Anda di halaman 1dari 6

POKJA IV PKK KECAMATAN

Basra Handayani, Amd. Keb


6 BUKU WAJIB PKK
 Digunakan untuk mencatat keadaan dan kegiatan PKK dari tingkat
Desa/Kelurahan sampai dengan tingkat pusat, yaitu :
1. Buku Daftar anggota TP PKK dan Kader PKK
Mencatat daftar nama anggoya TP PKK dan Kader PKK di Tingkat
Desa/Kelurahan.
2. Buku Agenda Surat Masuk dan Surat Keluar
Untuk mencatat surat yang masuk (diterima) dan surat yang keluar
(Dikirim).
3. Buku Keuangan/Kas
Untuk Mencatat jumlah penerimaan dan pengeluaran anggaran di
PKK
LANJUTAN………..

4. Buku Notulen
Mencatat jalannya rapat/pertemuan serta hasil pada setiap
rapat/pertemuan yang dibuat/diikuti TP PKK, ditandatangani
oleh pembuat notulen dan di sahkan oleh pimpinan rapat,
yang meliputi :
hari/tanggal, waktu/jam mulainya rapat, tempat, jenis
rapat/acara, dan isi notulen rapat yg mencakup (Pimpinan
rapat, jumlah yg diundang, jumlah yg hadir, susunan acara,
uraian jalannya rapat, kesimpulan rapat dan penutup.
LANJUTAN……………
5. Buku Inventaris
Untuk Mencatat daftar barang yang dimiliki oleh
kantor TP PKK di setiap jenjang.
6. Buku Kegiatan
Untuk mencatat setiap kegiatan yang diadakan dan
diikuti oleh TP PKK, setiap selesai kegiatan buku
diisi dan ditandatangni dan di tuliskan nama nama
anggota yang hadir
CATATAN………………
Buku pencatatan di dalam TP PKK tidak
terpaku hanya kepada 6 buku wajib saja,
jumlah buku pencatatan bisa di tambah
atai di kembangkan sesuai dengan
kebutuhan dan kondisi di wilayah masing
masing.
(ini dinamakan buku catatan tambahan)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai