang
menyetujui rencana pembangunan terminal bus
tersebut. Ujilah dengan menggunakan taraf
signifikansi 0,05.
Penyelesaian :
1. Rumusan hipotesis :
Ho = p1 – p2 = 0
Hi = p1 – p2 ≠ 0
2. Taraf nyata adalah
5% = 0,05
3. Statistik uji :
 pˆ 1  pˆ 2 
Z0 
1 1 
pˆ 1  pˆ   
 n1 n2 
Daerah kritis α = 0,05 dan α/2 = 0,025 (untuk
pengujian dua sisi). Nilai Z(0,025) = 1,96

Daerah
Daerah
Daerah penolakan Ho
penerimaan
penolakan Ho
Ho

- 1,96 1,96
4. Menghitung nilai
statistik uji, Zo
x1 = 60
x1 = 63
n2 = 125
n1 = 100

pˆ 1  x1 / n1 pˆ 2  x2 / n2
pˆ 1  63 / 100  0,63 pˆ 2  60 / 125  0,48
X1  X 2
pˆ 
n1  n2
63  60
pˆ   0,55
100  125
Maka :
 pˆ 1  pˆ 2 
Z0 
1 1 
pˆ 1  pˆ   
 n1 n2 

Z0 
0,63  0,48  2,24
 1 1 
0,551  0,55  
 100 125 

Kesimpulan / keputusan :
Oleh karena nilai statistik uji jatuh pada daerah penolakan
yakni Zo = 2,24 > Z = 1,96, maka Ho ditolak. Jadi
perbedaan antara proporsi penduduk kota dan proporsi
penduduk di sekitar kota yang menyetujui rencana
pembangunan terminal bus tersebut adalah nyata
Daerah kritis α = 0,05 dan α/2 = 0,025 (untuk
pengujian dua sisi). Nilai Z(0,025) = 1,96

Daerah
Daerah
Daerah penolakan Ho
penerimaan
penolakan Ho
Ho

- 1,96 1,96 2,24


95%/2
=47,50%
• Take home
• Seorang peneliti ingin mengetahui apakah ada
perpedaan proporsi kejadian diare pada anak
balita di desa A dan B dengan tingkat signifikasi
sebesar 0,05, dengan data kejadian diare dari
200 anak balita pada desa A sebanyak dari 55
orang dan kejadian diare dari 300 anak balita di
desa B sebanyak 75 orang.
• Pertanyaan
• Buat tujuan penelitian
• Hipotesis penelitian
• Pengujian hipotesis

Anda mungkin juga menyukai