Anda di halaman 1dari 10

ALIRAN ENERGI

Kelompok 3 :
- Avis Alfara
- Egi Setianingrum
- Fattahu Husna
- Ita Nur Rohmiyati
- Wahyu Kurnia H
PERAN KOMPONEN EKOSISTEM DALAM
ALIRAN ENERGI DAN DAUR BIOGEOKIMIA
(DAUR MATERI)

 Di dalam ekosistem, energi dan materi


mengalir melalui berbagai komponen
ekosistem.

 Aliran energi tersebut melibatkan interaksi


antara makhluk hidup atau dengan
lingkungannya
Perbedaan aliran energi dan aliran
materi
• Aliran energi : • Aliran Materi
1. Energi yang mengalir 1. Materi tidak berasal dari
dalam ekosistem berasal matahari tetapi diperoleh
dari matahari dari lingkungan abiotik
2. Dapat mengalami 2. Lintasan aliran materi
reduksi di sepanjang berjalan membentuk
suatu daur materi
lintasan yang dilaluinya sehingga dalam
artinya lintasan aliran keseimbangan ekosistem
energi tidak membentuk materi tidak pernah
daur hilang. Ex: daur karbon
Pengertian Aliran Energi
Aliran energi merupakan rangkaian urutan
pemindahan bentuk energi satu ke bentuk
energi yang lain.
Sinar Konsumen
Matahari Produsen Primer
(Herbivora)

Konsumen
Saproba Tingkat Tinggi
(Karnivora)
Pengertian Aliran Energi dalam
Ekosistem
Proses berpindahnya energi dari suatu tingkat
trofik ke tingkat trofik berikutnya yang dapat
digambarkan dengan rantai makanan atau
dengan piramida biomasa. Ekosistem
mempertahankan diri dengan siklus energi
dan nutrisi yang diperoleh dari sumber
eksternal.
Proses Aliran Energi
Dekomposer

Tropik 4
(Karnivore 2)

Tropik 3(Karnivore 1)

Tropik 2(Herbivore)

Tropik 1(Produsen)
ALIRAN ENERGI DARI MATAHARI KE PRODUSER,
KONSUMER DAN LINGKUNGAN DALAM EKOSISTEM
Daur materi terjadi antara produser dan konsumer di dalam daur
global di antara ekosistem

ke daur global ke daur global

panas panas

Daur materi
matah
ari
respirasi
respirasi

Autotrof Heterotrof
Produktivitas primer
(produser) (konsumer)

Bahan organik Bahan organik


masuk Daur materi masuk
Efisiensi Ekologi
• Demikian juga perpindahan energi ke
konsumen sekunder dan tersier akan selalu
menjadi berkurang. Perbandingan
produktivitas bersih antara trofik dengan
trofik-trofik di atasnya dinamakan efisiensi
ekologi. Diperkirakan hanya sekitar 10%
energi yang dapat ditransfer sebagai biomassa
dari trofik sebelumnya ke trofik berikutnya
Thankyou

Anda mungkin juga menyukai